T Tharbainti
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Model Hubungan Karakteristik Lalu Lintas dan Tingkat Pelayanan Jalan pada Persimpangan Tiga Tabek Gadang Pekanbaru T Tharbainti; M Soleh; M Nizam Muhaijir
Jurnal Sains Matematika dan Statistika Vol 3, No 2 (2017): JSMS Juli 2017
Publisher : Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24014/jsms.v3i2.4471

Abstract

Penelitian ini menjelaskan tentang analisis model hubungan karakteristik lalu lintas menggunakanmetode Greenshield pada jalan lurus dan tingkat pelayanan persimpangan serta tingkat pelayanan jalan lurusberdasarkan nilai derajat kejenuhan menggunakan metode manual kapasitas jalan Indonesia (MKJI).Penelitian dilakukan di persimpangan tiga Tabek Gadang selama satu jam pada pagi hari dan sore hari di hariSenin, Selasa, dan Rabu yang direplikasi sebanyak tiga kali. Selanjutnya, data diolah menggunakan regresilinear untuk mendapatkan model Greenshield dan diolah menggunakan metode MKJI untuk mendapatkannilai Csimpang, Cjalan, dan DS. Berdasarkan hasil analisis model hubungan karakteristik lalu lintas diperolehhubungan kecepatan ( ) dan kepadatan ( ) mengikuti fungsi linear, hubungan arus ( ) dan kepadatan ( )serta hubungan arus ( ) dan kecepatan ( ) mengikuti fungsi kuadratik berupa hubungan parabolik. Hasilanalisis tingkat pelayanan persimpangan diperoleh nilaisimpang DS yaitu 2.609, artinya kemampuan simpangtiga Tabek Gadang untuk melewatkan lalu lintas kendaraan buruk sekali. Sedangkan hasil analisis tingkatpelayanan jalan diperoleh nilai  2.083 jalan DSuntuk Jl. HR. Soebrantas bagian barat,  2.087 jalan DS untukJl. HR. Soebrantas bagian timur dan  0.995 jalan DS untuk Jl. SM. Amin. Artinya kemampuan Jl. HRSoebrantas bagian barat dan timur untuk melewatkan lalu lintas kendaraan sangat buruk dibandingkan Jl.SM. Amin.