Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

PROGRAM PENINGKATAN KUALITAS DAN EFEKTIVITAS PROSES BELAJAR DARING DI TENGAH PANDEMI VIRUS CORONA Nurdinni Tilova; Muhamad Guruh; Hendri Gunawan; Devi Putri Isnaeni; Henni Marlinah
DEDIKASI PKM Vol 2, No 2 (2021): DEDIKASI PKM UNPAM
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/dedikasipkm.v2i2.9762

Abstract

Tujuan dilaksanakannya kegiatan pengabdian masyarakat adalah untuk memberikan penyuluhan serta tanya jawab akan arti pentingnya meningkatkan kualitas dan efektivitas proses belajar daring di tengah pandemi virus corona, agar proses pembelajaran daring dapat terlaksana dengan baik, dan siswa dengan mudah memahami materi yang disampaikan para pedidik. Metode kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini berlangsung dari bulan November sampai dengan Desember 2020 dan terdiri dari tiga tahapan kegiatan. Tahapan pertama yaitu tahap persiapan dalam melakukan survey lokasi mitra, peserta kegiatan dan penyusunan materi. Tahap ke dua yaitu pelaksanaan yang meliputi pemberian ceramah materi Peningkatan Kualitas dan Efektivitas Proses Belajar Daring di Tengah Pandemi Virus Corona. Tahap ketiga yaitu evaluasi antara lain untuk mengetahui seberapa dalam pemahaman peserta pelatihan terhadap materi yang diberikan. Kesimpulan dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah SMK Muhammadiyah Parakan hanya menggunakan aplikasi whatsapp dalam melakukan pembelajaran daring, sehingga kurang efektifnya kegiatan belajar jarak jauh. Perlu adanya aplikasi lain yang digunakan sekolah ini agar guru dapat menyampaikan materinya dengan efektif, serta siswa dapat memahami materi yang disampaikan.
PENGARUH RETURN ON EQUITY (ROE) DAN DEBT TO EQUITY RATIO (DER) TERHADAP HARGA SAHAM PADA PT GAJAH TUNGGAL TBK PERIODE TAHUN 2011-2020 Hendri Gunawan; Henni Marlinah; Devi Putri Isnaeni
SCIENTIFIC JOURNAL OF REFLECTION : Economic, Accounting, Management and Business Vol. 5 No. 3 (2022): SCIENTIFIC JOURNAL OF REFLECTION: Economic, Accounting, Management, & Business
Publisher : Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Pustek

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

This study aims to determine the effect of Return On Equity (ROE) and Debt To Equity Ratio (DER) partially and simultaneously on the stock price of PT Gajah Tunggal Tbk. The independent variables used in this research are Return On Equity (ROE) and Debt To Equity Ratio (DER). While the dependent variable used in this study is the stock price. The population in this study includes all the financial statements of PT Gajah Tunggal Tbk listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX), the sample of this research data is the company's financial statements in the form of the Balance Sheet and Profit and Loss of PT Gajah Tunggal Tbk for the period 2011-2020. The method used in this study this is multiple linear regression analysis. Hypothesis testing was carried out using statistical tests, namely the T test (partial) and the F test (simultaneous). The data source for this research is the official website of PT Gajah Tunggal Tbk. Furthermore, the data collection method used in this study is a type of quantitative data. The results of this study indicate that partially Return On Equity (ROE) and Debt To Equity Ratio (DER) have a negative and insignificant effect on stock prices at PT Gajah Tunggal Tbk. Simultaneously, Return On Equity (ROE) and Debt To Equity Ratio (DER) have a negative and insignificant effect on the stock price of PT Gajah Tunggal Tbk.
PELATIHAN IMPLEMENTASI IQ, EQ DAN SQ DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER SANTRI DI PONDOK PESANTREN SALAFI RIYADUL IHSAN Henni Marlinah; Devi Putri Isnaeni; Hendri Gunawan; Nindie Ellesia
PENGABDIAN SOSIAL Vol 2, No 2 (2022): JURNAL PENGABDIAN SOSIAL
Publisher : Universiitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (430.852 KB) | DOI: 10.32493/pbs.v2i2.23135

