Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : JURNAL PENJAKORA

Pengaruh Latihan Ladder Drill Terhadap Kecepatan Lari 100 Meter M. Said Zainuddin; Andi Masjaya AM; M. Imran Hasanuddin
JURNAL PENJAKORA Vol. 10 No. 2 (2023): September 2023
Publisher : Fakultas Olahraga dan Kesehatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23887/jurnalpenjakora.v10i2.59819

Abstract

enelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh latihan ladder drill terhadap kecepatan lari 100 Meter pada atlet PPLP Sulawesi Selatan. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh atlet PPLP Sulsel sebanyak 60 orang sedangkan sampel dalam penelitian ini adalah sebagian dari atlet PPLP Sul Sel yaitu 12 orang diambil dari teknik purposive sampling. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah alat ladder drill dan instrument tes kecepatan lari 100 Meter. Pengujian hipotesis penelitian dilakukan dengan menggunakan analisis dengan uji t. Berdasarkan hasil data dan pembahasan dari penelitian ini maka dapat disimpulkan uji statistik diperoleh nilai uji-t antara pretest dan posttest latihan variasi ladder drill yang memiliki nilai t hitung 7.942 yang berarti ada peningkatan yang signifikan. Dilihat dari nilai rata-rata, maka diperoleh nilai rata-rata pretest = 11.77 dan nilai rata-rata posttest = 11.43, karena nilai rata-rata posttest lebih kecil dari nilai rata-rata pretest maka terjadi peningkatan kecepatan lari 100 Meter dengan nilai selisih= 2.915. Terbukti untuk meningkatkan kecepatan lari 100 Meter menggunakan alat ladder. Di tuntut agar pelatih maupun pembina senantiasa memberikan latihan ladder secara kontinyu untuk meperbaiki Teknik dan dengan Latihan ladder bisa menambah kecepatan lari atlet PPLP Sulsel.