Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

ESTIMASI NILAI PENURUNAN KESEHATAN AKIBAT POLUSI GAS NOX DI UDARA DKI JAKARTA Listyarini, Sri; Tarumingkeng, Rudy C; Fauzi, Akhmad; Hutagaol, Parulian
Jurnal Matematika Sains dan Teknologi Vol 8 No 2 (2007)
Publisher : LPPM Universitas Terbuka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The aim of this research is to estimate the value of health degradation caused by nitrogen oxide (NOx) gas as one of the air pollutions in Jakarta Province. The economic growth in urban area may affect lifestyle which will increase the energy demand. Fossil fuel as the main energy emitting some gases to the ambient, one of them is NOx gas.  In this research analysis of factors that influenced NOx ambient concentration is based on the socials, economics, and meteorological data from Indonesia Statistics Center (BPS) and Bureau of Meteorology and Geophysics (BMG). The prediction of the cost that has to be paid by the persons who are exposured by NOx gas and will get respiratory symptomps is done by developing the dynamic simulation model. The result of this research is by 2025 the Jakarta residences that will have respiratory symptomps caused by the NOx air pollution should pay about 1 trillion (1012) rupiahs. To reduce this pollutant it is recommended to develop public policies based on the economic and environmental concern.
Pengaruh Aspek Pengelolaan Sumber Daya Manusia terhadap Peningkatan Kinerja Organisasi di Industri Otomotif di Indonesia Susilowati, Yuniari; Hutagaol, Parulian; Pasaribu, Bomer; Djohar, Setiadi
Jurnal Manajemen Teknologi Vol 12, No 1 (2013)
Publisher : SBM ITB

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Di Indonesia industri otomotif merupakan salah satu industri yang menyumbangkan pajak terbesar bagi pemerintah Indonesia. Saat ini industri otomotif Indonesia berkembang sangat cepat dan signifikan, dan dalam beberapa tahun ke depan diprediksikan akan menjadi yang terbesar di Asia Tenggara, menggeser posisi Thailand yang selama ini menjadi pemimpin pasar. Meskipun industri otomotif ini demikian pesat perkembangannya dan banyak menarik investor asing, sayangnya belum banyak penelitian yang mengkaji faktor-faktor apa saja yang menjadi kunci sukses industri ini di Indonesia. Mengingat bahwa industri ini merupakan industri yang bersifat technology-driven, dengan sistem produksi yang telah berkelas dunia dan infrastuktur manajemen lainnya yang saling mendukung, perlu dikaji selain faktor sistem produksi, faktor apa lagi yang dapat mempengaruhi kinerja organisasi pada industri ini. Dengan mempertimbangkan bahwa kehebatan suatu sistem produksi tidak dapat dilepaskan dari sumber daya manusia yang menciptakan, mengatur, menjalankan dan mengontrol sistem tersebut, maka tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengkaji pengaruh aspek pengelolaan sumber daya manusia terhadap peningkatan kinerja organisasi di industri otomotif di Indonesia. Penelitian dilakukan pada dua perusahaan otomotif milik Jepang di Indonesia, dan hasil penelitian menunjukkan bahwa aspek pengelolaan sumber daya manusia terbukti berpengaruh positif secara langsung dan signifikan terhadap kinerja organisasi di industri otomotif di Indonesia.
PERAN LEMBAGA SWADAYA MASYARAKAT TERHADAP PROGRAM PENGELOLAAN HUTAN BERBASIS MASYARAKAT DALAM KONTEKS PEMBANGUNAN DAERAH Riva, Wahyu Fathurrahman; Hutagaol, Parulian; Levang, Patrice
Jurnal Manajemen Pembangunan Daerah Vol. 5 No. 1 (2013)
Publisher : Program Studi Manajemen Pembangunan Daerah. Fakultas Ekonomi dan Manajemen. IPB

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (538.342 KB) | DOI: 10.29244/jurnal_mpd.v5i1.24195

Abstract

The increasing rate of forest degradation and lack of local communities’ access to forest, have been a significant stimulus for the implementation of community-based forest management (CBFM). This study aims to assess and analyze the role of NGOs in the implementation of the CBFM program and formulate strategies to improve the role of NGOs in the implementation of the CBFM program. This study use two methods of analysis, which are analyzes the performance of NGOs in the CBFM program and analysis of the institutional development of local institutions. The results of this study, are: 1) Most of NGos (5 NGOs) have good performance in the implementation of the CBFM program funded by UNDP and 2 NGOs have good performance and less well. 2) Development of local institutions influenced by local resource conditions, international, national, and local political-economic factors, and local socio-political factors. 3) The strategy to increase the role of NGOs in the implementation of CBFM in the context of regional development can be done through several ways, are: development in institutional capacity of NGOs, development in empowerment and institutional capacity of community, development in advocacy of local government, development in business of community with the private sector.Keywords: Community-Based Forest Management, Non-Governmental Organizations, Strategy