Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

ANTISIPATIF PENYALAHGUNAAN NARKOBA MELALUI PENDIDIKAN KARAKTER DI KALANGAN SISWA MADRASAH ALIYAH DI PROVINSI ACEH Muhammad Muhammad; Sulaiman Sulaiman; Jabaliah Jabaliah
Lentera Pendidikan : Jurnal Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Vol 22 No 1 (2019): JUNE
Publisher : Faculty of Tarbiyah and Teacher Training Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24252/lp.2019v22n1i11

Abstract

Abstrak:Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi implementasi pendidikan karakter pada Madrasah Aliyah di Provinsi Aceh, implementasi budaya Madrasah Aliyah terhadap antisipasi penyalahgunaan narkoba di kalangan siswa pada Madrasah Aliyah di Provinsi Aceh, dan kendala implementasi pendidikan karakter Madrasah Aliyah di Provinsi Aceh. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif, subjek penelitian 3 orang kepala Madrasah Aliyah dan 15 orang guru yang bertugas pada tiga Madrasah Aliyah ditentukan secara purposive sampling. Sementara analisis data dilakukan dengan menggunakan pendekatan deskriptif. Hasil penelitian, implementasi pendidikan karakter pada Madrasah Aliyah di Aceh dilakukan melalui strategi integrasi dalam mata pelajaran. Budaya karakter pada Madrasah Aliyah berimplikasi positif terhadap antisipasi penyalahgunaan narkoba terhadap peserta didik di Aceh. Implementasi pendidikan karakter pada Madrasah Aliyah di Provinsi Aceh terlaksana secara efektif dan tidak mengalami kendala.Abstract:The study aimed to determine the implementation strategy of the character education in the Islamic High Schools (Madrasah Aliyah) of Aceh Province, the cultural implementation of the Islamic High Schools against the drug abuse anticipation among the students in the Islamic High Schools of Aceh Province, and the implementation obstacles of the character education in the Islamic High Schools of Aceh Province. This study used a qualitative research method. The research subjects were 3 school principals of the Islamic High Schools and 15 teachers assigned to three Islamic High Schools that were selected by using purposive sampling. The data analysis was conducted by using the descriptive approach. The findings showed that the implementation of the character education in the Islamic High Schools of Aceh was conducted through the integration strategies in the subjects. The character culture of the Islamic High Schools had positive implications on the drug abuse anticipation of the students in Aceh. The implementation of character education in the Islamic High Schools of Aceh Province was carried out effectively and did not get any obstacles.
STUDENTS' ATTITUDE TOWARD THE TEACHERS IN ISLAMIC TRADITIONAL SCHOOL (DAYAH) IN ACEH Muhammad AR
Englisia: Journal of Language, Education, and Humanities Vol 1, No 1 (2013)
Publisher : Universitas Islam Negeri Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/ej.v1i1.138

Abstract

This article discusses students' attitude toward the teachers in Traditional Islamic School (Dayah) Aceh. Akhlak (moral, attitude, behavior) is one of the most importance subjects in dayah curriculum that must be taught either for the new students or the senior ones. Dayah (traditional Islamic institution/school) are found throughout Aceh. This institution in another part of Indonesia is called Pesantren. In this institution, most of subjects studied are religious instruction under Syafi'i School of Thought. The students are adviced to study books under Syafiism only. Apart from Syafiism are not allowed. In teaching moral values, the books used are are Taysir al-Akhlak, Ta'lim Muta'allim, and Ihya 'Ulum al-Deen, These books discuss much about how to behave toward teachers, and therefore the students of dayah respect their teachers excessively. The way to respect teachers are spreading Salam when meeting teachers, talk softly with teachers, kissing teachers' hand after shaking hand, and etc. In case of respecting teachers, the students follow not only what they have studied in the books but they follow what they are looking through the attitude of their teachers in the dayah everyday. Therefore, the relationship between students and teachers in dayah are very close any time and anywhere.
KURIKULUM TERPADU ANTARA ISLAM DAN SAINS Muhammad AR
Seminar Nasional Teknologi Informasi Komunikasi dan Industri 2017: SNTIKI 9
Publisher : UIN Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (390.499 KB)

Abstract

Integrasi kurikulum antara Islam dan sains sudah dilaksanakan di pesantren-pesantren terpadu di seluruh Indonesia termasuk di Aceh yang disebut dengan dayah terpadu. Perpaduan kurikulum Islam dan sains bertujuan melahirkan intelektual Muslim yang tidak menjauhi teknologi, modernisasi, kemajuan dan menolak mentah-mentah sesuatu yang datangnya dari Barat. Walaupun terdapat sedikit perbedaan pengertian antara Barat dan Islam khususnya dalam memaknai kurikulum, namun hal tersebut dinilai masih dalam batas-batas kewajaran. Dalam ranah perguruan tinggi seperti di Fakultas Sains dan Teknologi UIN Ar-Raniry, integrasi kurikulum antara Sains dan Islam dilaksanakan pada setiap mata kuliah dengan membaca satu ayat yang berkaitan dengan mata kuliah tersebut sebelum kuliah dimulai. Disamping itu, ada pula program one day one ayat yang harus dihafal oleh mahasiswa, dan selalu di setor kepada penesehat akademiknya setiap bulan. Kurikulum terpadu antara Islam dan sains mutlak diperlukan untuk menghasilkan lulusan yang religi dan berketuhanan. Kurikulum ini telah terbukti berhasil diaplikasikan di sekolah menengah umum, sekolah agama serta di perguruan tinggi negeri maupun swasta.