Nellyta Anis
Universitas Muhammadyah Jakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Penerapan Komunikasi Efektif Isobar dengan SBAR Pada Pengetahuan dan Kualitas Operan Perawat di Rumah Sakit Nellyta Anis; Muhammad Hadi; Suhendar Sulaeman
Dunia Keperawatan Vol 9, No 2 (2021): July 2021
Publisher : School of Nursing, Faculty of Medicine, Lambung Mangkurat University.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20527/dk.v9i2.9205

Abstract

Komunikasi yang kurang efektif menjadi salah satu faktor yang membahayakan dalam patient safety. Salah satu metode komunikasi efektif  diterapkan dalam operan. Penelitian ini mengidentifikasi pengaruh pelatihan komunikasi efektif metode ISOBAR dan SBAR terhadap pengetahuan dan kualitas operan perawat. Penelitian dengan desain quasi-eksperiment melibatkan 20 perawat yang dibagi dua kelompok, yaitu ISOBAR dan SBAR. Kuisioner dan formulir observasi dalam pengumpulan data, dan analisis General Linear Model - Repeat Measures (GLM-RM) untuk mengukur pengaruh pelatihan komunikasi efektif terhadap pengetahuan dan kualitas operan. Pelatihan komunikasi efektif metode ISOBAR dan SBAR efektif meningkatkan pengetahuan perawat dan kualitas operan (p <0,05). Nilai rata-rata pengetahuan meningkat dari 50,76 menjadi 84,61 untuk kelompok ISOBAR dan 56,16 ke 83,85 untuk kelompok SBAR. Skor rata-rata kualitas operan juga meningkat dari 69,63 menjadi 95,20 pada kelompok ISOBAR dan 73 menjadi 92 untuk kelompok SBAR. Skor keseluruhan pengetahuan dan kualitas operan pada kelompok ISOBAR lebih tinggi dibandingkan kelompok SBAR.