Rista Ristiani
PGSD

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Model Kooperatif Tipe Scramble terhadap Hasil Belajar Siswa pada Tema 6 Rista Ristiani; Rapani Rapani; Alben Ambarita
Pedagogi: Jurnal Pendidikan Dasar Vol 5, No 3 (2017): Jurnal Pedagogi
Publisher : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (246.818 KB)

Abstract

The purpose of this study was to determine the effect of type of cooperative models scramble on learning outcomes of students on the theme of human and animal organs of the human body subtema teaching 3 classes SDN 1 Metro North. This research is an experimental research. Data collected by the testing techniques. Data collection tool in the form of multiple choice questions. Based on the results of hypothesis testing t = 2,692 t table = 2.005 (? = 0.05), the Ha received the conclusions are significant and positive impact on the implementation of cooperative learning model scramble toward student learning outcomes.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh model kooperatif tipe scramble terhadap hasil belajar siswa pada tema organ tubuh manusia dan hewan subtema tubuh manusia pembelajaran 3 kelas V SDN 1 Metro Utara. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik tes.Alat pengumpul data berupa soal pilihan jamak. Berdasarkan hasil uji hipotesis thitung = 2,692 ttabel = 2,005 (? = 0,05), maka Ha diterima dengan kesimpulan terdapat pengaruh yang signifikan dan positif pada penerapan model pembelajaran kooperatif tipe scramble terhadap hasil belajar siswa.Kata kunci: scramble, hasil belajar.