Claim Missing Document
Check
Articles

Found 25 Documents
Search

Sistem Pemantauan Dan Kendali Aquaponic Menggunakan Arduino Berbasis Web Irawan Irawan; Joko Christian Chandra
KRESNA: Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat Vol 3 No 1 (2023): Jurnal KRESNA Mei 2023
Publisher : DRPM Universitas Budi Luhur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36080/kresna.v3i1.62

Abstract

Aquaponic merupakan sistem pertanian berkelanjutan yang mengintegrasikan budidaya ikan dan tanaman, dan memerlukan pemantauan dan kendali yang efektif untuk mencapai kondisi optimal bagi pertumbuhan ikan dan tanaman. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sistem pemantauan dan kendali aquaponic menggunakan Arduino dengan akses web, dengan fokus pada penggunaan dua sensor, yaitu sensor ketinggian air menggunakan sensor ultrasonik HC-SR04 dan sensor pH air. Arduino digunakan sebagai platform utama untuk mengumpulkan data dari sensor ketinggian air dan sensor pH air. Ketinggian air dalam wadah budidaya diukur menggunakan sensor ultrasonik HC-SR04, sementara sensor pH air digunakan untuk memantau tingkat keasaman air. Data dari kedua sensor ini digunakan untuk memantau kondisi lingkungan dan memicu kendali yang diperlukan untuk menjaga keseimbangan nutrisi dan kualitas air dalam sistem aquaponic. Sistem ini dilengkapi dengan akses web yang memungkinkan pengguna untuk memantau dan mengendalikan sistem aquaponic secara jarak jauh melalui antarmuka web yang mudah digunakan. Pengguna dapat melihat ketinggian air, tingkat pH air, serta melakukan penyesuaian kendali yang diperlukan melalui perangkat apa pun yang terhubung ke internet. Hasil dari penelitian ini adalah sebuah prototipe fungsional sebagai bentuk penerapan teknologi informasi dalam sektor pertanian. Prototipe dapat menjadi rujukan untuk pengembangan skala industri yang berkontribusi pada pengembangan pertanian berkelanjutan.
PROTOTIPE PENYIRAMAN OTOMATIS AIR DAN PUPUK MENGGUNAKAN ARDUINO DENGAN METODE FUZZY LOGIC BERBASIS WEBSITE PADA TOKO REZEKI SUMBER POT Rivan Dwi Pratama; Gunawan Pria Utama; Joko Christian Chandra; Dewi Kusumaningsih
SKANIKA: Sistem Komputer dan Teknik Informatika Vol 6 No 2 (2023): Jurnal SKANIKA Juli 2023
Publisher : Fakultas Teknologi Informasi, Universitas Budi Luhur

