Erlinda Juwita
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMANFAATAN METODE DRILL AND PRACTICE PADA SUB POKOK CLASS DIAGRAM DALAM MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR Imma Rachayu; Septian Jauhariansyah; Erlinda Juwita
Journal Of Dehasen Educational Review Vol 1 No 2 (2020): Journal of Dehasen Educational Review, July
Publisher : UNIVED Press, Universitas Dehasen Bengkulu

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33258/jder.v1i2.1048

Abstract

Pemanfaatan metode drill and practice bertujuan untuk meningkatkan kinerja guru dalam meningkatkan hasil belajar siswa di kelas XI Rekayasa Perangkat Lunak pada mata pelajaran pemodelan perangkat lunak dengan sub pokok class diagram di SMK Negeri 4 Kota Bengkulu, jenis penelitian yang digunakan adalah kualitatif dan subjek penelitian yaitu siswa kelas XI Rekayasa Perangkat Lunak SMK Negeri 4 Kota Bengkulu. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, angket dan dokumentasi dan teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data dan kesimpulan awal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan metode drill and practice memberikan manfaat pada siswa dalam meningkatkan hasil belajar seca efektif, aktif dan antusias.