Mohammad Pambudi Ary Wicaksono
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH IKLAN DAN WORD OF MOUTH TERHADAP BRAND AWARENESS TRAVELOKA Mohammad Pambudi Ary Wicaksono; Ni Ketut Seminari
E-Jurnal Manajemen Vol 5 No 8 (2016)
Publisher : Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (445.133 KB)

Abstract

Brand awareness merupakan sikap positif yang diberikan konsumen terhadap suatu merek atau produk. Perusahaan perlu memperhatikan faktor-faktor yang mempengaruhi brand awareness, agar konsumen memiliki brand awareness yang tinggi terhadap merek atau produk. Merek yang menurut peneliti memiliki faktor-faktor tersebut salah satunya adalah Traveloka. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh iklan dan word of mouth terhadap brand awareness. Jumlah sampel yang diambil sebanyak 100 responden yang berdomisili di kota Denpasar. Penelitian ini menggunakan metode non probability sampling yaitu purposive sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuisioner. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linear berganda dengan program SPSS 13.00 for windows. Setiap variabel yang diuji telah valid dan reliabel, serta telah layak secara model menurut uji asumsi klasik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa iklan dan word of mouth berpengaruh positif dan signifikan terhadap brand awareness Traveloka.