Harri Pradana
Universitas Singaperbangsa Karawang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Tingkat Keterampilan Dasar Permainan Bola Voli pada Peserta Ekstrakurikuler Bola Voli SMAN 1 Cilamaya Harri Pradana; Irfan Zinat Achmad; Rhama Nurwansyah Sumarsono
Jurnal Speed (Sport, Physical Education, Empowerment) Vol. 2 No. 2 (2019)
Publisher : Universitas Singaperbangsa Karawang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35706/speed.v2i2.3376

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat keterampilan dasar permainan bolavoli pada peserta ekstrakurikuler bolavoli. Pendekatan penelitian menggunakan deskriftif kuantitatif dengan metode survei dengan menggunakan tes. Populasi penelitian ini adalah seluruh peserta ekstrakurikuler dengan menggunakan teknik total sampling. . Instrumen penelitian ini menggunakan tes dan keterampilan meliputi tes Service, passing atas, passing bawah, dan smash. Hasil analisis data dari 17 peserta ekstrakurikuler bola voli yang mengikuti tes tingkat keterampilan bola voli sebagian besar masuk dalam “sangat baik” sebanyak 1 siswa sebesar 5,88%, kategori “Baik" sebanyak 6 siswa sebesar 35,29%, kemudian disusul kategori “Sedang“ sebanyak  4 siswa atau sebesar 23,53%, kemudian kategori “Kurang” sebanyak  siswa 5 atau sebesar 29,41%, kategori “Sangat Baik” sebanyak 1 siswa atau sebesar 5,88%, dan yang terakhir kategori “Kurang” sebanyak 1 siswa atau sebesar 5,88%. Berdasarkan hasil penelitian ini, peserta ekstrakurikuler bolavoli tingkat keterampilan bolavoli masuk ke dalam kategori “Baik