Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : Journal of Business Management Education (JBME)

Analisis Pengaruh Budaya Organisasi dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Menggunakan Structural Equation Model Ary Prasetyo
Journal of Business Management Education (JBME) Vol 7, No 3 (2022)
Publisher : Business Education Program of Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/jbme.v7i3.45829

Abstract

AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh secara langsung variabel exogen laten budaya organisasi dan variabel exogen laten kepuasan kerja terhadap variabel endogen laten kinerja karyawan. Motode dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan instrumen penelitian berupa kuesioner atau angket. Dalam pengumpulan datanya penelitian ini menggukan teknik simple random sampling dengan sampel sebanyak 187 orang dari jumlah populasi 350 orang. Analisis dalam penelitian ini menggunakan structural equation model (SEM) dengan software Amos version 22. Hasil dari penelitian ini variabel exogen laten budaya organisasi ( ) berpengaruh secara positif tidak signifikan tehadap variabel endogen laten kinerja karyawan (Y) dan variabel exogen laten kepuasan kerja ( ) berpengaruh secara positif dan signifikan tehadap variabel endogen laten kepuasan kerja (Y). Besarnya pengaruh secara langsung variabel exogen laten budaya organisasi dan variabel exogen laten kepuasan kerja terhadap variabel endogen laten kinerja karyawan adalah sebesar 8,2%..