Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

A SHORT STORY READING SECTION AS AN ALTERNATIVE WAY TO IMPROVE STUDENT’S LITERACY IN SD N 6 PANJER KEBUMEN Dwi Novitasari; Eka Fajriatul Janah; Muhamad Chamdani
Social, Humanities, and Educational Studies (SHEs): Conference Series Vol 1, No 2 (2018): 3rd National Seminar on Educational Innovation (SNIP 2018)
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (307.425 KB) | DOI: 10.20961/shes.v1i2.26806

Abstract

The goverment made changes to the Indonesian education curriculum of the education unit level curriculum into the curriculum of 2013. Changes in the curriculum in 2013 lies in the preparation of the RPP (Lesson Plan) and the ability of literacy. The emphasis on the preparation of the RPP has been resolved with the holding of training, but to literacy still unwell. One way to improve the literacy skills is through the reading of short stories. The reading of the short story aims to help improve reading skills and knowledge of sentence patterns, so it can be an idea to create an article. The focus on this study include: (1) The concept of reading a short story; (2) The impact of short story readings. These studies include: (1) The reading of short stories is an activity habituation to read a fictional narrative prose text .; (2) The impact resulting from the reading of short stories such as enhancing the knowledge, encourage the growth likes to read, and to foster the ability to write.
Konsep dan Implementasi TPACK pada Pembelajaran di Sekolah Dasar Eka Fajriatul Janah
Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan Vol 10, No 2 (2022): Kalam Cendekia: Jurnal Ilmiah Kependidikan
Publisher : Universitas Sebelas Maret

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (592.033 KB) | DOI: 10.20961/jkc.v10i2.65655

Abstract

Pembelajaran abad 21 menuntut guru agar dapat melibatkan kemampuan komunikasi dan kerja sama serta pemanfaatan informasi teknologi dalam pembelajaran yang dapat disusun dalam sebuah kerangka kerja berupa TPACK. Ada 7 komponen yang perlu diketahui pada TPACK yaitu Technological Knowledge, Pedagogical Knowledge, Content Knowledge, Technological Pedagogical Knowledge, Technological Content Knowledge, Pedagogical Content Knowledge, dan Technological Pedagogical Content Knowledge. Tujuan dari artikel ini adalah untuk menggambarkan 1) Konsep TPACK, dan 2) Implementasi TPACK pada Pembelajaran di SD. Hasil studi ini adalah 1) TPACK merupakan gabungan dari 3 unsur penting dalam pembelajaran yaitu teknologi (technological knowledge) yang dapat digunakan untuk memudahkan dalam penyampaian materi ajar, pedagogi (pedagogical knowledge) yang memuat metode dan model pembelajaran yang akan diterapkan, dan konten (content knowledge) yang berisi materi pembelajaran,dimana ketiga unsur tersebut dapat disusun dalam sebuah rancangan pembelajaran. 2) Implementasi TPACK pada Pembelajaran di Sekolah Dasar adalah dengan menggabungkan semua komponen TPACK pada pembelajaran yang akan dilaksanakan.