This Author published in this journals
All Journal Jurnal Script
Nurmala Eka Safitri
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SISTEM REKOMENDASI TEMPAT WISATA DI PROVINSI JAWA BARAT DENGAN METODE LOCATION BASED SERVICE (STUDI KASUS KABUPATEN KARAWANG Nurmala Eka Safitri; Erma Susanti; Suraya -
Jurnal SCRIPT Vol. 07 No. 02 Edisi Desember 2019
Publisher : Jurusan Informatika INSTITUT SAINS & TEKNOLOGI AKPRIND YOGYAKARTA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kabupaten Karawang berbatasan langsung dengan laut Jawa, sehingga kabupaten ini memiliki objek wisata pantai yang mempesona. Lokasi Kabupaten Karawang juga cukup strategis, sebab berbatasan dengan kota Bogor, Bekasi, Cianjur, Subang dan Purwakarta, di mana kota-kota tersebut memiliki tempat wisata yang selalu ramai pengunjung. Sistem rekomendasi sangat diperlukan karena terlalu banyaknya jenis dan jumlah data yang ada, dapat juga didukung dengan data rating agar hasil yang diberikan lebih akurat. Sistem rekomendasi membantu masyarakat untuk mengetahui alternatif berbagai tempat wisata berdasarkan kriteria yaitu estimasi biaya dan rute terdekat. Location Based Service (LBS) dapat berfungsi sebagai layanan untuk mengidentifikasi lokasi dari seseorang atau suatu objek tertentu, seperti menemukan rute objek wisata di provinsi Jawa Barat. Berdasarkan penelitian-penelitian diatas, maka akan dibuat sistem rekomendasi wisata di Provinsi Jawa Barat dengan metode Location Based Service (LBS), untuk memberikan informasi dan rekomendasi tempat wisata yang berada di Provinsi Jawa Barat (studi kasus Kabupaten Karawang) dengan estimasi biaya dan tempat wisata terdekat dari posisi pengguna sistem untuk mengatasi permasalahan tersebut. Sistem Rekomendasi Tempat Wisata di Provinsi Jawa Barat ini dibangun berbasis website, digunakan untuk pengolahan data untuk 2 aktor yaitu admin dan user. Sistem rekomendasi informasi wisata di Provinsi Jawa Barat (studi kasus Kabupaten Karawang) telah berhasil dikembangkan dengan metode location based service (LBS) dengan fitur marker dengan menampilkan lokasi terdekat posisi perangkat pengguna berada dan dengan filter estimasi biaya tiket masuk