Claim Missing Document
Check
Articles

Found 12 Documents
Search

Asistensi Pelaporan Spt Pph Orang Pribadi Melalui E-Filling Atau E-Form Adi Hermawansyah; Erlin Setyaningsih; Nuorma Wahyuni; Surmiati; Hasrullah; Aditya Pratama; Dila Seltika Canta
Joong-Ki : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 1 No. 2: Mei 2022
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

SPT Tahunan adalah surat yang digunakan untuk melaporkan penghitungan dan pembayaran pajak .SPT ini berfungsi sebagai sarana bagi masyarakat yang sudah memiliki NPWP untuk melaporkan dan mempertanggungjawabkan perhitungan jumlah pajak selama setahun terakhir.Wajib Pajak (WP) diwajibkan melaporkan SPT karena amanah dari Undang-Undang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (UU KUP) yang menyebutkan bahwa setiap WP diwajibkan mengisi SPT dengan benar, lengkap, dan jelas serta ditandatangani dan disampaikan ke kantor Direktorat Jenderal Pajak. Penyampaian SPT saat ini dapat dilakukan secara elektronik melalui e-filing. E filing adalah suatu cara penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) secara elektronik yang dilakukan secara online dan real time melalui internet pada website DJP atau Klikpajak sebagai PJAP yang ditunjuk Direktur Jenderal Pajak. Ketentuan mengenai eFiling diatur dalam Peraturan Direktur Jenderal Pajak Nomor PER-03/PJ/2015. Antusias asyarakat yang ingin menunaikan kewajiban mereka untuk mengurus perpajakan. Diberlakukannya eFiling merupakan suatu transformasi terhadap sistem administrasi perpajakan di Indonesia. Jika sebelumnya proses pelaporan pajak dilakukan dengan cara Wajib Pajak harus selalu datang ke KPP, kini wajib pajak tidak perlu lagi datang langsung ke KPP. Oleh karena itu Tim pengabdian masyarakat dari STMIK Borneo Internasional bermaksud untuk melaksanakan kegiatan Asistensi Pelaporan SPT PPH Orang Pribadi merupakan bagian kerjasama serta STMIK Borneo Internasional merupakan mitra relawan pajak
Evaluasi Tingkat Kepuasan Masyarakat Terhadap Penggunaan Aplikasi DG Bankaltimtara Menggunakan Pieces Framework Susi Febiola; Dila Seltika Canta; Elvin Leander Hadisaputro
JURIKOM (Jurnal Riset Komputer) Vol 9, No 2 (2022): April 2022
Publisher : STMIK Budi Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30865/jurikom.v9i2.4067

Abstract

Bankaltimtara is PT Bank Pembangunan Daerah Kalimantan Timur and North Kalimantan operating under the trade name Bankaltimtara which has a banking application named DG Bankaltimtara. And intended for all Bankaltimtara customers who have savings. DG Bankaltimtara can be installed via smartphones, such as Android or IOS. That is, it is enough just to connect to the internet network and access DG Bankltimtara, especially users at the North Penajam Paser branch, so all banking matters can be easily completed in just a matter of minutes. There are several service features provided such as balance information, account mutation information, transfers between accounts and to other banks, payments, and purchases. With the DG Bankaltimtara application, it is necessary to identify problems to find out how satisfied the community or users are with the application. One method that can be used in evaluating is to use the PIECES Framework (Performance, Information, Economic, Control, Efficiency, Service) method. Based on the PIECES method which consists of Performance, Information, Economic, Control, Efficiency, and Service to measure the level of satisfaction with the use of the DG Bankaltimtara application, the North Penajam Paser branch can be seen from each of the existing variables, to see how much satisfaction the application user has. DG Bankaltimtara in the PIECES framework method is to produce an average value of the questionnaire results of 4.46 on the likert scale with very satisfied category
Pengaruh Penggunaan Media Sosial Instagram Bagi Mahasiswa STMIK Borneo Internasional Balikpapan Menggunakan Technology Acceptance Model (TAM) Ego Ismawan; Dila Seltika Canta; Elvin Leander Hadisaputro
JURIKOM (Jurnal Riset Komputer) Vol 9, No 3 (2022): Juni 2022
Publisher : STMIK Budi Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30865/jurikom.v9i3.4239