Abstract

ABSTRACT This Community Service is entitled Training on the Implementation of IQ, EQ and SQ in Formation of Santri Character at the Salafi Riyadul Ihsan Islamic Boarding School, South Tangerang City. The purpose of carrying out community service activities is to provide counseling and ask questions about the importance of implementing intellectual, emotional, and spiritual intelligence in shaping the character of students.In forming students with character, they must have soft skills.This community service activity method takes place from October to November 2021 and consists of three stages of activity. The first stage is the preparation stage in conducting a survey of partner locations, activity participants and preparing materials. The second stage is implementation which includes giving lecture materialTraining on the Implementation of IQ, EQ and SQ in Formation of Santri's Character. The third stage is evaluation, among others, to find out how deep the understanding of the training participants to the material provided.         The conclusion of this community service activity is that studentsThe Salafi Riyadul Ihsan Islamic Boarding School is enthusiastic in accepting new knowledge and actively asking questions about how to implement intellectual, emotional, and spiritual intelligence in shaping one's character. Keywords :Implementation IQ, EQ and SQ, Student Character  ABSTRAK Pengabdian Kepada Masyarakat ini berjudul Pelatihan Implementasi IQ, EQ dan SQ dalam Pembentukan Karakter Santri di Pondok Pesantren Salafi Riyadul Ihsan Kota Tangerang Selatan. Tujuan dilaksanakannya kegiatan pengabdian masyarakat adalah untuk memberikan penyuluhan serta tanya jawab akan arti pentingnya mengimplementasikan kecerdasan intelektual, emosional, dan spiritual dalam membentuk karakter santri. Dalam membentuk santri yang berkarakter, mereka harus memiliki soft skill. Metode kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini berlangsung dari bulan Oktober sampai November 2021 dan terdiri dari tiga tahapan kegiatan. Tahapan pertama yaitu tahap persiapan dalam melakukan survey lokasi mitra, peserta kegiatan dan penyusunan materi. Tahap ke dua yaitu pelaksanaan yang meliputi pemberian ceramah materi Pelatihan Implementasi IQ, EQ dan SQ dalam Pembentukan Karakter Santri. Tahap ketiga yaitu evaluasi antara lain untuk mengetahui seberapa dalam pemahaman peserta pelatihan terhadap materi yang diberikan. Kesimpulan  dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah santri Pesantren Salafi Riyadul Ihsan antusias dalam menerima ilmu baru dan aktif melakukan tanya jawab mengenai bagaimana cara mengimplementasikan kecerdasan intelektual, emosional, dan spiritual dalam membentuk karakter seseorang. Kata Kunci : Implementasi IQ, EQ dan SQ, Karakter Santri
PENGARUH ETIKA KERJA DAN PENGALAMAN KERJA TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADAPT. KALIRAYA INDAH MANUFACTURING LTD CIKOKOL KOTA TANGERANG Henni Marlinah; Sugiyarto Sugiyarto; Eka Miliana Apnandi
Jurnal Sekretari Universitas Pamulang Vol 10, No 1 (2023): Jurnal Sekretari
Publisher : Universitas Pamulang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32493/skr.v10i1.28425

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan mengetahui Pengaruh Etika Kerja dan Pengalaman Kerja Terhadap Prestasi Kerja Karyawan baik secara parsial maupun simultan pada PT. Kaliraya Indah Manufacturing Ltd Cikokol Kota Tangerang. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif, sampel yang di dapat sebanyak 85 responden dengan menggunakan sampel jenuh. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier sederhana, analisis regresi linier berganda, koefisien korelasi, koefisien determinasi, uji t, dan uji f. hasil penelitian menunjukan bahwa Etika Kerja (X1) berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi kerja yang dibuktikan dari hasil persamaan regresi linier sederhana Y=3,111+0,898 X1 dan nilai Thitung ≥ Ttabel (7,905 ≥ 1,989) dengan nilai signifikan ≤ 0,05 (0,000 ≤ 0,05) dan nilai koefisien determinasinya sebesar 63%. Pengalaman Kerja (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap prestasi kerja yang dibuktikan dari hasil persamaan regresi linier sederhana Y=15,609 + 0,883 X2 dan nilai Thitung ≥ Ttabel (5,222 ≥ 1,989) dengan nilai signifikan ≤ 0,05 (0,000 ≤ 0,05 ) dan nilai koefisiennya sebesar 51,1% . Etika Kerja (X1) dan Pengalaman Kerja (X2) secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Prestasi Kerja yang dibuktikan dari hasil persamaan regresi linier berganda Y = 0,199 + 0,646 X1+ 0,465 X2 dan nilai Fhitung ≥ Ftabel (106,825 ≥ 3,110) dengan nilai signifikan ≤ 0,05 (0,000 ≤ 0,05) dengan nilai koefisien determinasi sebesar 72,3%. Kata Kunci: Etika Kerja, Pengalaman Kerja dan Prestasi Kerja Karyawan  ABSTRACT This study aims to determine "The Influence of Work Ethics and Work Experience on Employee Work Performance" either partially or simultaneously at PT. Kaliraya Indah Manufacturing Ltd. Cikokol Tangerang City. The research method used in this research is the quantitative method, the sample obtained is 85 respondents using a saturated sample. The data analysis method used in this research is simple linear regression analysis, multiple linear regression analysis, correlation coefficient, coefficient of determination, t test, and f test. The results of the study show that Work Ethics (X1) has a positive and significant effect on work performance as evidenced by the results of a simple linear regression equation Y = 3.111 + 0.898 X1 and the value of Tcount ≥ T table (7.905 ≥ 1.989) with a significant value  ≤  0.05 (0.000  ≤  0.05) and the coefficient of determination is 63%. Work Experience (X2) has a positive and significant effect on work performance as evidenced by the results of a simple linear regression equation Y = 15.609 + 0.883 X2 and the value of Tcount  ≥  Ttable (5.222  ≥  1.989) with a significant value of  ≤  0.05 (0.000  ≤  0.05 ) and the coefficient value is 51.1%. Work Ethics (X1) and Work Experience (X2) simultaneously have a positive and significant effect on Work Performance as evidenced by the results of the multiple linear regression equation Y=0.1990.646 X1 + 0.465 X2 and the value of Fcount ≥ Ftable (106.825 ≥ 3. 110) with significant value ≤ 0.05 (0.000 ≤  0.05) with a coefficient of determination of 0.723, which means that the influence of work ethics and work experience on employee performance at PT. Kaliraya Indah Manufacturing Ltd. Cikokol Tangerang City by 72.3% while the remaining 27.7%. Keywords: Work Ethics, Work Experience and Employee Performance