Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Perbandingan Kinerja Teknik Modulasi Inverter Dua-Level untuk Pengaturan Kecepatan Motor Induksi Tiga-Fase I Nyoman Wahyu Satiawan; Ida Bagus Fery Citarsa; Supriono .
Jurnal Arus Elektro Indonesia Vol 1 No 1 (2015)
Publisher : Fakultas Teknik, Universitas Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

AbstractThis paper compares various modulation techniques of twolevelinverter, i.e 180 conduction method, Sin-PWM (SPWM) andspace vector PWM (SVPWM). Simulation result shows that 180conduction mode is able to generate the highest voltage outputhowever it results the worse performance. Comparison offundamental component of the output voltage is 0.637 : 0.5 : 0.57p.u for 180 conduction method, SPWM and SVPWM respectively.Meanwhile comparison of voltage output THD is 31% : 68% : 30%and comparison of phase stator current THD is 50 % : 24% : 9.7%for 180 conduction method, SPWM and SVPWM respectively.Furthermore, relationship of speed - torque shows that when motoris fed by inverter using 180 conduction method, motor is able toreach the highest speed (1765 rpm) but results high torque ripplecompare to SVPWM (1685 rpm) and SPWM (1460 rpm). It is alsoshown that the SVPWM method performs the smoothest torqueripple among the three modulation methods. The results prove thatSVPWM method is the most suitable method for variable speeddrive of a three-phase induction motor.Keywords— 180 conduction method, SPWM method, SVPWM method, Total Harmonics Distortion (THD), Three-phase induction motor speed drive.
PENYULUHAN PENGGUNAAN PERALATAN LISTRIK RUMAH TANGGA SECARA AMAN DAN HEMAT KEPADA WARGA DUSUN BUANI Ida Bagus Fery Citarsa; I Ketut Wiryajati; I Nyoman Wahyu Satiawan; Supriono .; I Made Budi Suksmadana
Jurnal Bakti Nusa Vol. 4 No. 2 (2023): Jurnal Bakti Nusa
Publisher : Jurusan Teknik Elektro Universitas Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29303/baktinusa.v4i2.100

Abstract

Penggunaan peralatan listrik rumah tangga bagi masyarakat secara umum memiliki permasalahan yaitu sebagian masyarakat belum memahami penggunaan peralatan listrik rumah tangga secara aman dan hemat. Permasalahan di atas juga dialami oleh warga masyarakat yang berada di Dusun Buani, Desa Bentek, Kecamatan Gangga, Kabupaten Lombok Utara. Hal ini disebabkan oleh latar belakang pendidikan warga Dusun Buani yang sebagian besar menengah ke bawah yang tentunya kurang dalam pengetahuan ketenagalistrikan. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memberikan penyuluhan tentang penggunaan peralatan listrik rumah tangga secara aman dan hemat kepada masyarakat di dusun tersebut. Kegiatan ini dilaksanakan melalui 3 tahapan, yaitu persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi. Berdasarkan evaluasi diperoleh hasil bahwa kegiatan penyuluhan ini telah memberikan pengetahuan kepada warga dusun tersebut mengenai teknik pemakaian peralatan listrik rumah tangga secara aman dan hemat. Ini dapat menunjang keselamatan warga dalam menggunakan peralatan listrik, serta dapat menghemat pengeluaran rumah tangga terkait dengan penggunaan tenaga listrik secara keberlanjutan.