Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

Factors Affecting Intentions and Behavior of Plagiarism Among Students in Jambi University: Testing the Data Quality for Validity and Reliability Firman Firman; Yusdi Anra; Robin Pratama; Friscilla Wulan Tersta
SPEKTRUM: Jurnal Pendidikan Luar Sekolah (PLS) Vol 9, No 4 (2021): SPEKTRUM: Jurnal Pendidikan Luar Sekolah (PLS): Publishing November 2021
Publisher : Universitas Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24036/spektrumpls.v9i4.114281

Abstract

This study aims to identify the factors that influence students' intention to plagiarize or plagiarize. To model plagiarism intention and behavior among college students, this proposed research refers to Theory Planned Behavior (TPB) by incorporating new variables of moral obligation and past behavior and using ICT literacy as part of perceived behavioral control. With a sample of 511 FKIP UNJA students, this study used a research methodology and model parameter estimation supported by Structural Equation Modeling (SEM). Testing the validity and reliability with the PLS Algorithm stages produces path coefficients (PLS-Algorithm). Based on the output coefficient path indicator which has a loading factor coefficient below 0.708 is dropped from the research model. After dropping indicators that do not match the criteria (<0.708), all items have reached a reliable point. Construct reliability was calculated using Cronbach Alpha and Composite reliability (CR) yielded greater than (>0.7) and AVE exceeded the acceptable value (>0.5) and thus the questionnaire items fulfilled and ensured the reliability of the instrument. The results of the construct reliability check based on discriminant validity can be done by looking at the AVE value to show the size of the indicator variance contained by the construct. Discriminant validity criteria refer to where the AVE value limit is 0.5. The results show that all AVE values for are (>0.5). In addition, the value of the square root of the AVE indicates a high discriminant validity value and can be accepted because the AVE square root value of all variable constructs is above the correlation value between the other construct values.
PENGARUH MANAJEMEN KELAS TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA DI SMK NEGERI 1 KOTA JAMBI Richi Purnawan; Yusdi Anra; K. A. Rahman
Jurnal Ilmiah Dikdaya Vol 8, No 2 (2018): September
Publisher : Universitas Batanghari Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (90.467 KB) | DOI: 10.33087/dikdaya.v8i2.116

Abstract

This research’s aims to describe about class management and student’s motivation to learn and also to find out if there is an influence of management class on student’s motivation to learn in SMK Negeri 1 Jambi City School Year 2018/2019. This research’s take place in SMK Negeri 1 Jambi City on July 2018 with sample of 52 respondens. Research data obtained by distributing questionnaiers to students. After the questionnaiers is filled and returned to the researcher, then the researcher analyzed the data with descriptive statistics and interference statistics with data analytical techniques simple regression. The result showed that the description of class management has 73,32% quality including good catergory. Then, th decription of student’s motivation to learn has 73,25% quality including high category. While, the influence of class management on student’s motivation’s learn has 28,5% with regression’s equal Y = 47.007 + 0,462 X this is based on determination coefficient, earned value R square as much as 0,285. The result of this research is to recommend the teachers to increase the ability of management class, then the headmaster should give the training to the teachers about class management, and also to students should discussed with teachers and homeroom teacher about class management.Keywords: Class Management, Motivation To Learn
KAJIAN KEPUASAN PENGUNJUNG OBYEK WISATA WARISAN BUDAYA KAWASAN CANDI MUARA JAMBI SEBAGAI CAGAR BUDAYA NASIONAL DAN KANDIDAT WARISAN DUNIA Yusdi Anra; Asyhadi Mufsi Sadzali
Titian: Jurnal Ilmu Humaniora Vol. 1 No. 2 (2017): Desember
Publisher : Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (254.471 KB) | DOI: 10.22437/titian.v1i2.4229

Abstract

Sejak dibuka untuk umum sebagai obyek wisata budaya di tahun 2000, banyak hal yang telah dilakukan dalam pengembangan Kawasan Candi Muara Jambi. Pemugaran candi yang awalnya runtuhan satu persatu telah terselesaian sehingga meningkatkan daya tarik Candi Muara Jambi. Infrastruktur pendukung aktifitas wisata juga tahun ketahun mengalami kemajuan. Termasuk layanan informasi dan edukasi berupa bangunan Museum Koleksi Candi Muara Jambi. Secara perlahan tapi pasti keterlibatan masyarakat dalam pengelolaan obyek wisata Candi Muara Jambi juga mulai terlihat hasilnya. Namun dalam dunia parawisata, konsumen jadi yang utama. Apakah pengelolan Kawasan Candi Muara Jambi telah sesuai dengan harapan pengunjung? Melalui kajian Kepuasan Pengunjung pada objek wisata budaya kawasan Candi Muara Jambi, maka akan dikaji secara ilmiah dengan metode campuran; kuesioner yang akan diolah dengan SPSS guna memperoleh informasikualititaif dan kuantitatif mengenai tingkat kepuasan pengunjung objek wisata Candi Muara Jambi. Kata kunci: Wisata, Kepuasan Pengunjung, Candi Muara Jambi
Menjadi Minangkabau di Dunia Melayu Kerinci: Identifikasi Akulturasi Budaya Minangkabau di Kerinci ditinjau dari Tinggalan Arkeologi dan Sejarah Asyhadi Mufsi Sadzali; Yusdi Anra; Benny Agusti Putra
Titian: Jurnal Ilmu Humaniora Vol. 3 No. 2 (2019): Desember 2019
Publisher : Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Jambi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (215.081 KB) | DOI: 10.22437/titian.v3i2.8221

Abstract

Alam Kerinci salah satu wilayah pedalaman Sumatera dan dikelilingi bukit barisan yang membentang di bagian barat dan timur. Selain itu. wilayah ini berada ditengah-tengah dua kebudayaan besar yang sangat berpengaruh yaitu Melayu Jambi dan Alam Minangkabau. Suku kerinci sebagaimana juga halnya dengan suku-suku lain di Sumatera adalah penutur bahasa Austronesia. Berdasarkan bahasa dan adat-istiadat suku Kerinci dapat diikategorikan dekat dengan Minangkabau, akan tetapi dari segi administratif sejak masa keemerdekaan, Kerinci telah menjadi bagian dari Jambi. Kedua kondisi tersebut pada ahirnya mempengaruhi kebudayaan kerinci, baik dari segi artefaktual, maupun dari segi etnografinya. Pada artefak yang tersebar di Kerinci banyak kemiripan bentuk dengan artefaktt ual yang ada di Minangkabau, demikian juuga secara etnografi semisal sistim sosial yang juga matrilineal, atau garis eturunan dari Ibu. Sebagai bagian dari wilayah Jambi, identitas melayu Jambi juga melekat dalam identitas kebudayaan masyarakat kerinci. Fenomena ini pada akhirnya menjadi rumusan masalah yang membawa penulis untuk meneliti nya, lebih lanjut. Untuk menjawab ini maka digunakan metodologi arkeologi, dimulai proses ientifikasi kemudian melakukan analisis bentuk-bentuk akulturasi dua kebudayaan yang terdapat pada artefak dan tradisi masyarakat Kerinci. Hipotesa sementara, proses akulturasi yang terjadi bersifat perebutan dominasi, sehingga bentuk adopsi budaya yang paling mencolok dianggap sebagai patron budaya yang paling mempengaruhi, yang dalam hal ini adalah minangkaabu.