Sugiyono .
Departemen Teknik Mesin dan Biosistem, Fakultas Teknologi Pertanian IPB

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Ekstraksi Air Biji Atung (Parinarium glaberimum Hassk) untuk Mendapatkan Bahan Pengawet Alami Sandra Hiariey; Lilik Pujantoro; Sugiyono .
Jurnal Keteknikan Pertanian Vol. 27 No. 1 (2013): Jurnal Keteknikan Pertanian
Publisher : PERTETA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (700.813 KB) | DOI: 10.19028/jtep.027.1.%p

Abstract

Abstract The objectives of this study were to extract atung seed with water through boiling process to obtain a natural preservative. Atung seed was extracted in boiling water at different ratio (1:5; 1:7; 1:10) and boiling time (10, 20, 30 minutes). The extracts were analyzed their total phenol and antimicrobiol activity. Result showed that the best extract was obtained from the ratio of 1:5 (atung seed : water) and 10 minutes boiling. The best extract had a total phenol of 88.13 mg/100g and antimicrobiol activity of 9.3 mm. Keywords : Water Extraction, atung seed, natural preservative Abstrak Tujuan penelitian ini adalah melakukan ekstraksi biji atung dengan cara perebusan untuk mendapatkan bahan pengawet alami.Dalam penelitian inidilakukan ekstraksi biji atung dengan perbandingan atung dan air yang berbeda (1:5, 1:7, 1:10) serta lama waktu perebusan yang berbeda (10, 20 dan 30 menit). Hasil ekstraksi dianalisis total fenol dan aktivitas antimikroba. Perlakuan terbaik terdapat pada ekstrak dengan perbandingan 1:5 (atung dan air) selama 10 menit perebusan. Hal ini diperlihatkan dengan nilai total fenol sebesar 88.13 mg/100 g dan aktivitas antimikroba 9.3 mm. Kata kunci : Ekstraksi air, biji atung, pengawet alami Diterima: 20 Desember 2012; Disetujui:2013