Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN PENDEKATAN KONSTRUKTIVISME MELALUI METODE MIND MAP DAN DISKUSI DITINJAU DARI KEMAMPUAN MEMORI DAN VERBAL SISWA Sigit Dwi Saputro; Sarwanto .; Suparmi .
JURNAL PENA SAINS Vol 1, No 2 (2014): JURNAL PENA SAINS
Publisher : Program Studi Pendidikan IPA, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Trunojoyo Madura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21107/jps.v1i2.1340

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan pendekatan konstruktivisme menggunakan metode mind map dan diskusi, kemampuan memori, kemampuan verbal, dan interaksinya terhadap prestasi belajar. Penelitian ini merupakan penelitian kuasi eksperimental, dengan faktorial 2x2x2, mengambil 2 kelas sampel dari 8 kelas  X pada pokok bahasan hukum Newton  tahun pelajaran 2011/2012. Berdasarkan hasil penelitian, disimpulkan: 1) pembelajaran konstruktivisme melalui metode mind map dan diskusi berpengaruh secara signifikan terhadap prestasi belajar kognitif, prestasi  belajar kognitif metode mind map lebih baik daripada daripada metode diskusi, 2) kemampuan memori siswa berpengaruh secara signifikan terhadap prestasi belajar dalam ranah kognitif akan tetapi tidak berpengaruh secara signifikan terhadap prestasi belajar dalam ranah afektif, 3) kemampuan verbal berpengaruh secara signifikan terhadap prestasi kognitif dan afektif belajar siswa, 4) tidak ada interaksi yang signifikan antara metode pembelajaran dengan kemampuan memori terhadap prestasi belajar kognitif dan afektif siswa, 5) tidak ada interaksi yang signifikan antara metode pembelajaran dengan kemampuan verbal terhadap prestasi belajar kognitif dan afektif siswa, 6) tidak ada interaksi yang signifikan antara kemampuan memori dengan kemampuan verbal terhadap prestasi belajar kognitif dan afektif siswa, 7) tidak ada interaksi yang signifikan antara metode pembelajaran, kemampuan memori, dan kemampuan verbal terhadap prestasi kognitif dan afektif siswa.
Esensi dan Eksistensi Ruang Pertunjukan Ritual Benjang Dengan Konsep Rasa Sahrdaya Santi Salayanti; Sarwanto .
JURNAL RUPA Vol 6 No 2 (2021): Open Issue
Publisher : Telkom University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25124/rupa.v6i2.3797

Abstract

Benjang ritual performance is a traditional performance born from cultural ceremonies that still survive and are carried out today, especially by the younger generation. Through the functional mindset and lifestyle of Bandung's young people today, Ritual Benjang is present through its distinctive features in the experience of quality ritual beauty and is believed to achieve the life goals of the people of Uj Berung Bandung. Furthermore, the show symbolizes the existence of Benjang as a medium to get closer to God and as a sports activity supporting sportsmanship. This study uses a qualitative method with observation and perception based on phenomena. The concept of taste Sahrdaya becomes a foundation for the entire layout of the space used in the ritual of the performance and the audience in living and even interacting at the Benjang mask show. The higher their understanding of the concept of taste, the stronger the sensibility in responding to attractive mask shows. Similarly, the aesthetic quality of the mask dance performance is also complementary in a ritual performance supported by the concept of taste. The success of the implementation of taste in this show provides aesthetic stimuli for the audience to achieve catharsis for them with the involvement of a sense that gives meaning in life and becomes a person who is always inferior.