Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Determining N-Days Tourist Route Using Swap Operator Based Artificial Bee Colony Algorithm Ayunda Farah Istiqamah; Z K Abdurahman Baizal; Yusza Reditya Murti
Indonesia Journal on Computing (Indo-JC) Vol. 5 No. 1 (2020): Maret, 2020
Publisher : School of Computing, Telkom University

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34818/INDOJC.2020.5.1.382

Abstract

Traveling is one of the activities chosen by many people to spend holidays. Some tourists want to go on vacation in a place they have never visited before, so they need a tool to plan a tour. Planning this tour includes determining tourist route. We analogize the determination of tourist routes using Traveling Salesman Problem (TSP). The main objective of this study was to find the optimal tourist route using Swap Operator Based Artificial Bee Colony Algorithm. We use Multi-Attribute Utility Theory (MAUT) to accommodate user needs for the route that recommended by the system. The criteria for user preferences used in this study are: 1) routes with as many tourist attractions as possible, 2) routes that pass popular destinations, and 3) routes with minimal costs. Based on the experiment results, Swap Operator Based Artificial Bee Colony gives more optimal results than the Simulated Annealing, especially in terms of the number of tourist attractions (nodes) that can be visited in one trip.Keywords: Multi-Attribute Utility Theory, Swap Operator Based Artificial Bee Colony Algorithm, Traveling Salesman Problem
Analisa Dan Perancangan Sistem Informasi Untuk Software House Berbasis Aplikasi Web Fitriana Dwi Lestari; Budhi Irawan; Yusza Redityamurti
eProceedings of Engineering Vol 2, No 2 (2015): Agustus, 2015
Publisher : eProceedings of Engineering

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstrak Bisnis dalam kehidupan tentu sangat akrab bagi masyarakat. Dalam melakukan bisnis di jaman yang sudah maju sekarang ini, tentu software memiliki peran besar dalam bisnis. Software house adalah perusahaan yang menjual jasa pembuatan software untuk membuat aplikasi khusus untuk kliennya. Untuk memudahkan dalam melakukan transaksi, berkomunikasi, dan mengetahui progress proyek antara software house dan klien atau orang yang ingin membeli jasa, maka dibuatlah sistem informasi yang menjembatani antara keduanya sehingga lebih mudah dalam melakukan transaksi, berkomunikasi, dan mengetahui progress proyek. Aplikasi yang akan dibuat merupakan aplikasi web sebagai sistem informasi proyek aplikasi dari sisi klien, manajer proyek, dan programmer yang datanya akan disimpan di server. Dari aplikasi sistem informasi tersebut, manajer proyek bisa melihat list requirement dari klien, klien bisa melihat informasi tentang progress proyek baik secara garis besar maupun detil, rincian biaya dari proyek tersebut, dan performansi programmer berdasarkan lama banyaknya pekerjaan yang ditangani. Kata kunci : Software house, Sistem Informasi, Invoice, Aplikasi web