Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Peningkatan Aktivitas Belajar Siswa dalam Pembelajaran IPA melalui Lesson Study Jelita Jelita; Yenny Suzana; Nuraida Nuraida
JIPI (Jurnal IPA dan Pembelajaran IPA) Vol 4, No 1 (2020): JUNE 2020
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24815/jipi.v4i1.16392

Abstract

Lesson study is an activity carried out collaboratively by teachers in planning a creative, effective and communicative learning process so that the desired learning objectives can be achieved. Student learning activities in learning science are observed using a scientific approach that is the ability of students to observe objects, submit questions, gather information, associate and communicate learning materials. The purpose of this study is to determined the increase in student learning activities in science learning through lesson study in MIN 3 Langsa and MIN 2 Aceh Tamiang. This type of research is a qualitative descriptive. The sample of this study consisted of 60 fifth grade students from 30 MIN 3 Langsa students and 30 MIN 2 Aceh Tamiang students. The sampling technique used by purposive sampling technique. Data was collected through observation sheets totaling 15 items consisting of 5 indicators of learning activities. Data were analyzed by comparing the average score of each item with the maximum score using the percentage formula. The results showed an increase in student learning activities in science learning in both Madrasah Ibtidaiyah namely 32.98% MIN 2 Aceh Tamiang and 42.16% MIN 3 Langsa. Thus it can be concluded that student learning activities in science learning can be improved through lesson study
Analisis Kemampuan Komunikasi Matematis dan Gaya Belajar Siswa MTsN 3 Aceh Timur Yenny Suzana; M Zaiyar Zaiyar; Nurfazillah Nurfazillah
Asimetris: Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains Vol. 4 No. 2 (2023): Asimetris: Jurnal Pendidikan Matematika dan Sains
Publisher : Pendidikan Matematika Universitas Almuslim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kemampuan komunikasi matematis dan gaya belajar siswa MTsN.  Kemampuan komunikasi matematis diperlukan bagi siswa MTsN sehingga siswa dapat memahami dan menyampaikan konsep/ide matematika.Gaya belajar perlu diketahui bagi seorang guru dalam upaya meningkatkan pembelajaran matematika di MTs. Populasi adalah seluruh siswa MTs Negeri 3 Aceh Timur, Provinsi Aceh. Sampel berjumlah 28 siswa kelas VIII MTs N 3 Aceh Timur dengan gaya belajar yang berbeda dan memiliki prestasi belajar heterogen. Pengambilan sampel dengan cara purposive sampling. Untuk pengelompokan gaya belajar digunakan tes gaya belajar berupa angket. Tes kemampuan komunikasi matematis dikembangkan berdasarkan kisi-kisi kemampuan komunikasi matematis bentuk uraian sebanyak 5 soal tentang kubus dan balok, serta instrumen wawancara. Teknik analisis data secara kualitatif dan wawancara. Hasil penelitian diperoleh bahwa siswa kelas VIII MTsN 3 Aceh Timur memiliki gaya belajar yang bervariasi dengan kategori: siswa dengan gaya belajar visual 32,14%, auditorial 13,28%, dan kinestetik 21,42%. Selanjutnya kemampuan komunikasi matematis siswa MTsN 3 diperoleh rata-rata adalah 51,94 kategori cukup. Siswa MTsN 3 Aceh Timur dengan gaya belajar visual memiliki kemampuan komunikasi matematis 88,88% pada level tinggi. 50% siswa gaya belajar auditori memiliki kemampuan komunikasi matematis termasuk pada level sedang dan 66,66% siswa dengan gaya belajar kinestetik memiliki kemampuan komunikasi matematis termasuk level sedang.