Zainul Kamal
Pusat Teknologi Akselerator dan Proses Bahan BATAN Yogyakarta

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

IDENTIFIKASI KALSIUM YANG TERLARUT DALAM FRAKSI ETIL ASETAT DAN AIR DARI DAUN DUDUK (DESMODIUM TRIQUETRUM (L) DC) SECARA IN VITRO DENGAN TEHNIK AKTIVASI NEUTRON CEPAT Kamal, Zainul; Yazid, M.; Sapto Aji, Rani
Jurnal Kedokteran YARSI Vol 13, No 1 (2005): JANUARI - APRIL 2005
Publisher : Lembaga Penelitian Universitas YARSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (164.725 KB) | DOI: 10.33476/jky.v13i1.1056

Abstract

The study on the solubility of calcium kidney stone in the ethyl acetate and water fraction of Duduk leaves was intended to investigate the efectiveness of the kidney stone solubility. The kidney stone was obtained after surgery, and analyzed applaying the infrared spectrophotometer to identify qualitatively the type of kidney stone. The study was performed by dissolving the calcium kidney stone 100 mg in 10 ml fraction of ethyl acetate and water Duduk leaves respectively. The mixtures were shaken and incubated at 370C for 4 hours in a waterbath and were then filtered. The solubility of calcium was determined by the rapid neutron activation tehnique. The result indicated that calcium solubilitty in the water fraction was better than that in the ethyl acetate fraction.
PENGARUH INFUSA WORTEL (DAUCUS CAROTA L.) TERHADAP HISTOPATOLOGI GINJAL TIKUS JANTAN YANG DIINDUKSI URANIUM W., Windhartono; Kamal, Zainul; Sasmito, Ediati
Jurnal Kedokteran YARSI Vol 21, No 1 (2013): JANUARI - APRIL 2013
Publisher : Lembaga Penelitian Universitas YARSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33476/jky.v21i1.20

Abstract

Ginjal merupakan organ vital yang berperan sangat penting dalam mempertahankan kestabilan lingkungan dalam tubuh dengan fungsi utama yaitu filtrasi oleh glomerulus, reabsorbsi dan sekresi tubulus. Kerusakan sel ginjal sampai kematian sel akan menyebabkan fungsi ginjal terganggu. Efek paparan senyawa radioaktif salah satunya dapat menyebabkan terjadinya gangguan sel-sel ginjal. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh infusa wortel (Daucus carota L.) dalam mencegah gangguan sel ginjal akibat paparan uranium. Uji proteksi dilakukan dengan membagi 30 tikus jantan dewasa menjadi enam kelompok masing-masing kelompok terdiri dari 5 ekor. Kelompok I tanpa diberi perlakuan, kelompok II diberi uranium 8 ppm dosis 0,01 mL/g BB sebagai kontrol negatif, kelompok III sebagai kontrol positif dengan vitamin C 200 mg/70 kg BB yang diberikan 15 menit sebelum pemajanan uranium, kelompok IV,V, dan VI sebagai kelompok uji proteksi kerusakan sel ginjal diberi infusa wortel (Daucus carota L.) berturut-turut 10%, 20%, 30% dengan dosis 0,01 mL/g BB 15 menit sebelum diberi uranium 8 ppm dosis 0,01 mL/g BB. Lima hari kemudian hewan dikorbankan dan diambil organ ginjalnya untuk dilakukan pemeriksaan makroskopis dan mikroskopis berupa pengamatan kondisi fisik organ ginjal, pengamatan terhadap nekrosis sel ginjal, dan skoring tipe kerusakan untuk menganalisis efek proteksinya. Hasil pemeriksaan histopatologi menyimpulkan bahwa infusa wortel dapat mengurangi kerusakan sel ginjal akibat paparan senyawa radioaktif uranium.Kidney is the vital organ which has an importance role in maintaining environmental stability of the body, with the main functions are glomerulus filtration, reabsorption and secretion by tubulus. The damage of kidney cells will reduce kidney function. If a kidney is exposed to radioactive substance it could deteriorate the kidney. The aim of this research was to find out the effect of carrot infusion used to prevent kidney cells disorder due to uranium exposure. Thirty rats wistar strain divided into 5 groups were used in this study, comprising of 5 rats in each groups throughout the experiment. Group I was a normal control group. Group II was given uranium of 8 ppm 0,01 mL/g BW as negative control group. Group III was given vitamin C of 200 mg/70 kgBW 15 minute prior to uranium exposure. Group IV-VI were given carrot infusion at 10%, 20%, 30% dose of 0,01 mL/g BW 15 minutes prior to uranium exposure. The rats were sacrificed in day-5, to observe the kidney?s damage upon macroscopy and microscopy examination, involving physical condition of the kidney, necrosis of kidney cells and scoring the damage of kidney cells. The microscopic examination toward necrosis of kidney cells showed that carrot infusion can reduce cell damage due to radioactive compound of uranium.