Nur Wahyuni
Akademi Kesejahteraan Sosial AKK

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PERAN PENDIDIKAN VOKASI BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS DALAM MENGHADAPI TANTANGAN ZAMAN Nur Wahyuni
KELUARGA: Jurnal Ilmiah Pendidikan Kesejahteraan Keluarga Vol 4 No 2 (2018)
Publisher : UNIVERSITAS SARJANAWIYATA TAMANSISWA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (901.129 KB) | DOI: 10.30738/keluarga.v4i2.5173

Abstract

Pendidikan vokasi adalah pendidikan yangmenunjang pada penguasaan keahlian terapan tertentu.Tulisan ini bertujuan untuk mengkaji implementasipendidikan vokasi bagi Anak Berkebutuhan Khusus(ABK) di sekolah regular guna menghadapi tantanganjaman. Dalam pembelajaran, anak berkebutuhankhusus memiliki karakter dan modalitas berbeda denganpeserta didik normal. Untuk itu, pendekatan, metode,teknik, dan taktik pembelajaran perlu disesuaikandengan kebutuhan belajar agar bermakna sesuai dengananak berkebutuhan khusus. Permendiknas Nomor 70tahun 2009. Pendidikan karakter dapat diwujudkandengan mengaktualisasikan nilai-nilai yang ada padadiri anak didik yang ditandai dengan pembelajaranramah anak. Implementasi pendidikan karakter padasekolah reguler ditandai dengan pembelajaran ramahanak, berempati, pembelajaran berpusat pada pesertadidik, dan pembelajaran sesuai dengan kebutuhanbelajar peserta didik. Sekolah perlu melakukan asesmenidentifikasi kebutuhan peserta didik, melengkapi saranaprasarana berbasis Anak Berkebutuhan Khusus danaksesabilitas sekolah ramah anak. Dengan demikiankurikulum, pembelajaran, interaksi, serta penilaianpembelajaran akan disesuaikan dengan kebutuhanpeserta didik berkebutuhan khusus. Inilah nilaikarakter yang sebenarnya, yaitu pembelajaran yangmenghargai peserta didik. Pembelajaran Keterampilandan Kecakapan Hidup Bagi Anak berkebutuhankhusus diperlukan oleh setiap individu dalam upayakelangsungan hidupnya.
EKSPERIMEN PEMBUATAN MINUMAN HERBAL DARI DAUN KEMUNING DITINJAU DARI SEGI RASA, KESUKAAN, DAN MANFAAT DI LABORATORIUM BOGA AKADEMI KESEJAHTERAAN SOSIAL “AKK” YOGYAKARTA Nur Wahyuni; Waras Dwi Yhoga
Jurnal Socia Akademika Vol 5 No 2 (2019): Edisi Desember 2019
Publisher : Akademi Kesejahteraan Sosial AKK Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (601.275 KB)

Abstract

Abstrak Perkembangan informasi dan tekonologi mendorong masyarakat menjadi semakin kritis dan selektif terhadap konsumsi makanan dan minuman. Jenis produk pangan yang saat ini banyak dikembangkan adalah produk minuman yang berbasih herbal atau dengan menggunakan bahan rempah-rempah, salah satunya adalah terbuat dari daun kemuning. Penelitian ini bertujuan untuk membuat minuman herbal dari daun kemuning yang ditinjau dari aspek rasa, kesukaan, dan manfaat. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen pembuatan minuman herbal dari daun kemuning dengan tiga kombinasi perbandingan yaitu sampel 1 (15gr); sampel 2 (20gr); dan sampel 3 (25gr). Uji daya terima produk berupa uji rasa dan kesukaan dilakukan terhadap 20 panelis di Laboratorium Tata Boga Akademi Kesejahteraan Sosial “AKK” Yogyakarta. Hasil uji daya terima pada rasa produk menunjukan sampel 3 (25gr) memiliki rasa yang paling enak, sedangkan pada kesukaan produk menunjukkan sampel 3 (25gr) adalah yang paling disukai oleh panelis. Dapat disimpulkan bahwa minuman herbal dari daun kemuning dapat diolah menjadi produk yang disukai oleh masyarakat, disamping memiliki manfaat yang baik bagi kesehatan tubuh. Disarankan kepada masyarakat untuk mengkonsumsi minuman herbal untuk menjaga daya tahan tubuh