Claim Missing Document
Check
Articles

Found 18 Documents
Search

Analisis Bakteri E. Coli Minuman Es Dawet di Kabupaten Kudus David Laksamana Caesar; Umi Rohmah
J-KESMAS: Jurnal Kesehatan Masyarakat Vol 7, No 1 (2021): J-KESMAS Volume 7, Nomor 1, Mei 2021
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Universitas Al Asyariah Mandar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35329/jkesmas.v7i1.1931

Abstract

The coverage of drinking water quality inspection in Central Java has only reached 82.1%. One type of drinking water that is often consumed by the public is dawet ice. Dawet ice can be contaminated by pathogenic bacteria, one of which is Escherichia coli (E. coli). Contamination can occur through water used to process coconut milk or from water used to make ice. In addition, contamination can occur during the processing or distribution process of dawet ice with. This study aims to determine the presence of E. coli bacteria in dawet ice drinks. This type of research uses quantitative descriptive analysis instrument with the Plate Count Agar (PCA) method. Samples taken amounted to 30 samples in the area of Kudus Regency. The results showed that the presence of E. coli bacteria in dawet ice samples sold in Kudus Regency. There are still many dawet ice in Kudus Regency which contain E.coli bacteria, namely 83.4%. This is because respondents do not pay attention to personal hygiene and sanitation
PERIKATAN (ILTIZAM) DALAM HUKUM BARAT DAN ISLAM Umi Rohmah
Al-'Adl Vol 7, No 2 (2014): Al-'Adl
Publisher : Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kendari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (188.35 KB) | DOI: 10.31332/aladl.v7i2.225

Abstract

AbstrakKajian hukum bisnis atau ekonomi Islam memiliki tantangan dalam pengembangan hukumperikatan (iltizam) karena berbagai lembaga ekonomi dan keuangan Islam berkembangdengan pesat baik di Indonesia dan negara-negara berkembang maupun di negara-negaramaju di Barat. Kajian-kajian terkait perikatan perlu kajian perbandingan, termasuk diantaranya antara hukum perikatan Islam dan Barat. Selain itu, kajian hukum perikatanIslam perlu formalisasi dalam kerangka hukum perikatan nasional dan internasional.Kata kunci: iltizam, perjanjian, hukum barat, hukum Islam.
PERDAMAIAN (ISLAH) DALAM PROSES PENYELESAIAN SENGKETA KONTRAK BISNIS SYARI’AH Umi Rohmah
Al-'Adl Vol 7, No 1 (2014): Al-'Adl
Publisher : Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kendari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (203.162 KB) | DOI: 10.31332/aladl.v7i1.208

Abstract

AbstrakSengketa dalam pemenuhan kontrak bisnis syariah merupakan salah satu persoalan yangtidak mungkin dihindari jika terjadi wanprestasi, namun tidak semua sengketa perludiselesaikan di pengadilan meskipun saat ini Pengadilan Agama atau Pengadilan Negerimemiliki kewenangan untuk menyelesaikannya. Dading sebagaimana dikenal denganistilah islah dan telah dianjurkan dalam hukum Islam menjadi salah satu alternatifpenyelesaian yang realtif lebih efektif dan efisien dilakukan dalam menyelesaian sengketakontrak bisnis Islam, sehingga perlu digali akar permasalahan, proses, dan metodepenyelesaian sengketa kontrak bisnis syariah yang tepat.Key word: islah, dading, penyelesaian sengketa, sengketa bisnis, syariah.
KONSTRUKSI MAKNA DISIPLIN KERJA DALAM MASYARAKAT AKADEMISI STAIN KENDARI Umi Rohmah
Al-'Adl Vol 6, No 2 (2013): Al-'Adl
Publisher : Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kendari

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (283.04 KB) | DOI: 10.31332/aladl.v6i2.205

Abstract

AbstrakMakna sebuah realitas dapat dibentuk melalui pengetahuan yang telah ada sebelumnyaatau pengalaman masyarakat sehingga makna dapat dikonstruksi oleh budaya danmasyarakat, sedangkan disiplin sering diidentikkan dengan kerja dan produktivitas.Berdasarkan isu ini pembentukan makna disiplin kerja di kalangan masyarakat akademisitentu memiliki keunikan tersendiri jika ditelisik dari pengetahuan atau budaya yang telahmelekat pada mereka karena masing-masing individu berbeda dalam melihat statusnyasehingga berbeda pula dalam memaknai disiplin kerja seperti dalam praktik pelaksanaanfungsi dan tugas sebagai akademisi.Kata kunci: konstruksi disiplin, kerja, akademisi.
IMPLEMENTASI MANAJEMEN PEMBIAYAAN PENDIDIKAN DI LKP DOREMI HOME MUSIC COURSE PONOROGO Puji Ariyanti; Umi Rohmah
Excelencia: Journal of Islamic Education & Management Vol. 1 No. 02 (2021): Excelencia : Journal of Islamic Education & Management
Publisher : Pascasarjana IAIN Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/excelencia.v1i02.140

