Devid Leonard
Prodi S1 Administrasi Rumah Sakit, STIKES Dharma Landbouw Padang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PELATIHAN LITERATURE REVIEW UNTUK MEMPERKAYA ILMU DALAM BIDANG SISTEM INFORMASI LOGISTIK RUMAH SAKIT Berly Nisa Srimayarti; Devid Leonard; Dicho Zhuhriano Yasli
LOGISTA - Jurnal Ilmiah Pengabdian kepada Masyarakat Vol 5 No 2 (2021)
Publisher : Department of Agricultural Product Technology, Faculty of Agricultural Technology, Universitas Andalas Kampus Limau Manis - Padang, Sumatera Barat Indonesia-25163

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25077/logista.5.2.110-115.2021

Abstract

Literature review sebagai studi awal untuk mendalami pelaksanaan penelitian yang akan menghasilkan state of the art yang lebih komprehensif. Penggunaan literature review dapat melakukan analisis relevansi hasil penelitian yang dilakukan dengan penelitian sebelumnya. Sumber literature review bisa dicari melalui berbagai online database. Melalui pelatihan ini pengabdi mempraktekkan 3 cara penggunaan online database yaitu Google Scholar, SpringerLink, dan PubMed. Pencarian artikel difokuskan pada topik sistem informasi logistik rumah sakit, sebagai suatu bentuk penciri dari Prodi S1 Administrasi Rumah Sakit STIKES Dharma Landbouw Padang. Pelatihan dilakukan melalui aplikasi zoom meeting, dilaksanakan pada tanggal 31 Mei-2 Juni 2021, dengan jumlah peserta yaitu 120 orang. Pelatihan terlaksana dengan baik, dibuktikan dengan tanya jawab dan beberapa peserta yang bersedia menjadi volunteer saat melakukan parktek pencarian di online database. Kata kunci: literature review, online database, sistem informasi, logistik, administrasi rumah sakit ABSTRACT Literature review as an initial study to explore the implementation of research that will produce a more comprehensive state of the art. The use of literature studies can analyze the relevance of the results of research conducted with previous research. Sources of literature review can be searched through various online databases. Through this training, the congregation practiced 3 ways of using online databases, namely Google Scholar, SpringerLink, and PubMed. The article search focused on the topic of hospital logistics information systems, as a form of characterization of the STIKES Dharma Landbouw Hospital Administration Study Program, Padang. The training was carried out through the zoom meeting application which was held on 31 May – 2 June 2021 with 120 participants. The training was carried out well, as evidenced by questions and answers and several participants who were willing to volunteer when conducting searches in online databases. Keywords: literature review, online database, information systems, logistics, hospital administration