Claim Missing Document
Check
Articles

Found 4 Documents
Search

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN RAWAT JALAN KLINIK Lily Widjaja; Adi Widodo; Nanda Aula Rumana
Jurnal Manajemen Informasi Kesehatan Indonesia (JMIKI) Vol 3, No 2 (2015)
Publisher : Asosiasi Perguruan Tinggi Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Indonesia- APTIRMIKI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33560/.v3i2.82

Abstract

AbstractClinic is individual health service facilities that provides primary medical services and or specialist, it is held by more than one kind of health workers and presided over by medical workers. In providing health services, clinic needs registration patientmanagement and qualified medical record. Based on it, in the study is done to design registration information system of outpatient clinic that can be used as the basic of service clinic based information system.Registration information system of outpatient clinic is designed by 6 entitiesthey are patients, apothecary, doctor, place registration patients, cash and director clinic. The database used consists of 13 tablesthat are related. The results of systemdesign can be used as a basic of the development of information systems registration outpatient clinic which is able to serve patients fast and accurate and able to present qualifiedinformation medicalrecord.Keywords: Information System, Registration, ClinicAbstrakKlinik adalah fasilitas pelayanan kesehatan perorangan yang menyediakan pelayanan medis dasar dan atau spesialistik, diselenggarakan oleh lebih dari satu jenis tenaga kesehatan dan dipimpin oleh seorang tenaga medis.Dalam memberikan pelayanan kesehatan, klinik membutuhkan pengelolaan pendaftaran pasien dan rekam medis yang berkualitas. Berdasarkan hal tersebut, dalam penelitian ini dilakukan perancangan sistem informasi pendaftaran rawat jalan klinik yang dapat digunakan sebagai dasar pengembangan pelayanan klinik berbasis system informasi.Sistem informasi pendaftaran rawat jalan klinik dirancang dengan 6 entitas yaitu Pasien, Apotek, Dokter,Tempat Pendaftaran Pasien, Kasirdan Direktur Klinik. Basis data yang digunakan terdiri dari 13 tabel yang saling berelasi. Hasil perancangan sIstem ini dapat digunakan sebagai dasar pengembangan sIstem informasi pendaftaran rawat jalan klinik yang mampu melayani pasien dengan cepat dan akurat serta mampu menyajikan informasi rekam medis yang berkualitas.Kata Kunci: SistemInformasi, Pendaftaran, Klini
Revitalisasi Sistem Registrasi Rawat Jalan Menuju Electroic Medical Record Di Klinik Khalifah Kabupaten Tangerang Lily Widjaja; Adi Widodo; Nanda Aula Rumana
Jurnal Manajemen Informasi Kesehatan Indonesia (JMIKI) Vol 9, No 1 (2021)
Publisher : Asosiasi Perguruan Tinggi Rekam Medis dan Informasi Kesehatan Indonesia- APTIRMIKI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33560/jmiki.v9i1.321

