Claim Missing Document
Check
Articles

Found 8 Documents
Search

HUBUNGAN PERSEPSI PERAWAT TENTANG SUPERVISI IPCLN DENGAN KEPATUHAN KEWASPADAAN STANDAR PENGGUNAAN APD DI RSUD dr. SOEKARDJO KOTA TASIKMALAYA Asep Rahmadiana; Hilman Mulyana
Jurnal Skolastik Keperawatan Vol 6 No 2 (2020): Juli - Desember
Publisher : Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Advent Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35974/jsk.v6i2.2431

Abstract

ABSTRACT Introduction: IPCLN (Infection Prevention and Control Link Nurse) as the executor of the Infection Prevention and Control Program (PPI) in hospitals is required capable of performing their duties in monitoring compliance with standard precautions nurses. Important PPI implemented in hospitals to protect patients, staff, visitors, and families from the risk of transmission of infection. Purpose: To identify the relationship perception of nurses on adherence supervision IPCLN with the use of standard precautions Personal Protective Equipment (PPE) in RSUD dr. Soekardjo Tasikmalaya City. Methods: A quantitative research method descriptive design correlation and cross-sectional approach, the entire population of nurses from 16 inpatient units by the number of samples taken as many as 152 nurses, variable data retrieval perception about supervision of nurses by questionnaires and standard precautions for compliance with PPE use action observation. The research was conducted from May to June 2019 in RSUD dr. Soekardjo Tasikmalaya City. Analysis of the research data with nonparametric statistics and Mann Whitney test. Results: Nurses' perceptions of IPCLN supervision are at an average score of 73.11, so more than half of nursing nurses perceive supervision by IPCLN to be effective. The results of observations based on the standard precautions of using PPE for nurses with an average value of 65.86%. The relationship exists perception of nurses about the supervision of compliance with PPE use IPCLN with ρ- value 0,002 <alpha of 0.05. Discussion: These results indicate that the perception of nurses in implementing effective supervision be improved adherence to nursing standard precautions when performing nursing care actions. Management of the hospital need to increase socialization IPCLN understanding about the importance of the supervision of the nurses while giving care to resocialization IPCLN duties and functions as well as the implementation of reward and punishment.
HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG HIV/AIDS DENGAN PEMANFAATAN LAYANAN CARE, SUPPORT, AND TREATMENT PADA X WANITA PEKERJA SEKSUAL Hilman Mulyana
Jurnal Skolastik Keperawatan Vol 6 No 2 (2020): Juli - Desember
Publisher : Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Advent Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35974/jsk.v6i2.2435

Abstract

Introduction: Tasikmalaya City is located in the province of West Java with HIV / AIDS cases ranked 13th, until 2020 it has reached 758 cases. In 2020 to May, there were 51 cases, mostly because their husbands like to “snack” and ironically this city is known as the city of Islamic student. Method: analytic descriptive with a cross-sectional approach, 38 respondents based on inclusion and exclusion criteria using purposive sampling. The instrument was a questionnaire with 31 questions, analyzed univariate and bivariate using the chie square. Purpose: know the relationship between the level of knowledge about HIV / AIDS and the use of Care, Support, and Treatment services for x Female Sexual Workers. Result: It is known that x Female Sexual Workers have knowledge in good categories, namely as many as 20 people (52.6 It is known that 26 x Female Sex Workers benefit from CST services (68.4%), it is known that there is a relationship between the level of knowledge and CST services in the city of Tasikmalaya with a p-value = 0.019. Discussion: the results of this study indicate that the respondent's good knowledge will not force himself to continue working as a female sexual worker so that it has a positive impact on him and prevents the spread of new sufferers. It is recommended to create a CST service support program that can increase knowledge and provide motivation to people with HIV / AIDS.
Mengatasi Kecemasan pada Ibu Hamil Selama Pandemi Covid-19 di Kelurahan Cibunigeulis, Kota Tasikmalaya Eneng Daryanti; Maria Ulfah Jamil; Asep Mulyana; Rikky Gita; Hilman Mulyana
Jurnal Kreativitas Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Vol 5, No 4 (2022): Volume 5 No 4 April 2022
Publisher : Universitas Malahayati Lampung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33024/jkpm.v5i4.4764

