Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

RANCANGAN SIMULASI KONTROL DAMPER OTOMATIS DAN MONITORING TEMPERATUR RUANGAN AC CENTRAL BERBASIS ARDUINO VIA BLYNK Pradita Agus Hendra Wintara; Suhanto; Slamet Hariyadi
Prosiding SNITP (Seminar Nasional Inovasi Teknologi Penerbangan)
Publisher : Politeknik Penerbangan Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kebutuhan kondisi udara yang nyaman merupakan hal yang mutlak yang diinginkan mayoritas orang. Untuk mencapai itu diperlukan suatu perlatan yang berfungsi untuk mengkondisikan udara agar menjadi nyaman dengan menggunakan peralatan sisitem Air Conditioner. Pada aplikasi di gedung-gedung memerlukan kapasitas Air Conditioner yang besar sehingga dalam pendistribusian udara dingin perlu pengaturan yang lebis efisien. Penelitian ini bertujuan untuk merancang peralatan untuk mengatur pendistribusian udara dingin dengan motor servo. Parameter pengaturan adalah nilai suhu set point dan nilai suhu terukur oleh sensor LM35. Sensor LM35 merupakan sensor output digital. Pembacaan sensor akan diolah oleh Wemos D1 R2 untuk dibandingkan dengan nilai set point. Selama nilai suhu set point belum dicapai oleh system maka volume damper akan membuka jika nilai set point suhu tercapai maka mikrokontroler akan memerintahkan damper menutup. Hasil dari penelitian menunjukan rata-rata error 0,56% dan alat ini masih dapat bekerja dengan baik.