Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

INTEGRATED TERMINAL IN SEMARANG WITH A MODERN ARCHITECTURAL APPROACH TERMINAL TERPADU DI0SEMARANG0DENGAN0PENDEKATAN ARSITEKTUR MODERN Saeful Anam; Gatoet Wardianto; Anityas Dian Susanti
JURNAL ARSIP UNPAND Vol 1 No 1 (2021): JURNAL ARSIP UNPAND
Publisher : Universitas Pandanaran

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1676.106 KB) | DOI: 10.54325/arsip.v1i1.9

Abstract

Terminal adalah sustu tempat dimana transportasi umum mengawali ataupun mengakhiri dalam pelayanan masyarakat yang sedang melakukan perjalanan.Terminal sangatlah penting dalam menyelenggarakan angkutan umum saat ini. Karena terminal yaitu tempat untuk pertemuan antara penyedia jasa maupun pengguna jasa itu sendiri, tempat dimana membawa penumpang ataupun barang, tempat dimana pada saat melakukan perjalanan ataupun mengakhiri perjalanan kendaraan umum, mengawasi, mengatur serta mengoprasikan lalulintas, dan tempat peristirahatan bagi angkutan umum. Kajian pola sirkulasi pada terminal ini menunjukkan adanya permasalahan parker ataupun arus kendaraan pada terminal yang masih perlu di tingkatkan lagi. Tempat parkir dan sirkulasi kendaraan pada terminal yang harus ditingkatkan lagi, Sirkulasi pada terminal sangat berpengaruh besar terhadap kelancaran dan mencegah crossing antar transportasi dengan pengguna pada terminal.