Abstract

ABSTRAK Perubahan psikologis positif pada ibu hamil diantaranya adalah ibu hamil akan merasa senang dan penasaran tentang perubahan pada dirinya dan perkembangan janin secara umum. Namun ternyata banyak juga perubahan psikologi yang bersifat negative diantaranya adalah rasa cemas. Berdasarkan Penelitian  menunjukkan bahwa pandemi Covid-19 memiliki dampak psikologis yang parah pada 53% ibu hamil. Studi tersebut menyatakan bahwa ibu hamil dapat merasa stres dan cemas, dimana hal tersebut dapat menyebabkan efek buruk seperti intra uterine growth retardation (IUGR), kematian janin atau kelainan janin. Salah satu upaya yang bisa dilakukan oleh ibu hamil untuk mempertahankan dan meningkatkan kesehatan fisik dan mentalnya adalah dengan cara ANC. Kegiatan pengabdian masyarakat ini dilakukan terhadap 59 orang ibu hamil dan 14 kader posyandu. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengertian kepada ibu hamil dan kader posyandu tentang menghindari rasa cemas menghadapi kehamilannya dimasa pandemic covid-19 melalui kegiatan penyuluhan secara bertahap di posyandu dengan memperhatikan protokoler kesehatan. Adapun materi yang disampaikan adalah  tentang perubahan psikologis pada ibu hamil dan cara mendapatkan pelayanan kehamilan di masa pandemi Covid-19. Penyuluhan yang dilakukan menggunakan media lembar balik. Metode yang dilakukan dengan cara ceramah dan tanya jawab. Ibu hamil dan kader sangat antusias menanggapi penyuluhan yang berikan ditandai dengan banyaknya pertanyaan yang mereka sampaikan. Kegiatan pengabdian masyarakat ini memberikan manfaat yang cukup luar biasa  mampu meningkatkan pengetahuan dan memberikan pengalaman terhadap para responden. Ibu hamil yang sudah terlanjur hamil dimasa pandemic-19 ini diharapkan tidak cemas berlebihan dan tetap menjaga protokoler kesehatan serta rutin memeriksakan kehamilannya supaya kesehatan ibu dan janinnya optimal. Kata kunci: Pandemi covid-19, perubahan psikologi cemas ibu hamil, Pemeriksaan Kehamilan      ABSTRACT Positive psychological changes in pregnant women include pregnant women feeling happy and curious about changes in themselves and fetal development in general. But it turns out that there are also many negative psychological changes, including anxiety. Research shows that the Covid-19 pandemic has a severe psychological impact on 53% of pregnant women. The study states that pregnant women can feel stressed and anxious, which can cause adverse effects such as intra uterine growth retardation (IUGR), fetal death or fetal abnormalities. One of the efforts that pregnant women can do to maintain and improve their physical and mental health is through ANC. This community service activity was carried out for 59 pregnant women and 14 Voluntary Community cadres. This activity aims to provide understanding to pregnant women and posyandu cadres about avoiding anxiety about their pregnancy during the COVID-19 pandemic through gradual counseling activities at the posyandu by paying attention to health protocols. The material presented was about psychological changes in pregnant women and how to get ante natal care during the Covid-19 pandemic. Counseling is carried out using flipchart media. The method is done by lecture and question and answer. Pregnant women and cadres were very enthusiastic in responding to the counseling given by the many questions they asked. This community service activity provides quite extraordinary benefits. Keywords: Covid-19 pandemic, psychological changes in pregnant women, Ante Natal Care
Terapi NON FARMAKOLOGI BERBAHAN HERBAL UNTUK MENURUNKAN NYERI REMATIK : A LITERATURE RIVIEW Rin Rin Karomattul Umaht; Hilman Mulyana; Rita Purwanti
Jurnal Keperawatan BSI Vol 9 No 2 (2021): Jurnal Keperawatan BSI
Publisher : LPPM Universitas BSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (229.283 KB)

