Novita E Latupeirissa
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS IMPLEMENTASI PENILAIAN AUTENTIK PADA MATA PELAJARAN EKONOMI DI SMA PERTIWI AMBON Amjad Salong; Novita E Latupeirissa
Jurnal Profit Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi Vol 8, No 1 (2021): PROFIT: Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi
Publisher : Pendidikan Ekonomi FKIP Universitas Sriwijaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36706/jp.v8i1.14219

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Implementasi Penilaian Autentik Pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas X2s  di SMA Pertiwi Ambon T.A 2020/2021. Dalam penelitian ini, jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian deskriptif merupakan penelitian yang dilakukan untuk mengetahui nilai variabel mandiri, baik satu variabel atau lebih tanpa membuat perbandingan atau menghubungkan dengan variabel yang lain. Teknik penumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner dan Dokumentasi, angket digunakan untuk memperoleh data mengenai implementasi penilaian autentik yang dilakukan oleh guru ekonomi dalam pembelajaran, sedangkan dokumentasi digunakan untuk mengumpulkan data berupa arsip atau dokumen yang berhubungan dengan penelitian ini. Hasil penelitian menunjukan bahwa dari enam indikator yang dikemukakan dalam variabel penelitian ini rata-rata berada pada presentase 50% dan termasuk dalam kualifikasi cukup baik. Sehingga implementasi penilaian autentik yang diterapkan oleh guru ekonomi cukup baik.