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan: (1) sumber-sumber pembiayaan pendidikan LKP Doremi Home Music Course; (2) prosedur Manajemen anggaran pendapatan pembiayaan pendidikan LKP Doremi Home Music Course Ponorogo; (3) penggunaan anggaran belanja pembiayaan pendidikan LKP Doremi Home Music Course Ponorogo; (4) Pertanggungjawaban pembiayaan pendidikan LKP Doremi Home Music Course Ponorogo; dan (5) Pengawasan pembiayaan pendidikan LKP Doremi Home Music Course Ponorogo. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis kualitatif, yaitu proses data, penyajian data, dan kesimpulan awal. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: (1) Sumber-sumber pembiayaan pendidikan bersumber dari masyarakat umum, orang tua santri, dan donatur tetap, (2) prosedur Manajemen anggaran pendapatan pembiayaan pendidikan sudah dibuat dalam bentuk program pencapaian anggaran pendapatan. Program-program tersebut berdasarkan jangka waktu yang telah ditetapkan, yaitu: Manajemen anggaran pendapatan pembiayaan jangka pendek dan menengah; (3) penggunaan anggaran belanja pembiayaan pendidikan disesuaikan dengan manajemen awal yang telah dibuat dan disepakati bersama dengan berdasarkan panduan atau patokan yang ada; (4) pertanggungjawaban pembiayaan pendidikan LKP Doremi Home Music Course Ponorogo sudah sesuai dengan manajemen dan dilaksanakan pada akhir tahun. Pelaku penanggung jawab penggunaan anggaran pembiayaan di tersebut adalah bendahara selaku koordinator keuangan; dan (5) dan pengawasan pembiayaan pendidikan LKP Doremi Home Music Course Ponorogo ditugaskan pada tim khusus yang bertugas mengawasi dan mengontrol keuangan. Tim yang terlibat dalam pengawas anggaran adalah masyarakat selaku orang tua siswa, humas, stakeholders lembaga, dan instruktur.
STRATEGI KEPALA MADRASAH DALAM MENDAYAGUNAKAN TENAGA PENDIDIK DI MADRASAH DINIYYAH AL-BAZARIYYAH TEMPURSARI WUNGU MADIUN Ahmad Budairi; Umi Rohmah
Excelencia: Journal of Islamic Education & Management Vol. 1 No. 01 (2021): Excelencia : Journal of Islamic Education & Management
Publisher : Pascasarjana IAIN Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/excelencia.v1i01.207

Abstract

ABSTRAK Pendidik yang dapat diandalkan dan berkualitas memainkan peran utama dalam proses meningkatkan kinerja. Beberapa faktor yang dapat mempengaruhi kinerja tenaga pendidik adalah strategi kepala madrasah untuk menciptakan lingkungan kerja yang baik dan motivasi yang benar. Peran kepala madrasah dalam meningkatkan kinerja tidak dapat dipisahkan dari strategi kepemimpinan lembaga pendidikan madrasah diniyah. Penelitian ini bertujuan untuk menemukan dan menganalisis hal-hal berikut: (1) Peran Kepala Madrasah Diniyah Al-Bazariyyah Tempursari Wungu Madiun dalam Mendayagunakan Tenaga Pendidik, (2) Strategi Kepala Madrasah Diniyah Al-Bazariyyah Tempursari Wungu Madiun dalam Mendayagunakan Tenaga Pendidik (3) untuk menemukan dan menganalisis hambatan dan solusi Kepala Madrasah Diniyah Al-Bazariyyah dalam Mendayagunakan Tenaga Pendidik. Pendekatan yang digunakan penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian lapangan. Data yang dikumpulkan melalui metode: wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data dengan tiga baris: menyajikan data, reduksi data dan kesimpulan. Studi ini menemukan bahwa peran dan strategi kepemimpinan kepala madrasah dapat meningkatkan pendayagunaan tenaga pendidik di Madrasah Diniyah Al-Bazariyyah Tempursari Wungu Madiun, ini ditunjukkan oleh keberadaan pendidik, selalu disiplin, pada waktunya untuk bekerja, pembagian tugas sesuai kompetensi dan keahlian, pada sisi lain, kepala madrasah dapat dikatakan memiliki sifat lembut, sopan dan bersikap kekeluargaan dengan semua tenaga pendidik,serta ambil bagian dalam memberi solusi setiap masalah yang ada, mencarikan jalan keluar dari hambatan yang ada serta menjaga kebersamaan di lingkungan madrasah. Saran yang disajikan oleh peneliti konstruktif, yaitu untuk mencapai hasil maksimal dalam mendayagunakan tenaga pendidik pendekatan personal harus lebih diutamakan. Tanpa membedakan diantara semua tenaga pendidik, menghindari sedapat mungkin munculnya konflik dalam lingkungan madrasah.
STRATEGI PENGEMBANGAN PROGRAM TAHFIDZ DALAM MENINGKATKAN DAYA SAING DI MADRASAH DINIYAH (Studi Kasus di Madrasah Diniyah Al-BAzariyyah Tempursari Wungu Madiun) Dina; Umi Rohmah
Excelencia: Journal of Islamic Education & Management Vol. 1 No. 01 (2021): Excelencia : Journal of Islamic Education & Management
Publisher : Pascasarjana IAIN Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/excelencia.v1i01.213