Abstract

Instagram is one of the most popular social media applications in Indonesia and in the world and almost all people access it. The word Instagram is a combination of Insta (instant) and telegram. Insta refers to a polaroid camera that can produce photos instantly. Through Instagram we can upload photos and videos, and publish them. The purpose of this study was to analyze the factors of the technology acceptance model related to the use of Instagram at STMIK Borneo International Balikpapan. The problems that exist in this study are the ease of using the system, the use of the system, and the attitude it causes. This type of research is a case study. The subjects in this study were active students at STMIK Borneo Internasional class 2018-2020 who had been actively using Instagram for the last 5 months. The technique used for data collection in this research is a survey method, and by using a questionnaire. The software used by researchers to analyze the research data is IBM SPSS 25. From the research results, users feel that it is easy to use Instagram social media, and users feel the benefits of Instagram social media. From the convenience and also the benefits felt by users, the interest in using Instagram social media also produces a very good response. Based on data analysis, Perceived usefulness (POU) has a positive and significant effect on behavior intention (BEU) using Instagram. The t-statistic value is 5.040 > 2.032 with a stg value of 0.000 < 0.05. Perceived ease of use (PEU) has a positive and significant effect on behavior intention (BEU) using Instagram. The t-statistic value is 3.903 > 2.032 with a stg value of 0.000 < 0.05. In other words, the ease and benefits obtained are one of the factors in increasing interest in using Instagram social media.
Penerapan Metode Pieces Framework Dalam Analisis Tingkat Kepuasan Pengguna Layanan Aplikasi Livin by Mandiri Susanti Susanti; Dila Seltika Canta; Elvin Leander Hadisaputro
JURIKOM (Jurnal Riset Komputer) Vol 9, No 2 (2022): April 2022
Publisher : STMIK Budi Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30865/jurikom.v9i2.4068

Abstract

Livin by Mandiri is an official mobile banking application from Bank Mandiri to make it easier for customers to get online banking services. The Livin by Mandiri application can be installed on user smartphones such as IOS and Android. Users only need to connect and access Livin by Mandiri, then all banking matters can be completed in minutes and there are many menus provided in the Livin by Mandiri application such as transfers, payments, top-ups, e-money, cash withdrawals, QR, E-mail. Wallet, savings and time deposit info. With the Livin by Mandiri application, it is necessary to identify problems to find out how satisfied users are with Livin by Mandiri. The method that can be used in evaluating it is by using the PIECES method (Performance, Information, Economic, Control and security, Efficiency, Service). Based on the PIECES method in measuring the level of satisfaction with users of the Livin By independent application. This study aims to measure the level of user satisfaction with the system applied. Based on the results of the average calculation with the domains of Performance, Information & Data, Economics, Control & Security, Efficiency, and Service, the satisfaction level was obtained with a value of 4.29 which means that the use of Livin by Mandiri Application services in the North Penajam Paser Regency area can be concluded that the level of service users' satisfaction with the Livin by Mandiri application is included in the VERY SATISFIED category
Analisis Kualitas Website Smk Negeri 2 Penajam Paser Utara Menggunakan Metode Webqual 4.0 Muh Ilham Latief; Dila Seltika Canta
Journal Locus Penelitian dan Pengabdian Vol. 1 No. 3 (2022): Jurnal Locus Penelitian dan Pengabdian
Publisher : Riviera Publishing

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58344/locus.v1i3.18

Abstract

Pertumbuhan Teknologi Informasi dan Komunikasi yang demikian pesat menjadikan website sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari sebuah perusahaan dalam hal layanan bagi pengguna. Tujuan: Layanan suatu website perlu diukur untuk mengetahui tingkat kepuasan pengguna. Metode: Dalam penelitian ini, kualitas website SMK Negeri 2 Penajam Paser Utara diukur dengan menggunakan metode WebQual. WebQual merupakan instrumen yang menilai kualitas suatu website. Responden dalam penelitian ini adalah pengguna website SMK Negeri 2 Penajam Paser Utara. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 83 responden. Data penelitian diperoleh dari hasil penyebaran kuisoner terhadap responden. Teknik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda dengan bantuan software SPSS versi 22.0 for Windows. Hasil: Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa secara simultan kualitas website berpengaruh terhadap kepuasan pengguna. Sedangkan secara parsial salah satu dimensi webqual yaitu kualitas informasi (Information Quality) tidak mempengaruhi kepuasan pengguna secara signifikan. Dengan kata lain pada dimensi kualitas informasi (Information Quality) harus perlu ditingkatkan lagi.
Implementasi Backpropagation untuk Identifikasi Tanda Tangan Digital Angga Dwi Putriana; Dila Seltika Canta; Elvin Leander Hadisaputro; Nuorma Wahyuni
Jurnal Informatika dan Rekayasa Perangkat Lunak Vol 4, No 1 (2022): Maret
Publisher : Universitas Wahid Hasyim

