This study aims to describe and analyze the type of leadership that is applied and the factors that influence the leadership of Aras Tammauni in Central Mamuju District. This research was held in Central Mamuju District. The research method used is a qualitative method, with a descriptive type. Data collection techniques used were interviews, observation and documentation.The results of this study indicate that the leadership of Aras Tamauni succeeded with the type of leadership applied was a type of charismatic, democratic, militaristic and autocratic leadership. The most dominant type of leadership applied is the charismatic type, the dominant type is democratic and the non-dominant type is autocratic and militaristic. Factors that influence: aristocratic descendants, benefactors, community leaders and originators of transmigrants, and the most important figures in the process of forming Central Mamuju as an Autonomous Region.AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk menggambarkan dan menganalisis Tipe kepemimpinan yang diterapkan dan faktor-faktor yang mempengaruhi kepemimpian Aras Tammauni di Kabuapten Mamuju Tengah. Penelitian ini diadakan di Kabupaten Mamuju Tengah. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif, dengan tipe deskriptif. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kepemimpinan Aras Tamauni berhasil dengan tipe kepemimpinan yang diterapkan adalah tipe kepemimpinan kharismatis, demokratis, militeristik dan otokratis. Tipe kepemimpinan yang paling dominan diterapkan adalah tipe kharismatis, tipe yang cukup dominan adalah demokratis serta tipe yang tidak dominan adalah otokratis dan militeristik. Faktor yang mempengaruhi : keturunan bangsawan, dermawan, tokoh masyarakat dan pencetus transmigran, dan tokoh yang paling berperan dalam proses pembentukan Mamuju Tengah sebagai Daerah Otonom.