Abstract

With increasing age, the physiological function of the elderly will decrease and degenerative problems will reduce the body's resistance so that it is susceptible to infections and diseases, including rheumatism or joints. Several treatments to reduce pain, especially rheumatism with pharmacological and non-pharmacological measures such as complementary therapy. This research is to reduce pain using complementary therapy with herbal ingredients, such as ginger, lemongrass, cinnamon, Moringa leaves, lavender aromatherapy. The purpose of this study was to determine the best non-pharmacological therapy made from herbs to reduce rheumatic pain. This research method uses a literature review study using secondary data taken from national and international articles from 2011-2021 with the same theme. The results showed that from the 14 articles all were able to reduce rheumatic pain, but according to the results of the researcher's analysis there was one article that was considered the most effective for reducing rheumatic pain, namely using red ginger. It is hoped that both researchers and clients can find out in detail about the effective use of non-pharmacological therapy from the beginning to the end.
Hubungan Dukungan Keluarga Anak Stunting Dengan Efikasi Diri Pada Klien Tuberkulosis Multi Drug Resistant Hilman Mulyana
Jurnal Keperawatan BSI Vol 10 No 1 (2022): Jurnal Keperawatan BSI
Publisher : LPPM Universitas BSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (223.006 KB)

Abstract

Background: According to the WHO Global Report, Indonesia includes 27 countries with a high burden of MDR-TB because every year there are always MDR-TB cases, one of which is in West Java Province during 2017 there were 28 rifampin-resistant TB patients from 603 suspected MDR-TB patients examined. they have been in the laboratory. In Tasikmalaya City there were 30 patients spread across several Puskesmas areas in 2018, interestingly there are 16 people who have family members with stunting children. It is known that in the city of Tasikmalaya there are 32% stunting children, which is quite high above the standards set by WHO, namely 20% of the total proportion of children under five. Such conditions certainly affect the support provided by the family to the patient. Methods: This type of research is descriptive quantitative, with the independent variable being family support and the dependent variable being the self-efficacy level of MDR-TB clients. The population is 30 respondents of MDR-TB clients, a sample of 16 people with the condition of having family members of stunting children based on inclusion and exclusion criteria and analyzed univariate and bivariate with Spearman rank correlation statistical test. Results: there is no relationship between family support having stunting children with self-efficacy on MDR-TB clients at the Tasikmalaya City Health Center with the Spearman Rank test results obtained a value of = 0.323 (> 0.05). Conclusion: in this case the MDR-TB client does not get maximum support from the family because family members are faced with a situation where there are two problems being faced at the same time. Suggestion: more in-depth research on all the variables that have been studied above by taking a long time to obtain more secondary data and find other confounding factors.
HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN PERILAKU PENANGANAN COMBUSTIO PADA PEDAGANG GORENGAN Reni Haryani; Hilman Mulyana
Jurnal Kesehatan Komunitas Indonesia Vol 16, No 1 (2020)
Publisher : Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (345.42 KB) | DOI: 10.37058/jkki.v16i1.1785

