Resty Puspa Perdana
Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Kinerja Ekonomi Karet dan Strategi Pengembangan Hilirisasinya di Indonesia Resty Puspa Perdana
Forum penelitian Agro Ekonomi Vol 37, No 1 (2019): Forum Penelitian Agro Ekonomi
Publisher : Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21082/fae.v37n1.2019.25-39

Abstract

Rubber as an export commodity plays an important role in the national economy. Rubber prices fluctuate and tend to decline leading to lower national as rubber areas converted to other more prospective commodities. Downstream rubber industry enhancement is crucial for improving domestic rubber consumption and price stabilization in Indonesia. Export reduction policy carried out by the government for price stabilization is effective but only in the short term. Therefore, downstream rubber industry development is essential to deal with global rubber price fluctuation. Continuous supply and quality maintenance are crucial. Replanting should be implemented such that yield increases and its quality may compete with that imported. AbstrakKaret sebagai komoditas ekspor memiliki peran penting dalam perekonomian nasional. Harga karet yang fluktuatif dan menurun dapat memengaruhi produksi karet nasional karena alih fungsi lahan perkebunan karet ke komoditas lain yang lebih prospektif. Hal tersebut akan berdampak pada menurunnya devisa negara dan kesejahteraan petani. Pengembangan hilirisasi karet merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan serapan karet dalam negeri guna mengurangi pengaruh fluktuasi harga karet. Tulisan ini bertujuan untuk mengetahui pentingnya pengembangan hilirisasi karet dalam mencapai kestabilan harga karet di Indonesia. Kebijakan pengurangan ekspor yang dilakukan pemerintah dalam rangka stabilisasi harga karet cukup efektif, namun hanya berpengaruh dalam jangka pendek. Oleh karena itu pengembangan hilirisasi karet diperlukan untuk mengurangi pengaruh fluktuasi harga karet internasional. Pengembangan hilirisasi karet memerlukan dukungan pemerintah dalam berbagai aspek. Untuk menjaga kontinuitas dan kualitas karet untuk bahan baku industri hilir maka upaya peremajaan karet harus dilakukan agar produktivitas karet meningkat serta kualitasnya dapat bersaing dengan karet impor
PERAN DESA MANDIRI BENIH MENDUKUNG PERCEPATAN ADOPSI TEKNOLOGI VARIETAS UNGGUL BARU PADI Resty Puspa Perdana; nFn Sunarsih; Adang Agustian; Chairul Muslim; Dewa K S Sadra; Achmad Suryana
Forum penelitian Agro Ekonomi Vol 39, No 2 (2021): Forum penelitian Agro Ekonomi : In Press
Publisher : Pusat Sosial Ekonomi dan Kebijakan Pertanian

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21082/fae.v39n2.2021.89-102

Abstract

Agricultural research and development agencies have produced several new improved rice varieties (NIRVs) over the past few years with various advantages to dealing with climate change and increasing rice production. However, until now, the adoption of NIRVs is still relatively low. This paper aims to determine the performance and problems of adopting NIRVs and recommend strategies for accelerating the adoption of NIRVs by increasing seed availability through the role of Seed Mandiri Village. This paper is the result of a review of several research results and relevant literature. Of the many NIRVs that have been released, until now, their distribution is still very limited. Most farmers still use improved rice varieties that have been released for a long time, such as Ciherang, Mekongga, and IR64. The low level of availability of NIRV seeds on a commercial scale is one of the inhibiting factors for the adoption and spread of NIRVs. Optimizing the role of the Seed Self-Reliant Village can increase the availability of NIRV seeds. Seed Self-Reliant Village in various regions can be encouraged to carry out sustainable breeding of NIRV seeds, especially for location-specific NIRV seeds. Thus, it is expected that these efforts will increase the adoption of NIRVs so that they can further have implications for increasing rice production and meeting national food needs.