Nadya Mustika Kansa Soecherman
Universitas Pamulang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

TINDAK TUTUR ILOKUSI ANTARA ADMINISTRATOR E-COMMERCE DENGAN CUSTOMER KARENINA STORE (KAJIAN PRAGMATIK) Nadya Mustika Kansa Soecherman; Dede Fatinova
Prosiding Seminar Nasional Sasindo Vol 1, No 1 (2020): Prosiding Seminar Nasional Sasindo Unpam Vol.1 No.1 November 2020
Publisher : fakultas sastra

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (58.926 KB) | DOI: 10.32493/sns.v1i1.7874

Abstract

Penelitian ini mengkaji tindak tutur ilokusi pada percakapan antara Administrator ecommerce dengan Customer. Tujuan dari penelitian ini adalah mendeskripsikan jenis tidakĀ  tutur ilokusi yang digunakan oleh administrator e-commerce dengan customer dan mendeskripsikan fungsi dari tindak tutur ilokusi tersebut. Penelitian ini menggunakan metode deksriptif kualitatif. Data dalam penelitian ini adalah percakapan yang terjadi antara administrator dengan customer di Karenina Store. Data-data tersebut ditelaah menggunakan pendekatan tindak tutur ilokusi yang digagas oleh Yule (2006) dan teori yang digagas oleh Leech (1993). Hasil dari penelitian ini adalah tindak tutur ilokusi yang digunakan oleh administrator lebih didominasi oleh tindak tutur ilokusi representative kategori bertanya. Hal ini dikarenakan administrator lebih sering menanyakan kepada customer mengenai barang pesanannya. Sementara untuk fungsi tindak tutur ilokusi didominasi oleh fungsi kompetitif, konvival, kolaoratif hal ini dikarenakan fungsi ketiganya sama-sama mendominasi dibandingkan fungsi konfliktif.