This Author published in this journals
All Journal AGRISE
Djoko Koestiono
Department of Agricultural Socio-Economics, Agriculture Faculty, Brawijaya University

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Efisiensi Pemasaran Jeruk Manis Djoko Koestiono; Ahmad Agil
Agricultural Socio-Economics Journal Vol 10, No 1 (2010)
Publisher : Socio-Economics/Agribusiness Department

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (338.387 KB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini antara lain : (1) Menginventarisir berbagai saluran pemasaran serta fungsi-fungsi pemasaran jeruk manis di daerah penelitian. (2) Menganalisis tingkat efisiensi pemasaran jeruk manis melalui analisis marjin pemasaran, pendekatan efisiensi harga dan operasional pada setiap saluran pemasaran di daerah penelitian. Berdasarkan hasil penelitian, hasil analisis marjin pemasaran menunjukkan pada saluran I marjin total adalah sebesar Rp. 2.500/kg dan saluran II marjin total adalah sebesar Rp. 3.500/kg. Hasil analisis efisiensi pemasaran dengan pendekatan analisis efisiensi harga pada lembaga pemasaran jeruk manis di daerah penelitian sudah dapat dikatakan efisien. Hal ini disebabkan karena rata-rata biaya yang dikeluarkan masih relatif lebih kecil dibandingkan dengan selisih harga yang didapat oleh masing-masing lembaga pemasaran jeruk manis (output lebih besar daripada input). Sedangkan analisis efisiensi operasional pada fungsi transportasi sudah tercapai pada masing-masing saluran pemasaran. Hal ini dikarenakan rata-rata kapasitas angkut di tiap-tiap lembaga pemasaran sudah sesuai dengan kapasitas angkut normalnya.   Kata kunci : efisiensi pemasaran, saluran pemasaran