Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Jurnal Pengembangan Ilmu dan Praktik Kesehatan

HUBUNGAN KEPATUHAN MENJALANKAN DIIT DENGAN STATUS NUTRISI PADA PASIEN DIABETES MELLITUS TYPE 2 Agus Darmawan; Sutomo Sutomo
Pengembangan Ilmu dan Praktik Kesehatan Vol. 2 No. 5 (2023): Volume 2, Nomor 5, Oktober 2023
Publisher : STIKES Dian Husada Mojokerto

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kepatuhan pasien dalam menjalankan diit diabetes mellitus type 2 merupakan salah satu bentuk sikap sebagai akibat adanya interaksi dengan lingkungan baik dari lingkungan di klinik maupun dengan lingkungan keluarga yang disertai dengan tindakan mematuhi apa yang sudah menjadi ketentuan. Dalam hal ini tujuan dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui tingkat kepatuhan dan status nutrisi berperan sangat penting untuk mematuhi diit diabetes mellitus type 2. Desain penelitian ini menggunakan pendekatan cross sectional dan jenis penelitian ini menggunakan analitik korelasi pada pasien diabetes mellitus type 2 di Klinik Rumah Sehat, sampel yang diambil dalam penelitian ini sebanyak 44 responden yang memenuhi kriteria dengan menggunakan teknik random sampling. Data yang terkumpul dari kuisioner kemudian ditabulasi dan dianalisis menggunakan uji Chi Square dengan tingkat kemaknaan 0,05. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa nilai signifikansi variable tingkat kepatuhan dengan status nutrisi sebesar 0,01 dimana nilai tersebut <0,05 ini berarti bahwa ada hubungan antara kepatuhan dengan status nutrisi di klinik rumah sehat tenaru. Melihat hasil dari penelitian ini bahwa kepatuhan dengan kategori sedang dari pasien di klinik berperan penting terhadap menjalankan diit pada psien diabetes mellitus type 2 agar terhindar dari bahaya penyakit diabetes mellitus type 2