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36499/jinrpl.v4i1.4996

Abstract

Di era teknologi yang semakin canggih ini, rata-rata masyarakat sudah mulai beralih dari tanda tangan statik yang menggunakan media kertas ke tanda tangan digital dengan menggunakan media pentablet. Maka dari itu kebutuhan akan proses identifikasi tanda tangan digital secara otomatis dengan menggunakan kecerdasan buatan pun semakin banyak diminati. Metode yang peneliti gunakan dalam pengembangan sistem adalah waterfall model yang terdiri dari 6 tahapan. Metode yang digunakan dalam proses identifikasi ini adalah Jaringan syaraf tiruan dengan algoritma Backpropagation. Proses identifikasi ini melewati beberapa tahapan yaitu dari pre-processing data hingga pengolahan citra, citra RGB diubah menjadi grayscale sampai menjadi citra biner yang kemudian digunakan sebagai data input pada proses pelatihan dan pengujian menggunakan Backpropagation. Citra tanda tangan yang telah melewati pre-processing data ini berjumlah 200 sampel yang berasal dari 10 subjek penelitian. Dari 200 citra tersebut, 180 citra digunakan untuk pelatihan dan 20 citra digunakan untuk pengujian. Hasil pengujian pada saat proses pelatihan adalah 75% training = 88.1%, 15% validation = 60.3%, 15% test adalah 59.5% dan 100% all adalah 79.7% sedangkan pada proses pengujian adalah 65%.
Evaluasi Pengalaman Pengguna Pada Aplikasi Shopee Menggunakan Metode User Experience Questionnaire (UEQ) Fajar Fina Alawiyah; Dila Seltika Canta
Journal of Information System Research (JOSH) Vol 3 No 4 (2022): Juli 2022
Publisher : Forum Kerjasama Pendidikan Tinggi (FKPT)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (449.564 KB) | DOI: 10.47065/josh.v3i4.1574

Abstract

The development of technology in the current era has attracted the attention of many people to make this a business area, namely online business. This is related to the increasing need for information and the effectiveness of online shopping services that are more attractive, easier and profitable for consumers. Online shopping sites can be accessed through applications that are already installed on consumer mobile phones (Android, IOS, Windows Phone). This study aims to find out about the experience of shopee application users in becoming an online shopping tool for many people and can find out which user experience suits the user both from the convenience, function and ease of using the shopee. This study provides a comparison through a user experience questionnaire (UEQ) which has six aspects of assessment, including attractiveness, sharpness, efficiency, dependence, stimulation, and novelty. The UEQ questionnaire distributed to 54 respondents, the results of the UEQ questionnaire show that respondents have a positive impression of the Shopee application as a means of online shopping where the survey results have positive values ​​(having a mean value > 0.8).
MENINGKATKAN MINAT WIRAUSAHA DIERA TEKNOLOGI MELALUI PENGENALAN DAN PENERAPAN E-BUSINESS DIKALANGAN MILLENIAL Dila Seltika Canta; Hasrullah Hasrullah; Adi Hermawansyah; Nuorma Wahyuni; Erlin Setyaningsih
SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Vol. 1 No. 3 (2022): SWARNA: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, November 2022
Publisher : LPPM Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi 45 Mataram

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.55681/swarna.v1i3.122

Abstract

Diera Globalisasi modern ini, banyak berkembang berbagai teknologi platform yang dapat mendukung kegiatan bisnis dan wirausaha. Apalagi banyak kaum milenial yang sudah berubah pola fikirnya, mereka tidak lagi berfikir setelah menamatkan sekolah akan bekerja dimana, tetapi akan memulai usaha apa. Pergeseran pola fikir ini tentu harus didukung dan diberikan pemahaman yang bagus supaya dapat berjalan dengan lancar. Dengan begitu kita dapat memulai dengan mengarahkan mereka untuk menggunakan teknologi sebaik mungkin dalam memulai usaha sendiri. Minimnya wawasan dan kurangnya edukasi tentang bisnis merupakan salah satu hambatan kaum milenial dalam memulai usaha sehingga tidak sedikit juga kita lihat mereka gagal dalam menjalankan bisnis yang baru dirintis. Dengan adanya kegiatan pengabdian masyarakat ini diharapkan memberi solusi kepada para remaja untuk diberikan edukasi dini terkait dengan e-bisnis, sehingga kedepannya setelah mereka lulus dari bangku SMA mereka dapat membangun bisnis sendiri dengan wawasan yang sudah memadai. Kami menargetkan remaja SMA nantinya di masa yang akan datang dapat memiliki usaha sendiri dengan wawasan yang mereka miliki dan dapat membuat usahanya berkembang sehingga persentase kegagaglan dalam menjalankan bisnis dapat berkurang. Selain itu dengan memberikan edukasi mengenai ebisnis kepada remaja yang ada merupakan investasi yang sangat baik bagi masa depan. Proses bisnis yang menerapkan e-business akan lebih mudah melakukan penetrasi pasar ke berbagai daerah baru dan menemukan calon pengguna atau calon pembeli baru termasuk jangkauan ke luar negeri, sehingga pangsa pasar baru semakin terbuka lebar, sehingga mengurangi resiko kegagalan dalam berbisnis. Hal ini diharapkan dapat menghurangi tingkat pengangguran dan meningkatklan produktifitas usia remaja..
Analisis Pengaruh Kualitas Website Kejaksaan Negeri Penajam Paser Utara Menggunakan Metode Webqual Nurul Saqa Aqmarina; Dila Seltika Canta; Nuorma Wahyuni; Erlin Setyaningsih; Adi Hermawansyah; Sudarman Sudarman
JURIKOM (Jurnal Riset Komputer) Vol 9, No 6 (2022): Desember 2022
Publisher : STMIK Budi Darma

