Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

ANALYSIS OF COFFEE CONSUMER BEHAVIOR IN JEMBER AND ITS IMPLICATIONS TO DEVELOPMENT STRATEGY OF LOCAL COFFEE AGROINDUSTRY Trias Primadani; joni Murti Mulyo Aji; M Sunarsih
UNEJ e-Proceeding International Conference on Agribusiness Marketing (ICAM) 2012, Faculty of Agriculture, University o
Publisher : UPT Penerbitan Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This research is aimed to identify: (1) consumer perception towards the local ground coffee (powder) products; (2) factors affecting consumer decision to purchase coffee; (3) characteristics of coffee powder sought by consumers; and (4) right product development strategy for the local coffee. Study area is determined by deliberately (purposive method). Analyses of the data used are analytical hierarchy process (AHP) and factor analysis. The results show: (1) the respondents perceived that “Kapal Api” coffee is better than the local coffee and other branded coffee, (2) availability and product, price and social environment factors, and product quality are identified as the factors affecting consumer decision to purchase coffee in Jember, (3) Based on priority scales, characteristics of coffee powder sought by consumers are price (St2), product (St1),promotion (St4), and place (St3) respectively, (4) Based on the perceptions of respondents in details, product strategy consists of the taste (P5), aroma (P6), brand (P4), practicality (P1), packaging design (P3), package size (P2), meanwhile promotion strategies consists of advertisement (P7), sales promotion (P8), public relations (P10), and face to face sales (P9).
PERILAKU KONSUMEN KOPI DAN STRATEGI BAURAN PEMASARAN DALAM PENGEMBANGAN AGROINDUSTRI KOPI BUBUK LOKAL DI KABUPATEN JEMBER Joni Murti Mulyo Aji; Rondhi Rondhi; Sunarsih Sunarsih; Trias Primadani
Progresif : Media Publikasi Ilmiah Vol. 2 No. 1 (2014): PROGRESIF : MEDIA PUBLIKASI ILMIAH
Publisher : Universitas Bondowoso

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (378.924 KB)

Abstract

Kabupaten Jember merupakan salah satu wilayah di Jawa Timur yang memiliki potensi sebagai penghasil kopi yaitu dengan luas areal 16784 Ha dan produksi 11894,27 Ton. Konsumsi kopi di Kabupaten Jember cenderung meningkat seiring dengan peningkatan jumlah penduduk, dan pergeseran penduduk dari dominasi penduduk usia muda ke penduduk usia produktif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) persepsi konsumen terhadap produk kopi bubuk lokal (2) karakteristik yang dipentingkan konsumen kopi bubuk dari minuman kopi (3) strategi pengembangan produk yang tepat untuk kopi lokal. Metode penelitian yang digunakan adalah metode deskriptif, korelasional dan analitik. Metode pengambilan contoh menggunakan convinience sampling. Metode analisis data yang digunakan adalah analisis hierarkhi proses. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) persepsi dari responden menyatakan bahwa pelaku dalam industri kopi yaitu kopi Kapal Api lebih diutamakan dibandingkan kopi bubuk lokal dan kopi branded lain; (2) berdasarkan persepsi responden, maka instrumen St2 (Harga) merupakan prioritas pertama yang dipentingkan konsumen dari minuman kopi; dan (3) berdasarkan persepsi responden, maka strategi produk P5 (Rasa) dan strategi promosi P7 (Iklan) merupakan prioritas pertama yang harus dilaksanakan untuk mendukung strategi pengembangan produk.