Safira Anis Rahmawati
Department of Health Policy and Administration, Faculty of Public Health, Universitas Airlangga, Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Infections Prevention and Control (IPC) Programs in Hospitals Safira Anis Rahmawati; Inge Dhamanti
Journal of Health Science and Prevention Vol. 5 No. 1 (2021): JHSP Vol 5 No 1 - 2021
Publisher : State Islamic University of Sunan Ampel

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29080/jhsp.v5i1.396

Abstract

Healthcare Associated Infections (HAIs) atau infeksi nosokomial masih menjadi masalah yang paling sering terjadi pada pelayanan kesehatan. Rumah sakit perlu melaksanakan pencegahan dan pengendalian infeksi (PPI) sebagai standar mutu pelayanan rumah sakit serta untuk melindungi pasien, petugas kesehatan dan pengunjung dari kejadian infeksi yang tidak diharapkan. Pada kenyataannya, pelaksanaan program pencegahan dan pengendalian infeksi di berbagai rumah sakit belum terlaksana dengan baik. Penelitian ini menganalisis faktor yang mempengaruhi pelaksanaan program pencegahan dan pengendalian infeksi di rumah sakit. Penelitian ini menggunakan metode literature review dengan menggunakan 11 artikel yang berasal dari berbagai data sources. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa faktor yang memengaruhi pelaksanaan program pencegahan dan pengendalian infeksi di rumah sakit yaitu faktor fungsi manajemen, peran dan fungsi kepala ruangan, ketersediaan sarana dan prasarana, serta faktor budaya organisasi.