Abstract

Teknologi informasi adalah cabang ilmu yang berkembang pesat yang telah mempengaruhi ilmu lain. Satu diantara penggunaan teknologi informasi dalam Pelayanan kesehatan adalah sistem Rekaman Medis Elektronik. Klinik Khalifah di Kabupaten Tangerang yang telah menerima pasien Jaminan Kesehatan Nasional memutuskan untuk memperkenalkan sistem rekam medis elektronik ini. Pengabdian kepada masyarakat ini dirancang untuk memulai elektronik di tempat pendaftaran pasien rawat jalan. Pelayanan Registrasi pasien rawat jalan di Klinik Khalifah Kabupaten Tangerang masih menggunakan sistem manual, antrian di loket pendaftaran pasien rawat jalan tidak dapat dihindari. Penerapan system Pendaftaran secara elektronik ini akan menghindari antrian yang panjang dan pasien dapat dilayani dengan cepat  tanpa harus nunggu lama di tempat pendaftaran ini.  Tujuan dari pengabdian ini adalah memenerapkan rancangan sistem registrasi pendaftaran menggunakan metode waterfall dan dengan dibantu oleh software Visual Basic 6.0. Metode waterfall terdiri dari 5 tahap mulai dari Requirement, Design, Testing & Implementation dan Maintenance. Harapannya dengan sistem registrasi secara elektronik akan mempercepat pelayanan pada  pasien di tempat pendaftaran, kepuasan pasien meningkat,   memudahkan  mendapatkan  laporan  pasien perharinya serta akan meningkatkan mutu pelayanan di Klinik ini. Disain telah dilakukan dan telah dipasang (install) system pendaftaran yang dibutuhkan. Tahap sosialisasi perancangan system registrasi telah dilakukan. Panduan penggunaan software telah diberikan. Dengan adanya tingkatan user didalam sistem tersebut sehingga bisa mengetahui siapa yang menjadi pelayanan pasien yang terbaik dalam melayani pasien dan juga pihak rumah sakit dapat mengetahui tentang kondisi pasien saat ini dengan melihat riwayat kesehatan pasien tersebut.
IMPLEMENTASI SISTEM EDUTAINMENT PADA PELAJARAN MATEMATIKA UNTUK KELAS 6 SD BERBASIS WEB (Studi Kasus Siswa dan Siswi SDN Kadu IV Curug) Sri Mulyati; . Nurasiah; Adi Widodo
Insan Pembangunan Sistem Informasi dan Komputer (IPSIKOM) Vol 4, No 1 (2016): JUNI
Publisher : Universitas Insan Pembangunan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58217/ipsikom.v4i1.63

Abstract

ABSTRACTEducation mathemathic is the one of hard education for students specially for student’s atSD Negeri Kadu IV Curug. Convensional system is method for study mathemathic at SDNegeri Kadu IV Curug, there are come to the class, learning, look a book, and listen’s ateacher in class. When teacher give homework for students, student have absence difficultfor does her homework because he doesn’t understand a teory. Because of that studentsneed alternative method for studing mathemathic for solve the problem. Where the purposeof writing this thesis itself is building edutainment system mathemathic for student class 6elementary school which based is web. The methodologi used for the design of this system iswaterfall. The proccesof waterfall are analysys, design, coding, testing and maintanance.Programming language and database for build the system are PHP and MySQL.Key Words : Education Mathemathic, Edutainment System, web
SECOND NAVAL FLEET COMMAND DISINFOLAHTA INFORMATION SYSTEM NETWORK COMMUNICATION PROCEDURE FOR SUPPORTING THE NAVAL TASK Adi Widodo; Chairul Imron; Sutrisno Sutrisno; Zainal Syahlan
JOURNAL ASRO Vol 13 No 4 (2022): International Journal of ASRO
Publisher : Indonesian Naval Technology College - Sekolah Tinggi Teknologi Angkatan Laut - STTAL

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Disinfolahta’s second naval fleet command has the Main task of assisting with the field of development, data collection, and processing as well as presenting information, research, and development within the Koarmada II environment and acting as an information technology service center. Telegraphic communication radio within the Indonesian Navy is used for long-distance communication between ships, aircraft, and international shore radio. RTG Telegraphic communication radio uses international Morse signs, Q codes, and Z code procedural signs to convey information or news. The application of Radio Communication Telegraphy is very vulnerable to information theft. Important information conveyed from ship to ship, ship to aircraft, or to shore radio or vice versa can be accessed publicly. Information system security defense at Disinfolahta Koarmada II has not shown a level of efficiency and effectiveness, due to the absence of a special section in the field of information system security issues related to data transactions in communication networks. Improvement or improvement of information security is needed which plays a role in maintaining the confidentiality of information. Increasing the security and confidentiality of information is very necessary so that important information that is distributed is not known by unauthorized parties. This study plans a communication protocol scenario using the Mavlink and AX2.5 communication protocols. Each scenario will be run using a simulation to get network performance. The results of network performance measurements will be modeled using a dynamic system to get the best communication protocol as a proposal in order to improve the information security system at the Second naval fleet command. Keywords: RTG, Mavlink, AX2.5, network performance, communication protocols