Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGETAHUAN REMAJA TENTANG PENDEWASAAN USIA PERKAWINAN DENGAN NIAT UNTUK MENIKAH PADA USIA MUDA Anita Puji Lestari; Nining Tunggal Sri Sunarti; Kurniasari Pratiwi
Jurnal Ilmu Kebidanan (Journal of Midwivery Science) Vol 2, No 3: Desember 2014
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan AKBIDYO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36307/jik.v2i3.61

Abstract

Latar Belakang: Pernikahan pada usia muda berdampak pada peningkatan angka kematian ibu melahirkan, ke- hamilan yang tidak diinginkan, aborsi, jumlah anak terlantar, angka pengangguran dan perceraian. Upaya menga- tasi masalah tersebut pemerintah membuat sebuah program keluarga berencana yang bertujuan menekan angka pertumbuhan penduduk salah satunya adalah dengan pendewasaan usia perkawinan (PUP).Tujuan: Untuk mengetahui hubungan pengetahuan remaja tentang pendewasaan usia perkawinan dengan niat untuk menikah pada usia muda di SMP Muhammadiyah Piyungan.Metode: Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam pe- nelitian ini adalah siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah Piyungan tahun pelajaran 2013-2014 sebanyak 71 siswa. Pengambilan sampel dengan teknik total sampling.Hasil: Remaja yang memiliki pengetahuan baik tentang PUP 28 (39,4%) responden dan yang berpengetahuan cukup 35 (49,3%). Remaja yang sangat tidak berniat menikah muda 33 (46,5%) dan yang tidak berniat 37 (52,1%)responden. Hasil uji statistik menggunakan Kendal Tau (ττ) diperoleh signifikansi sebesar 0,017.Simpulan: Terdapat hubungan antara pengetahuan remaja tentang pendewasaan usia perkawinan dengan niatmenikah pada usia muda.ABSTRACTBackground: Marriage at a young age have an impact on improving maternal mortality, unwanted pregnancy, abor- tion, the number of abandoned children, unemployment and divorce. In an effort to overcome these problems the government makes a family planning program aimed suppress the population growth rate is one of the maturation age of marriage.Objective: To determine the relationship of adolescent knowledge about the maturation age of marriage with the intention to marry at a young age in Junior High School Muhammadiyah PiyunganMethods: This research used quantitative methods with cross sectional approach. The population in this study is the eighth grade students of junior high school Muhammadiyah Piyungan 2013-2014 school year as many as 71 students. Sampling with a total sampling technique.Results: Adolescents who have a good knowledge of the maturation age of marriage 28 (39.4%) of respondents, knowledgeable enough 35 (49.3%) of respondents. Teenagers who do not intend to get married very young 33 (46.5%) of respondents, had no intention of 37 (52.1%) of respondents. The results of statistical tests using Kendal Tau (τ) obtained a significance of 0.017.Conclusion: There is a relationship between adolescent knowledge about the maturation age of marriage with the intention of getting married at a young age.
PENGETAHUAN REMAJA TENTANG PENDEWASAAN USIA PERKAWINAN DENGAN NIAT UNTUK MENIKAH PADA USIA MUDA Anita Puji Lestari; Nining Tunggal Sri Sunarti; Kurniasari Pratiwi
Jurnal Ilmu Kebidanan (Journal of Midwivery Science) Vol 2, No 3: Desember 2014
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan AKBIDYO

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (668.546 KB) | DOI: 10.36307/jik.v2i3.61

Abstract

Latar Belakang: Pernikahan pada usia muda berdampak pada peningkatan angka kematian ibu melahirkan, ke- hamilan yang tidak diinginkan, aborsi, jumlah anak terlantar, angka pengangguran dan perceraian. Upaya menga- tasi masalah tersebut pemerintah membuat sebuah program keluarga berencana yang bertujuan menekan angka pertumbuhan penduduk salah satunya adalah dengan pendewasaan usia perkawinan (PUP).Tujuan: Untuk mengetahui hubungan pengetahuan remaja tentang pendewasaan usia perkawinan dengan niat untuk menikah pada usia muda di SMP Muhammadiyah Piyungan.Metode: Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam pe- nelitian ini adalah siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah Piyungan tahun pelajaran 2013-2014 sebanyak 71 siswa. Pengambilan sampel dengan teknik total sampling.Hasil: Remaja yang memiliki pengetahuan baik tentang PUP 28 (39,4%) responden dan yang berpengetahuan cukup 35 (49,3%). Remaja yang sangat tidak berniat menikah muda 33 (46,5%) dan yang tidak berniat 37 (52,1%)responden. Hasil uji statistik menggunakan Kendal Tau (ττ) diperoleh signifikansi sebesar 0,017.Simpulan: Terdapat hubungan antara pengetahuan remaja tentang pendewasaan usia perkawinan dengan niatmenikah pada usia muda.ABSTRACTBackground: Marriage at a young age have an impact on improving maternal mortality, unwanted pregnancy, abor- tion, the number of abandoned children, unemployment and divorce. In an effort to overcome these problems the government makes a family planning program aimed suppress the population growth rate is one of the maturation age of marriage.Objective: To determine the relationship of adolescent knowledge about the maturation age of marriage with the intention to marry at a young age in Junior High School Muhammadiyah PiyunganMethods: This research used quantitative methods with cross sectional approach. The population in this study is the eighth grade students of junior high school Muhammadiyah Piyungan 2013-2014 school year as many as 71 students. Sampling with a total sampling technique.Results: Adolescents who have a good knowledge of the maturation age of marriage 28 (39.4%) of respondents, knowledgeable enough 35 (49.3%) of respondents. Teenagers who do not intend to get married very young 33 (46.5%) of respondents, had no intention of 37 (52.1%) of respondents. The results of statistical tests using Kendal Tau (τ) obtained a significance of 0.017.Conclusion: There is a relationship between adolescent knowledge about the maturation age of marriage with the intention of getting married at a young age.