Yusro hadi M
Program Studi Kebidanan Metro Politeknik Kesehatan Tanjungkarang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

KEYAKINAN PENGGUNA ALAT KONTRASEPSI DALAM RAHIM DALAM MENCEGAH KEHAMILAN Yusro hadi M; Prasetyowati Prasetyowati
JURNAL WACANA KESEHATAN Vol 6, No 1 (2021): Juli 2021
Publisher : AKPER Dharma Wacana

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52822/jwk.v6i1.166

Abstract

Pengguna Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) lebih rendah, dibanding pengguna kontrasepsinon MKJP seperti suntik dan pil. Tingginya PUS menggunakan alat kontrasepsi jangka pendek, membuat rentan terjadinya putus pakai (droup out). Peserta KB aktif jenis kontrasepsi suntik di Kota Metro sebanyak 7.784 (38,85%) tahun 2014. Peserta AKDR baru sebesar 31 (1,24%) dari seluruh peserta KB aktif selama tahun 2014. Tujuan penelitian menggali informasi tentang mengapa akseptor AKDR masih rendah. Penggunaan pertanyaan ”why dan how”, untuk  memahami pengaruh lingkungan budaya tentang AKDR. Populasi seluruh akseptor KB di Hadimulyo Barat. Pengumpulan data dengan wawancara mendalam, focus group discussion dan observasi. Informan akseptor AKDR berjumlah 6 orang, diambil secara purposif dan Bidan Poskeskel Hadimulyo sebagai provider pelayanan KB. Analisis data dilakukan  sesudah penelitian. Uji validitas, reliabilitas  menggunakan triangulasi sumber, metode dan data. Hasil menunjukkan akseptor AKDR yakin bahwa AKDR bisa mencegah kehamilan, sedangkan akseptor Non AKDR  dari unsur realita sebagian besar tidak yakin, unsur idealisme sebagian tidak yakin, dari unsur fleksibilitas sebagian tidak yakin.  Saran agar tenaga kesehatan, baik provider maupun Penyuluh KB lebih banyak menggunakan pendekatan individual dalam mensosialisasikan AKDR, meyakinkan bahwa AKDR sebagai kontrasepsi yang efektif dan aman