Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

KOMUNITAS KICAU MANIA DI KOTA PEKANBARU (Studi Kasus Pada Cipta Karya Bird Club) Fakhri Syarif; Yusmar Yusuf
Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Vol. 7: Edisi I Januari - Juni 2020
Publisher : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Riau

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

 The research analyze social fundalmental at Cipta Karya Bird Club in Pekanbaru. To get the appropriate and relevance data as per research purpose, the writer use qualitative descriptive approach by choosing the informants with purposive sampling. Based on the observation result and identification determine about five persons as subject of the research with their considerations as the active community members then often involved in various events. The result research shows Cipta Karya Bird Club formed because of the concern with the nearly extinct wild birds, especially Murai Batu, Kacer, and Cucak Ijo. The other reason is to strenghten friendship betwween members, society and bussines. Besides the samples has high level of trust between members, because they believe that things could make the club more advanced. Cipta Karya Bird Club actively involved in social events, like gotong royong and helping the poor community members, and building birds conservation. The good social relationship also with all the members of the same kinds of club. They often share information about health and growth of the birds. If there is a member who is got disfortune, usually Cipta Karya Bird Club members will help them, by donating some money and others.Keywords: Cipta Karya Bird Club, Community, Kicau Mania, Social Capital
EVALUASI PROGRAM YOUTH ENTREPRENEURSHIP AND EMPLOYMENT SUPPORT SERVICES (YESS) DI BALAI PENYULUHAN PERTANIAN KECAMATAN WARUNGKONDANG: EVALUATION PROGRAM YOUTH ENTREPRENEURSHIP AND EMPLOYMENT SUPPORT SERVICES (YESS) IN WARUNGKONDANG SUB-DISTRICT AGRICULTURAL EXTENSION CENTER Ida Daminih; Rosda Malia; Adang Suryana; Fakhri Syarif
Journal of Sustainable Agribusiness Vol. 2 No. 1 (2023)
Publisher : Universitas Majalengka

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31949/jsa.v2i1.4772

Abstract

Program Youth Entrepreneurship and Employment Support Services (YESS) merupakan salah satu program nasional untuk mengatasi permasalahan regenerasi petani yang dihadapi. Kecamatan Warungkondang merupakan salah satu kecamatan yang melaksanakan program YESS. Keberhasilan program YESS di BPP Kecamatan Warungkondang sangat ditentukan oleh kerjasama dan komitmen seluruh pemangku kepentingan mulai dari tahap persiapan, pelaksanaan, maupun monitoring dan evaluasi dari tingkat pusat sampai daerah. Penelitian ini bertujuan mengetahui pelaksanaan program YESS di BPP Kecamatan Warungkondang dan mengetahui tingkat keberhasilan program YESS di BPP Kecamatan Warungkondang. Penelitian ini dilaksanakan di BPP Kecamatan Warungkondang, dilakukan sejak Bulan Januari sampai Bulan Juni 2022. Metode analisis dalam penelitian ini menggunakan analisis deskriptif dengan teknik analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa : (1) pelaksanaan program YESS di BPP Kecamatan Warungkondang dinilai baik. (2) tingkat keberhasilan program YESS sebesar 71% termasuk dalam kategori baik.