Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KETERAMPILAN MANAJERIAL KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU DI SMK YASMIDA AMBARAWA KABUPATEN PRINGSEWU : Indonesia Syeh Al Ngarifin; Muhtarom; Ulfah Ummurohmi
Jurnal Manajemen Pendidikan Islam Al-Idarah Vol. 2 No. 1 (2017): Vol. 2 No. 1 Januari 2017
Publisher : STIT PRINGSEWU

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54892/jmpialidarah.v2i1.26

Abstract

Abstract This study aims to determine how the headmaster of the SMK Yasmida Ambarawa foster and control the employee for the advancement of teachers and the school, including the pedagogical side and the professionalism of the teacher-led. SMK Yasmida Ambarawa is a private school in sub urban region with the varied of human resource and entry 8 major categories of school-based pilot vocational national level. This is a challenge and a great effort for a headmaster with the reality high enthusiasts to reach thousands students, is a good managerial proof applied by headmaster. This is the one interesting researcher for reviewing more about skills in vocational headmaster of SMK Yasmida Ambarawa. Headmaster of SMK Yasmida Ambarawa have done menagerial through of process; a) preparation of work plan of the school, either half or annual, preparing curriculum simultaneously divide tasks to all teachers and employees along with the letter of assignment and schedule. b) leads the coordination and meeting, providing quick and direct information, conduct periodic guidance for teachers and employees. C) improve the welfare of teachers with loads attention honorarium based tasks, perform evaluations comprehensive and rewards for teachers its achievement. Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana kepala sekolah SMK Yasmida Ambarawa membina dan mengontrol guru dan pegawai untuk kemajuan sekolah tersebut, termasuk sisi pedagogis dan profesionalitasnya. SMK Yasmida Ambarawa merupakan sekolah swasta yang berada di wilayah sub urban dengan sumber daya manusia yang bervariasi serta masuk 8 besar kategori sekolah berbasis kejuruan percontohan tingkat nasional. Hal ini merupakan tantangan dan usaha besar bagi seorang kepala sekola dengan realitas peminat sekolah yang cukup tinggi mencapai ribuan siswa adalah bukti bagusnya managerial yang diterapkan oleh kepala sekolah. Hal inilah yang menarik peneliti untuk menngkaji lebih dalam tentang keterampilan SMK Yasmida Ambarawa. Kepala SMK Yasmida Ambarawa telah melakukan menejerialnya melaului proses; a) penyusunan rencana kerja sekolah, baik semester maupun tahunan, menyusun kurikulum sekaligus membagi tugas kepada seluruh guru dan pegawai beserta surat tugas dan jadwalnya. b) memimpin koordinasi dan pertemuan, pemberian information langsung dan cepat, melakukan pembinaan berkala bagi guru dan pegawai. c) meningkatkan kesejahteraan guru dengan memperhatikan honorarium berdasarkan beban tugas, melakukan evaluasi secara menyeluruh dan memberikan penghargaan bagi guru yang berprestasi. Kata kunci: Keterampilan Kepala Sekolah, Kinerja Guru