Abstract

Tujuan Penelitian untuk: (1) Menjelaskan komponen apa saja yang dikembangkan dalam program Tahfidz di Madrasah Diniyah Al-Bazariyyah Tempursari Wungu Madiun dalam meningkatkan daya saing, (2) menjelaskan strategi pengembangan program tahfidz di Madrasah Diniyah Al-Bazariyyah Tempursari Wungu Madiun dalam meningkatkan daya saing, ( 3) menjelaskan dampak pengembangan program bagi santri di Madrasah Diniyah Al-Bazariyyah Tempursari Wungu Madiun. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan deskripsi analisis, yaitu, deskripsi naratif dari proses perilaku subjek sesuai dengan masalah yang diteliti. Desain penelitian menggunakan studi kasus observasi yang terkait dengan strategi pengembangan kurikulum di Madrasah Diniyah Al-Bazariyyah Tempursari Wungu Madiun. Teknik pengumpulan data adalah: (1) wawancara mendalam, (2) observasi, (3) studi dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan teknik deskriptif dengan tiga langkah (1) Data Reduction atau reduksi data, (2) Data Display atau penyajian data dan (3) menarik kesimpulan. Untuk memverifikasi validitas data untuk mendapatkan temuan penelitian yang valid dan dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya menggunakan tehnik: (1) memperpanjang periode pengamatan, (2) pengamatan berkelanjutan dan (3) triangulasi. Temuan penelitian di Madrasah Diniyah Al-Bazariyyah Tempursari Wungu Madiun adalah (1) komponen pengembangan program Tahfidz Al-qur’an meliputi a). Perencanaan pembelajaran tahfidz Al-qur’an b). Pelaksanaan pembelajaran tahfidz Al-qur’an c). Evaluasi pembelajaran tahfidz Al-qur’an. (2) Strategi Pengembangan program Tahfidz Al-qur’an meliputi a). Pengembangan pada tingkat lembaga, yang meliputi perumusan tujuan lembaga, menetapkan isi dan struktur program b). Pengembangan program setiap pelajaran, c). pengembangan program pembelajaran di kelas. (3) Dampak pengembangan program berpengaruh penting untuk membentuk karakter santri dalam kehidupannya seperti disiplin, berprestasi, mandiri, berakhlaqul karimah dan jujur.
Pengaruh Kepemimpinan dan Iklim Sekolah terhadap Sekolah Efektif di SMP Negeri Kecamatan Pulung Kabupaten Ponorogo Tahun Pelajaran 2021/2022 Ainul Nurhayati Istiqomah; Umi Rohmah
Excelencia: Journal of Islamic Education & Management Vol. 2 No. 02 (2022): Excelencia: Journal of Islamic Education & Management
Publisher : Pascasarjana IAIN Ponorogo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.21154/excelencia.v2i02.739

Abstract

Effective school implementation is used as a benchmark to find out how far the school has achieved the planned goals. Based on the observation that the creation of effective schools it has not been fully implemented, as evidenced by the lack of supervision by the principal towards teachers and students and school regulations being violated. Effective school implementation is influenced by many factors including leadership factors and school climate factors. The purpose of the study was to analyze the influence of leadership and school climate on effective schools in SMP Negeri Pulung District, Ponorogo Regency for the 2021/2022 academic year, either partially or simultaneously. This research is a quantitative research with Ex Post Facto design. Data collection techniques using questionnaires, documentation, and observation. The research population was 71 teachers. The data analysis technique used simple linear regression analysis and multiple linear regression with the help of IBM SPSS 25. The results showed: (1) there was a positive and significant effect of leadership on effective schools with a value of tcount(7,360) > ttable(1,995), an effect of 44%; (2) there is a positive and significant effect of school climate on effective schools with a value of tcount(6.779) > ttable(1.995), an effect of 40%; and (3) there is a positive and significant effect together with leadership and school climate on effective schools with a value of Fcount(4.601)>Ftable(2.74), an effect of 55% on effective schools.