Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

ANALISIS KESALAHAN EJAAN PADA SURAT DINAS KANTOR DESA MARGA DAUH PURI, KECAMATAN MARGA, KABUPATEN TABANAN Made Suparta
WACANA : MAJALAH ILMIAH TENTANG BAHASA, SASTRA DAN PEMBELAJARANNYA Vol 19 No 2 (2019): Wacana Saraswati
Publisher : FAKULTAS PENDIDIKAN BAHASA DAN SENI IKIP SARASWATI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (139.195 KB) | DOI: 10.46444/wacanasaraswati.v19i2.98

Abstract

Penelitian ini mengkaji kesalahan ejaan pada surat dinas kantor Desa Marga Dauh Puri, Kecamatan Marga, Kabupaten Tabanan.. Tujuan penelitian mendeskripsikan: (1) kesalahan penulisan hurufkapital, (2) kesalahan penulisan kata, dan (3) kesalahan pemakaian tanda baca. Pengumpulan data menggunakan metode simak dengan teknik dasar sadap dilanjutkan dengan teknik catat. Analisis data menggunakan metode agih dengan teknik pilah sedangkan penyajian data menggunakan metode informal. Hasil penelitian ini menemukan (1) kesalahan penulisan hurufkapital pada surat dinas kantor Desa Marga Dauh Puri, meliputi : kesalahan penulisan nama jabatan, bahasa, dan hari atau hari raya. (2) kesalahan menulis kata pada surat dinas kantor Desa Marga Dauh Puri , meliputi: penulisan kata berimbuhan, kata depan dan singkatan dan (3) kesalahan pemakaian tanda baca pada surat dinas Desa Marga Dauh Puri , meliputi : tanda titik, tanda koma, dan tanda pisah.
ANALISIS SEMIOTIK LIRIK LAGU BUNGAN SANDAT Made Suparta; Ni Nyoman Karmini; Ni Putu Seniwati
Suluh Pendidikan Vol 18 No 2 (2020): SULUH PENDIDIKAN : Jurnal Ilmu-Ilmu Pendidikan
Publisher : IKIP SARASWATI TABANAN

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (483.583 KB) | DOI: 10.46444/suluh-pendidikan.v18i2.218

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan tanda-tanda dan makna yang terkandung dalam lirik lagu Bungan Sandat.Jenis penelitian ini tergolong kualitatif. Data dikumpulkan dengan metode dokumentasi dengan teknik catat. Selanjutnya, data dianalisis dengan metode pembacaan heuristik dan pembacaan hermeneutik atau retroaktif. Hasilnya,lirik lagu Bungan Sandat menggunakan tanda semiotik berupa ikon dan simbol. Dalam memahami makna lirik lagu Bungan Sandat, ketaklangsungan ekspresi yang terjadi adalah karena adanya penggantian arti(displacing of meaning) lewat majas simile. Si penulis lirik lagu Bungan Sandat di samping menghibur lewat nyanyiannya juga menanamkan pendidikan karakter dan budi pekerti yang luhur sesuai filsafat agama Hindu dengan prinsip asah, asih, asuh dan prinsip menyama braya.Selanjutnya, hasil disajikan secara deskriptif dengan teknik induktif-deduktif
ANALISIS KESALAHAN EJAAN PADA SURAT DINAS KANTOR DESA MARGA DAUH PURI, KECAMATAN MARGA, KABUPATEN TABANAN Made Suparta
Wacana Saraswati Majalah Ilmiah Tentang Bahasa Sastra Dan Pembelajarannya Vol 19 No 2 (2019): Wacana Saraswati
Publisher : FAKULTAS PENDIDIKAN BAHASA DAN SENI IKIP SARASWATI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (139.195 KB) | DOI: 10.46444/wacanasaraswati.v19i2.98

Abstract

Penelitian ini mengkaji kesalahan ejaan pada surat dinas kantor Desa Marga Dauh Puri, Kecamatan Marga, Kabupaten Tabanan.. Tujuan penelitian mendeskripsikan: (1) kesalahan penulisan hurufkapital, (2) kesalahan penulisan kata, dan (3) kesalahan pemakaian tanda baca. Pengumpulan data menggunakan metode simak dengan teknik dasar sadap dilanjutkan dengan teknik catat. Analisis data menggunakan metode agih dengan teknik pilah sedangkan penyajian data menggunakan metode informal. Hasil penelitian ini menemukan (1) kesalahan penulisan hurufkapital pada surat dinas kantor Desa Marga Dauh Puri, meliputi : kesalahan penulisan nama jabatan, bahasa, dan hari atau hari raya. (2) kesalahan menulis kata pada surat dinas kantor Desa Marga Dauh Puri , meliputi: penulisan kata berimbuhan, kata depan dan singkatan dan (3) kesalahan pemakaian tanda baca pada surat dinas Desa Marga Dauh Puri , meliputi : tanda titik, tanda koma, dan tanda pisah.