This Author published in this journals
All Journal Jurnal Common
Adi Pratama Putra
Ilmu Komunikasi

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

STRATEGI PROGRAMMING PROGRAM “METRO PAGI PRIMETIME” DALAM MEMPERTAHANKAN RATING Adi Pratama Putra; Zaenina Shintya; Melisa Arisanty
Jurnal Common Vol 3 No 1 (2019)
Publisher : Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1365.81 KB) | DOI: 10.34010/common.v3i1.1501

Abstract

Metro TV adalah stasiun televisi swasta yang dimiliki oleh Surya Paloh yang menghadirkan program berita lebih banyak dibandingkan dengan stasiun lain. Metro TV stasiun televisi berita pertama yang menyiarkan berita dalam 3 bahasa, yaitu Indonesia, Inggris dan Mandarin. Salah satu program unggulan yang dimiliki Metro TV adalah program Metro Pagi Primetime tayang pada pukul 04.30-07.00 WIB, program ini menjadi unggulan karena dalam program ini terdapat dialog dengan narasumber. Selama ini rating yang di dapatkan program Metro Pagi Primetime selalu bertahan, Selain perusahaan televisi menampilkan informasi yang menarik dan aktual, hal tersebut tidak luput dari strategi programming dari perusahaan media demi menaikan rating perusahaan. Tujuan utama yang ingin diraih dari Programming televisi adalah untuk memaksimalkan jumlah penonton yang menjadi target bagi pemasang iklan dan rating perusahaan. Caranya adalah dengan memenuhi kepuasan penonton dengan menayangkan program acara yang sesuai dengan apa yang dibutuhkan atau diiginkan oleh audience.