Mira Hartati
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENERAPAN PENDEKATAN SAINS TEKNOLOGI MASYARAKAT (STM) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS V A SD NEGERI 034 TARAI BANGUN KECAMATAN TAMBANG Mira Hartati; Damanhuri Daud; Lazim N Lazim N
Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Keguruan dan Ilmu Pendidikan Vol 1, No 2 (2014): Wisuda Oktober Tahun 2014
Publisher : Jurnal Online Mahasiswa (JOM) Bidang Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Abstract: The problem in this study is the low student science learning outcomes, it is seen from the average value is 61.51 students. Of the 39 students who achieve grades above KKM (Minimum Criteria for completeness) is only 17 students (43.59%), while students who have not reached the KKM were 22 students 41%, KKM value specified is 65. based on these problems needs to be done to implement the action research approach of Science Technology Society (STM). This study aims to improve science learning outcomes graders VA SD Negeri 034 Tarai Bangun Academic Year 2013/2014 the number of students a total of 39 people. This research was carried out by three cycles. One Cycle consists of five meetings, in which four face to face meetings and one final cycle repetitions. With the implementation STM, it can improve students' science learning outcomes, it is seen from the percentage of completeness student learning outcomes on the basis that the score of 43.59% (average of 61.51) increased to 71.79% (average of 72.17) in the first cycle and the second cycle increased to 97.44% (average of 77.30), and the third cycle increased to 100% (average of 83.97). Percentage of teacher activity also increased, as seen from the percentage of all teachers in the first cycle 61.1% increase to 80.5% in the second cycle, and increased again in the third cycle is 95.8%. The percentage of student activity also increased from 50% in the first cycle increased to 69.4% in the second cycle and increased again to 93% in the third cycle. From the above it can be seen that the approach of Science Technology Society (STM), can improve learning outcomes IPA student VA SD Negeri 034 Tarai Bangun Kecamatan Tambang.Key words: Approach Science Technology Society (STM), Science Student Learning Outcomes
KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU IPA (Studi Kasus di SMP Negeri 1 XIII Koto Kampar Tahun Ajaran 2017/2018): Indonesia Suryanti Suryanti; Sepita Ferazona; Mira Hartati
Biology and Education Journal Vol. 1 No. 1 (2020): Biology and Education Journal
Publisher : Universitas Islam Riau (UIR) Press

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (502.103 KB)

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui kompetensi pedagogik berdasarkan Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 16 Tahun 2007 yang dimiliki guru IPA di SMP Negeri 1 XIII Koto Kampar. Penelitian ini menggunakan metode Deskriptif Kualitatif dimana peneliti berupaya mengupas data penelitian melalui sumber data primer berupa transkip hasil observasi, dilengkapi pula dengan sumber data sekunder berupa data dokumentasi dan hasil wawancara terstruktur dengan guru IPA di SMP Negeri 1 XIII Koto Kampar. Sampel yang digunakan sebanyak 2 orang guru IPA. Selanjutnya data analisis deskriptif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kompetensi pedagogik guru IPA di SMP Negeri 1 XIII Koto Kampar sudah kompeten. Dapat disimpulkan bahwa kompetensi pedagogik yang dimiliki guru IPA di SMP Negeri 1 XIII Koto Kampar sejalan dengan Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 16 Tahun 2007, namun perlu ada beberapa perbaikan atau peningkatan seperti pada indikator memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi untuk kepentingan pembelajaran (0%), memfasilitasi pengembangan potensial peserta didik untuk mengaktualisasikan berbagai potensi yang dimiliki (50%), serta menyelenggarakan penilaian evaluasi proses dan hasil belajar (41,5%), termasuk dalam kategori tidak kompeten.