This Author published in this journals
All Journal JURNAL BIOSHELL
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Meningkatkan Hasil Belajar Siswa melalui Model Pembelajaran Inquiry dengan Menggunakan Metode Eksperimen pada Pokok Bahasan Pencemaran Lingkungan Kelas X (Putri) Tahun Pelajaran 2016/2017 Suwaibah Al- Islamiyah; Diah Sudiarti
JURNAL BIOSHELL Vol 8 No 2 (2019): Oktober
Publisher : Pendidikan Biologi,Universitas Islam Jember

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36835/bio.v8i2.919

Abstract

Penelitian merupakan kegiatan utama dari proses pendidikan. Peneliti melakukan penelitian di kelas X (putri) MA Bustanul Ulum Krai-Yosowilangun-Lumajang dengan responden yang diteliti sebanyak 19 siswa Putri. Peneliti melakukan observasi di kelas X (putri) MA Bustanul Ulum Krai-Yosowilangun dan diperoleh data sekitar 75 % menunjukkan nilai siswa ≤70. Prosedur yang digunakan adalah model siklus berdasarkan hasil penelitian, persentase hasil belajar pada siklus I mencapai 38,131 dan siklus II mencapai hingga 44,605 sedangkan untuk melihat persentase hasil belajar siklus I mencapai 68,421% dan siklus II mencapai 94,736%.