Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT

PENGEMBANGAN MULTIMEDIA INTERAKTIF BERBASIS POWERPOINT PADA PEMBELAJARAN IPS DI KELAS VIII Agus Priya Aldiyaksa; Yusawinur Barella; Sri Buwono
Jurnal Education and Development Vol 11 No 3 (2023): Vol. 11 No.3.2023
Publisher : Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37081/ed.v11i3.4951

Abstract

This study aimed to enhance social studies education for eighth graders through the development of an interactive multimedia tool based on PowerPoint. The Research and Development (R&D) method was utilized following the ADDIE model (Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation), although only the first three stages were completed in this study. The Analysis stage included identifying problems and needs as a guide for development. The Design stage involved creating flowcharts, storyboards, collecting necessary materials, and designing assessment instruments. The Development stage encompassed the creation of the interactive multimedia based on PowerPoint. A questionnaire, validated by media, material, and social studies experts, was used to evaluate the product. The experts rated the multimedia at 81.66%, 100%, and 92.94%, respectively, yielding an average rating of 91.53% and a decision of "Very feasible."
IMPLEMENTASI SIKAP TOLERANSI PESERTA DIDIK PEMBELAJARAN IPS KELAS VII DI KOTA PONTIANAK Evlin Marpaung; Ami nuyati; Yusawinur Barella; Sri Buwono; Hadi Wiyono
Jurnal Education and Development Vol 12 No 1 (2024): Vol 12 No 1 Januari 2024
Publisher : Institut Pendidikan Tapanuli Selatan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37081/ed.v12i1.5475

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui upaya guru dalam implementasi sikap toleransi pada peserta didik pembelajaran IPS kelas VII di Kota Pontianak dan hasil implementasi sikap toleransi pada peserta didik pembelajaran IPS kelas VII di Kota Pontianak. Bentuk penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah kualitatif dengan metode deskriptif. Informan dalam penelitian ini terdiri dari beberapa guru IPS dan lima peserta didik kelas VII . Teknik pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi. Alat pengumpulan datanya adalah pedoman observasi, pedoman wawancara dan dokumentasi yang menggunakan kamera. Hasil penelitian ini menemukan : 1) guru IPS sudah berupaya dalam implementasi sikap toleransi pada peserta didik kelas VIID dengan berperan sebagai motivator, pengelola kelas, fasilitator, demonstrator, mediator dan evaluator. 2) hasil dari implementasi sikap toleransi pada peserta didik masih belum optimal karena kurangnya kesadaran diri pada peserta didik untuk menumbuhkan sikap menerima perbedaan dan menghargai orang lain, sedangkan untuk sikap menghormati orang lain sudah diterapkan oleh peserta didik dengan budaya 3S (salam, senyum, sapa) serta sikap tidak memaksakan diri sudah diterapkan melalui sikap terbuka kepada siapa saja.