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36080/skanika.v6i2.3076

Abstract

The use of automated technology has advanced enough that routine tasks can now be performed automatically because people don't always follow rules. Automation can be used to assist ordinary jobs if they can be performed continuously regardless of the passage of time. We can utilize this contemporary technology in the fields of plantations and agriculture to get far better outcomes and maximize time efficiency. Small computers are the latest technical advances that can assist humans in carrying out routine tasks. The name of this device is microcontroller. To produce intelligent internet of things based tools that will facilitate plant care in the future, this research set out to do just that (IOT). So that it can be used in plant maintenance, especially for the maintenance of aglaonema plants which can monitor automatically whenever and wherever we are, whether we are still working, sleeping, or on vacation. A device for watering plants in a greenhouse made with a microcontroller embedded fuzzy logic system in the form of a multi-system, with three inputs for soil moisture fuzzy sets and temperature fuzzy sets for the surrounding environment. The tool can operate according to the requirements of the fuzzy logic method by carrying out routine tests. We can make a prototype that can water the plants automatically and monitor the level of soil moisture and temperature coming from the sensor via the internet using the Arduino microcontroller along with sensors such as the YL-69 soil moisture sensor and the DHT11 temperature sensor. The results of the plant watering prototype show that it can operate effectively based on a predetermined schedule and soil moisture value limit. The prototype will water at 07:00 and 17:00 and will water liquid fertilizer at 08:00 and 18:00 if the soil moisture reading is greater than 700. Electricity must flow through this device
ANALISIS KEAMANAN LAYANAN E-LEARNING TERHADAP SERANGAN DoS DAN IMPLEMENTASI MITIGASI PADA UNIVERSITAS BUDI LUHUR Joko Christian Chandra
Jurnal Ticom: Technology of Information and Communication Vol 10 No 3 (2022): Jurnal Ticom-Mei 2022
Publisher : Asosiasi Pendidikan Tinggi Informatika dan Komputer Provinsi DKI Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Budi Luhur University in Jakarta has Electronic Learning (E-Learning) services. This service is very crucial in carrying out teaching and learning activities, especially during the online learning period, so that any service failure in any form will have a major impact. The e-learning service in question is web-based with a client-server communication approach. Using a single server, e-learning web services are vulnerable to security attacks, especially Denial of Service (DoS) and Distributed Denial of Service (DDoS) types. DoS attacks are a form of attack that consumes existing server resources, so that services to valid users are interrupted or disconnected. Quantitative data for service vulnerability has not been measured and the implementation of mitigation measures is still low. Based on these circumstances, this study examines the related system components, using methods compiled from previous studies to measure server security levels, formulate mitigation plans, and implement the necessary mitigations. The result of this research is an increase in security against certain types of DoS and DDoS attacks, so that E-learning services have lower down time due to these attacks.
Prototipe Sistem Keamanan Ruang Server Otomatis Menggunakan ESP32CAM dan Algoritma You Only Look Once (YOLO) Ferdy Agus Saputra; Joko Christian Chandra
Jurnal Ticom: Technology of Information and Communication Vol 11 No 1 (2022): Jurnal Ticom-September 2022
Publisher : Asosiasi Pendidikan Tinggi Informatika dan Komputer Provinsi DKI Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pada kantor Sekretariat BPSDM ESDM tempat melakukan penelitian, ruang server belum dilengkapi dengan sistem monitoring keamanan berbasis IoT. Sistem monitoring Sekretariat BPSDM ESDM masih menggunakan perangkat CCTV sehingga pengawasan belum dilengkapi dengan sistem notifikasi atau peringatan ketika ada seseorang yang mencoba memasuki ruang server. Maka dari itu diperlukan suatu sistem pengawasan terhadap keamanan suatu tempat atau ruangan dengan menggunakan sebuah modul kamera yang tertanam pada mikrokontroler esp32cam. Sistem ini menggunakan dua metode deteksi yaitu pendeteksi objek menggunakan sensor passive infrared (PIR), algoritma YOLO dan library Open CV yang diprogram melalui aplikasi python. Pada metode pendeteksian yang menggunakan sensor PIR, sistem dilengkapi dengan modul kamera dan buzzer. Jika sensor PIR mendeteksi gerakan manusia maka buzzer akan berbunyi dan sistem mengcapture objek di depannya untuk dikirimkan ke web server dan pada metode pendeteksian dengan algoritma YOLO, sistem akan mencapture gambar per frame untuk kemudian gambar diolah (image processing) untuk diidentifikasi nama objek yang terdeksi. Berdasarkan hasil pengujian prototipe bekerja dengan baik ditandai dengan aktifnya buzzer dan teridentifikasinya objek pada aplikasi sistem yang dibuat menggunakan python.
IMPLEMENTASI DATA MINING DALAM PREDIKSI HARGA SAHAM MENGGUNAKAN METODE LONG SHORT TERM MEMORY (LSTM) Rayhan Faza Inaku; Joko Christian Chandra
Jurnal Ticom: Technology of Information and Communication Vol 12 No 1 (2023): Jurnal Ticom-September 2023
Publisher : Asosiasi Pendidikan Tinggi Informatika dan Komputer Provinsi DKI Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

The instability of stock price movements has a significant impact on both companies and investors. The unpredictability of stock prices can affect the company's value, its image in the capital market, and its funding potential. For investors, the volatile stock price movements can influence their investment decisions. This study aims to implement data mining techniques in stock price prediction using the LSTM method to address the issues arising from stock price instability. By doing so, companies can identify the factors affecting stock price movements and make better decisions in managing their stocks. Additionally, investors can gain insights and predictions about stock price movements to make informed investment choices. The research uses data taken from Yahoo Finance website, specifically the stock price of PT Bank Central Asia from January 4, 2021, to March 21, 2023, with attributes such as date representing the stock's date and close representing the closing price for each day. The study involves building a web-based system using the Python programming language for stock price prediction using the LSTM method. The research results will be evaluated using Mean Absolute Percentage Error (MAPE) to determine the accuracy level of predictions, which yielded a value of 4.11% with a category of excellent prediction capability. Furthermore, the system will be tested for its functionality using the blackbox testing method, and the results show that the system functions as intended.