Ansarullah Ansarullah
Jurusan Agroteknologi Fakultas Pertanian Universitas Halu Oleo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EFEKTIVITAS ORGANISASI PEMERINTAHAN KECAMATAN LASOLO KABUPATEN KONAWE UTARA Ansarullah Ansarullah; Abdul Kadir; La Ode Mustafa
Publica : Jurnal Administrasi Pembangunan dan Kebijakan Publik Vol 10, No 1 (2019): Jurnal Publica Vol 10 No 1
Publisher : Pascasarjana Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (350.771 KB) | DOI: 10.33772/publica.v10i1.6251

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah menganalisis efektivitas organisasi pemeritahan Kecamatan Lasolo. Penelitian ini mnggunakan pendekatan kualitatif dengan tipe deskriptif. Informan dalam penelitian ini sebanyak 5 orang yakni Camat selaku informan kunci, Sekretaris Kecamatan, Kepala Seksi Pemerintahan, Bendahara, dan staf. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan studi dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik induktif-kontesktual. Hasil penelitian  menunjukan bahwa penyelenggaraan organisasi pemerintah Kecamatan Lasolo sudah efektif. Efektivitas organisasi tergambar dari terpenuhinya input yang diperlukan dalam mendukung penyelenggaraan program. Efektivitas proses tergambar dari proses pelaksanaan yang konsisten antara yang direnakana dengan yang dilaksanakan, serta kepatuan pada norma dan aturan organisasi. Efektivitas hasil tergambar dari pencapaian target kinerja yang sangat baik dilihat dari program yang dilaksanakan maupun pencapaian realisasi penggunaan anggaran dalam mendanai kegiatan yang rata-rata sangat baik dilihat dari persentase realisasi pencapaian target program dan anggaran.