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30865/jurikom.v9i6.5379

Abstract

The information technology that used by the Penajam Paser Utara Regency of  Prosecuting  Attorney Office is a website to support information and public services is more easily, on the website there are several news` menus, profiles, vision and mission, and several of public services. The main function of the Penajam Paser Utara regency of Prosecuting Attorney  website  as an online public service facility.  So far the  Penajam Paser Utara Regency prosecuting Attorney has paid little attention to their website and there has  no progress because the  Penajam Paser Utara Regency of Prosecuting Attorney has no permanent staff in the Information Technology section .The purpose of this research is to know  how the quality of the Penajam Paser Utara Regency Prosecuting Attorney Office website affects To The user satisfaction based on the WebQual 4.0 method. The results of the Research  for usability quality (X1), it can be seen that the significance value of the usability quality (X1) is 0.035 < 0.05 or T count 2.143) > T table (1.995) so H1 is accepted, then there is an influence between the usability quality (X1) with the user satisfaction (Y). Meanwhile, for Information Quality (X2), it can be seen that the significant value of the information quality (X2) is 0.064 > 0.05 or T count (-1.878) < T table (1.995) so H2 is rejected, so there is no influence between the   information quality (X2) with the satisfaction user (Y). As for the Quality of Interaction (X3), it can be seen that the significance value of the quality of the interaction (X3) is 0.002 <0.05 or T count (3.184) > T table (1.995) so H3 is accepted, then there is an influence between the quality of the interaction (X3) with The user satisfaction (Y). From The results obtained are expected to be the recommendation for the Penajam Paser Utara regency  Prosecuting attorney Office to develop a much higher quality of the website, So as to increase the utilization of public services through the  Penajam Paser Utara regency Prosecuting Attorney Office website, besides that it is also suggested for the future that the Penajam Paser Utara regency  prosecuting Attorney Office is given the attention to the overall of quality of the Penajam Paser Utara Regency Prosecuting Attorney Office website in order to maintain or to increase of the user satisfaction in using their website
Analisis Kemudahan dan Kebermanfaatan Inlis Lite Bagi Pengelola Perpustakaan di Kabupaten Penajam Paser Utara Fina Wahyuni; Erlin Setyaningsih; Dila Seltika Canta
Jurnal Indonesia Sosial Teknologi Vol. 2 No. 11 (2021): Jurnal Indonesia Sosial Teknologi
Publisher : Publikasi Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (4192.908 KB) | DOI: 10.59141/jist.v2i11.266

Abstract

Penelitian ini berjudul Analisis Kemudahan dan Kebermanfaatan INLIS Lite bagi Pengelola Perpustakaan di Kabupaten Penajam Paser Utara. Fokus masalah yang diteliti dalam skripsi ini adalah bagaimana tingkat kemudahan dan kebermanfaatan INLIS Lite bagi Pengelola Perpustakaan di Kabupaten Penajam Paser Utara. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 40 orang dari pengelola perpustakaan. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui tingkat kemudahan dan kebermanfaatan INLIS Lite bagi Pengelola Perpustakaan di Kabupaten Penajam Paser Utara. Metode pengumpulan menggunakan kuesioner yang telah diuji ke 40 responden dan dilakukan uji validitas dan uji reliabilitas yang menghasilkan 100% pernyataan dikatakan valid dan layak untuk digunakan. Metode penelitian menggunakan uji t dan uji f dengan bantuan software SPSS versi 26. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Persepsi Kemudahan (Perceived Ease of Use) berpengaruh terhadap penggunaan INLIS Lite, Persepsi Kebermanfaatan (Perceived Usefulness) berpengaruh terhadap penggunaan INLIS Lite. Persepsi Kemudahan dan Persepsi Kebermanfaatan secara bersama-sama berpengaruh terhadap penggunaan INLIS Lite.