Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Motivasi, Kompetensi, Dan Budaya Organisasi terhadap Implementasi Penyusunan Anggaran Berbasis Kinerja pada Dinas Kominfo Statistik dan Persandian Kabupaten Bantaeng Nia Nia; Akmal Umar; Idris Idris
YUME : Journal of Management Vol 1, No 1 (2018)
Publisher : Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (341.135 KB) | DOI: 10.2568/yum.v1i1.180

Abstract

 ABSTRAKTujuan penelitian ini adalah: (1) Untuk mengetahui pengaruh motivasi terhadap Implementasi Penyusunan Anggaran Berbasis Kinerja Pada Dinas Kominfo Statistik Dan Persandian Kabupaten Bantaeng, (2) Untuk mengetahui pengaruh Kompetensi terhadap Implementasi Penyusunan Anggaran Berbasis Kinerja Pada Dinas Kominfo Statistik Dan Persandian Kabupaten Bantaeng, (3) Untuk mengetahui pengaruh Budaya Organisasi terhadap Implementasi Penyusunan Anggaran Berbasis Kinerja Pada Dinas Kominfo Statistik Dan Persandian Kabupaten Bantaeng, (4) Untuk mengetahui pengaruh motivasi, Kompetensi dan Budaya Organisasi secara simultan terhadap Implementasi Penyusunan Anggaran Berbasis Kinerja Pada Dinas Kominfo Statistik Dan Persandian Kabupaten Bantaeng.Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian non-eksperimen eksploratif yang bersifat komparatif dan dikaitkan dengan penelitian korelasional. Sampel dalam penelitian ini adalah pegawai pada Dinas Kominfo Statistik Dan Persandian Kabupaten Bantaeng dalam hal ini  jumlah pegawai sebanyak 50 orang, Metode pengambilan sampel dilakukan dengan metode sensus. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Motivasi, kompetensi, dan budaya organisasi berpengaruh positif dan signifikan secara simultan terhadap Implementasi Penyusunan Anggaran Berbasis Kinerja Pada Dinas Kominfo Statistik Dan Persandian Kabupaten Bantaeng, dapat dilihat dari Hasil analisis yang menghasilkan nilai koefisien determinasi (R Squared = R2). Ini berarti bahwa variabel Motivasi, kompetensi, dan budaya organisasi secara simultan dapat menjelaskan variabel yang mempunyai kontribusi terhadap Kinerja pegawai Pada Dinas Kominfo Statistik Dan Persandian Kabupaten Bantaeng, dan masih banyak dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak termasuk dalam variabel penelitian ini. Variabel Budaya organisasi adalah variabel yang paling berpengaruh secara signifikan terhadap Implementasi Penyusunan Anggaran Berbasis Kinerja Pada Dinas Kominfo Statistik Dan Persandian Kabupaten Bantaeng, dengan nilai koefisien Beta Standardized dari variabel Motivasi, kompetensi, dan budaya organisasi terhadap Implementasi Penyusunan Anggaran Berbasis Kinerja Pada Dinas Kominfo Statistik Dan Persandian Kabupaten Bantaeng Kata Kunci: Motivasi, Kompetensi, Budaya Organisasi ABSTRACTThe purpose of this research are: (1) To knowing the influence of motivation againts Implementation of Performance Based Budgeting at the Office of Communication ,Information, Statistics and Encrpytion in Bantaeng District, (2) To knowing the influence of Competency Againts Implementation of Performance Based Budgeting at the Office of Communication ,Information, Statistics and Encrpytion in Bantaeng District, 3) To knowing the influence of Organizational Culture Againts Implementation of Performance Based Budgeting at the Office of Communication ,Information, Statistics and Encrpytion in Bantaeng District, (4) To knowing the influence of Motivation, Competency and Organizational Culture simultaneously againts Implementation of Performance Based Budgeting at the Office of Communication ,Information, Statistics and Encrpytion in Bantaeng District. The research method used in this research is the Oncoming Research used quantitative research. The type of research used is non-experimental explorative experiments that are comparative and related to correlational research. The sample in this research is the employee in Office of Communication, Information, Statistics and Encrpytion in Bantaeng District. In this case the numbers of employees are 50 people; the method of sampling is done by census method. Result of the research shows that the motivation, competency, and organizational culture have positive and significant influence simultaneously to the Implementation of Performance Based Budgeting at the Office of Communication ,Information, Statistics and Encrpytion in Bantaeng District, can be seen from the result of analysis that yield the coefficient of determination (R Squared = R2). This means that the variables of motivation, competency, and organizational culture simultaneously can explain the variables that have contributed to the performance of employees at the Office of Communication, Information, Statistics and Encrpytion in Bantaeng District, and still many influenced by other variables that are not included in this research variables. Organizational culture variable is the variable that is the most significant influence to the Implementation of Performance Based Budgeting at the Office of Communication ,Information, Statistics and Encrpytion in Bantaeng District, with the value of Beta Standardized coefficients of the variables Motivation, competency, and organizational culture on the Implementation of Performance Based Budgeting at the Office of Communication ,Information, Statistics and Encrpytion in Bantaeng District. Keywords: Motivation, Competency, Organizational Culture