Abstract

Combustio merupakan salah satu jenis cedera dengan morbiditas dan mortalitastinggi. Menurut Depkes (2016) terdapat 188 kasus terjadinya combustio yangmenyebabkan 42 orang meninggal dunia. Pengetahuan memiliki peranan pentingdalam melakukan penanganan pertama saat terjadi combustio. Penelitian inibertujuan untuk mengetahui hubungan antara pengetahuan dengan perilakupenanganan combustio pada pedagang gorengan. Penelitian ini menggunakandesain analitik korelasi dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalampenelitian ini adalah seluruh pedagang gorengan yang berjumlah 53 orang.Pengambilan sampel menggunakan total sampling. Pengambilan datamenggunakan kuesioner. Analisis data menggunakan uji chi square. Hasilpenelitian menunjukkan bahwa 43,4% menunjukkan pengetahuan yang cukup,dan 77,4% menunjukkan perilaku yang kurang baik. Dari hasil korelasimenggunakan uji chi square diketahui p value = 0,004, sehingga dapat diambilkesimpulan bahwa ada hubungan antara pengetahuan dengan perilakupenanganan combustio pada pedagang gorengan.
HUBUNGAN PENGGUNAAN GADGET DENGAN KUALITAS TIDUR REMAJA ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS (ABK) Hilman Mulyana; Deni Wahyuni; Silvi Amelia Yahya
Jurnal Keperawatan BSI Vol 10 No 2 (2022): Jurnal Keperawatan BSI
Publisher : LPPM Universitas BSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tingkat penggunaan gadget di dunia pada saat ini mencapai 5,31 Milyar, pengguna gadget di indonesia juga berada dalam kategori tinggi yaitu sebesar 73,7%. Penggunaan gadget meningkat yang sangat signifikan yaitu pada masa pandemic covid-19 pada 2 tahun sebelumnya, yang mengharuskan semua aktivitas dilakukan secara online. Penggunaan gadget yang tinggi akan berdampak bagi kesehatan seseorang salah satunya yaitu terhadap kualitas tidur. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui adanya hubungan yang signifikan penggunaan gadget dengan kualitas remaja Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) di SLB yayasan Bahagia Kota Tasikmalaya. Metode penelitian ini menggunakan survey analitik dengan pendekatan cross sectional, dengan tekhnik pengambilan sampel menggunakan incidental sampling. Pada penelitian ini melibatkan responden sebanyak 52 orang, dengan tingkat SMP sebanyak 26 orang dan tingkat SMA sebanyak 26 orang. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner penggunaan gadget dan PSQI. Uji analisis univariat dan bivariate menggunakan uji chi-square untuk mengetahui adanya hubungan penggunaan gadget dengan kualitas tidur remaja anak berkebutuhan khusus (ABK) di SLB Yayasan Bahagia Kota Tasikmalaya dengan p-value= 0,005, dimana H0 ditolak dan Ha diterima yang artinya terdapat hubungan antara pengguna gadget dengan kualitas tidur, oleh karena itu perlu dilakukan kegiatan penyuluhan terhadap orang tua siswa agar para orang tua lebih memperhatikan anak-anaknya terhadap pembatasan penggunaan gadget dalam sehari-hari.
Dukungan Keluarga Pada Anggota Keluarga Anak Stunting dan TB-MDR Hilman Mulyana; Ade Iwan Mutiudin; Ana Ikhsan Hidayatulloh; Asep Mulyana; Baharudin Lutfi S; Septiandi Eka Darusman; Asep Rahmadiana; Deni Wahyudi; Rikky Gita Hilmawan; Ai Rahmawati; Heni Aguspita Dewi; Yani Sri Yani; Mamay Sugiharti; Fitriani Mardiana Hidayat; Reni Nurdianti; Budy Nugraha
Karya Kesehatan Siwalima Vol 1, No 2 (2022): September
Publisher : Lembaga Penerbitan Fakultas Kesehatan, Universitas Kristen Indonesia Maluku

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54639/kks.v1i2.828

Abstract

Global Report melaporkan bahwa Indonesia termasuk 27 high burden TB-MDR countries, salah satunya terdapat di provinsi Jawa Barat sebanyak 28 pasien TBC kebal rifampisin pada tahun 2017. Terdapat 30 pasien TBC di kota Tasikmalaya yang tersebar di beberapa wilayah kerja Puskesmas di tahun 2018. Menariknya terdapat 16 orang dari 30 pasien tersebut memiliki anggota keluarga dengan kondisi anak stunting, serta di kota tasikmalaya terdapat 32% anak stunting yang cukup tinggi diatas standard yang ditetapkan WHO yaitu 20%. Kondisi demikian tentunya berpengaruh terhadap dukungan yang diberikan oleh keluarga kepada klien. Langkah pertama kegiatan dengan melibatkan mitra yaitu keluarga atau anggota keluarga yang memiliki anak dengan kondisi stunting dan anggota keluarga yang memiliki klien TBC, tahapannya meliputi  pra kegiatan, kedua survei lokasi, dan ketiga persiapan sarana dan prasarana. Langkah kedua pelaksanaan kegiatan, meliputi pre-test, pelaksanaan edukasi, dan diakhiri dengan post-test. Langkah ketiga evaluasi,  pengukuran pengetahuan mitra dengan cara membandingkan dan menganalisis hasil dari pre-test dan post-test. Terdapat peningkatan dukungan keluarga mitra setelah mendapatkan edukasi sebelum dan sesudah, meliputi emosional dari 68.7% menjadi 87.5%, informasi dari 62.5% menjadi 93.7%, instrumental dari 50% menjadi 81.2%, dan penilaian dari 56.2% menjadi 68.7%.  Terdapat peningkatan dukungan keluarga terutama pada dimensi emosional 18.8% dan dimensi informasional 31.2%, serta secara keseluruhan mitra sudah memberikan dukungan bersifat Favorable sebanyak 68.7%. Perlu adanya pengabdian kepada masyarakat lanjutan berupa peningkatan sikap ataupun perilaku yang berkelanjutan dari mitra sampai benar-benar menjadi kebiasaan yang positif.