Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : PROSIDING SEMINAR NASIONAL

PENGARUH REBUSAN DAUN SIRSAK UNTUK MENURUNKAN NYERI GOUT ATRHITIS PADA LANSIA Rista Apriana; Dwi Retnaingsih; Joko Supriyanto
PROSIDING SEMINAR NASIONAL & INTERNASIONAL 2017: PROSIDING IMPLEMENTASI PENELITIAN PADA PENGABDIAN MENUJU MASYARAKAT MANDIRI BERKEMAJUAN
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (222.611 KB)

Abstract

Background: Gout arthritis was a disease characterized by pain that occurs repeatedly caused the high levels of uric acid in the blood, The prevalence was 24.7% and the most prevalence ofhighest in Bali was 19.3%. North Sulawesi was also one of the highest prevalence 10.3%. From the preliminary data obtained from health centers Shoulders, during the year 2014, from January to March, there were 111 people diagnosed with gout arthritis. So there were about 35 people per month who had gout Arthritis. One of the non pharmacologist treatment of gout was Soursop Fruit / Soursop leaves. Methods: this research used quasi experimental, with one group pre-post test design without control. sampling of this research using total sampling technique were 35 elderly people who hadgout .Results: This study analyzes by using t-test, obtained p-value= 0.000 (p <0.05) Ho rejected and Ha accepted. Conclusion: There is an influence of soursop leaf decoction therapy for gout pain atrhitis in elderly Keywords: Soursop leaves, Gout Atrhitis Pain
HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PERSALINAN KALA I DENGAN KECEMASAN PERSALINAN KALA I PADA IBU BERSALIN DI RSIA BAHAGIA SEMARANG Cahyani Widyastuti; Anggorowati -; Rista Apriana
PROSIDING SEMINAR NASIONAL & INTERNASIONAL 2012: PROCEEDING SEMINAR NASIONAL KEPERAWATAN : Penggunaan Herbal Dalam Kesehatan Perempuan
Publisher : Universitas Muhammadiyah Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Latar Belakang : Rasa cemas selama persalinan kala I disebabkan oleh ketakutan melahirkan. Takut akan peningkatan nyeri, takut akan kerusakan atau kelainan bentuk tubuhnya seperti episiotomi, ruptur, jahitan ataupun seksio sesarea, serta ibu takut akan melukai bayinya. Faktor pengetahuan ibu dalam menghadapi persalinan merupakan faktor yang sangat penting mempengaruhi lancar tidaknya proses kelahiran. Metode : Penelitian ini merupakan jenis penelitian Non Eksperimental dengan desain deskriptif korelasional karena peneliti mencoba mencari hubungan antar variabel yaitu variabel bebas adalah kecemasan ibu dalam menghadapi persalinan kala I. Dengan variabel terikat yaitu pengetahuan ibu tentang persalinan kala I. Sampel 54 orang secara accidental sampling.Hasil : Sebagian besar ibu hamil di RSIA Bahagia Semarang mempunyaipengetahuan yang cukup tentang persalinan Kala I sebanyak 26 responden (48,1%) dan tingkat kecemasan ringan dalam menghadapi persalinan Kala I sebanyak 27 responden (50%). Ada hubungan yang bermakna antara tingkat pengetahuan ibu hamil tentang persalinan Kala I dengan tingkat kecemasan ibu hamil dalam menghadapi persalinan Kala I di RSIA Bahagia Semarang. Korelasi Rank Spearman nilai r -0,424 dengan p value  sebesar 0,001.Kesimpulan : Untuk mengatasi kecemasan ibu bersalin  harus mempersiapkan fisik dan mental yang baik. Ibu hamil harus meningkatkan pengetahuan dengan banyak konsultasi dan banyak membaca seputar persalinan kala I.