Nasiruddin, Fathimah Az.Zahra
Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, Universitas Bosowa

Published : 10 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 10 Documents
Search

Penerapan Konsep Desa Literasi Berbasis Kearifan Lokal dalam Meningkatkan Minat Baca Masyarakat di Desa Lembang Lohe Kecamatan Kajang Kabupaten Bulukumba fathimah az.zahra nasiruddin; susalti nur arsyad; ramli ramli
JIKAP PGSD: Jurnal Ilmiah Ilmu Kependidikan Vol 5, No 1 (2021): Januari (JIKAP PGSD)
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/jkp.v5i1.17134

Abstract

The purpose of this research is to describe the application of the concept of Literacy Village in increasing the interest in reading the community in Lembang Lohe Village, Kajang District, Bulukumba Regency. This type of research is descriptive qualitative. Collecting data using interviews, observation, and documentation. Data analysis consists of data collection, data reduction, data presentation, and drawing conclusions. The results of this study explain that the application of the concept of Literacy Village 1) Literacy activities through counseling on the importance of education, recruitment and upgreading of facilitators, implementing the teaching process of the calistung method based on local wisdom, life skills assistance, routine activity programs for targeted communities and creating a village reading corner are well implemented, 2) 12 competent Facilitators who assist the community in eradicating illiteracy, 3) Catalysts as agents of change, 4) Provision of a Village Incubator, namely a reading corner with a cultural program for at least 5 minutes of reading and forming a smart house with the program 1 hamlet 1 smart house, 5 ) The application of teaching the Calistung method to the community was carried out using the pretest and post-test method, the results of the pretest of 60 selected learning citizens were illiterate, so with the method of facilitating literacy volunteer team facilitators for 2 times a week and continued with family implementing tutors, while the results l Post-test has increased success in recognizing letters, basic reading and arithmetic by up to 85%.
Dampak Media Sosial Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Fathimah Az.zahra Nasiruddin; Lisa Gabriella Rapa’
EDUSTUDENT: Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran Volume 1 Nomor 3 April 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (203.776 KB) | DOI: 10.26858/edustudent.v1i3.32890

Abstract

Abstract. His research was conducted to know the impact of social media use on student learning achievement and how to overcome dependence on social media. This type of research is qualitative research with survey methods. The data collection technique used is to use questionnaires or questionnaires that are spread with several questions related to the impact of social media on student learning achievement. The results showed that students spend more time surfing social media. The most widely used social media are Whatsapp, Instagram, TikTok, youtube, Facebook, blogger, and Twitter. Students tend to get bored when not using social media because each social media has advantages that make its users. The intensity of social media use is, on average, more than 4 hours every day, and the media used to access social media is a smartphone. The impact of social media students uses social media to get information about knowledge, tips, and learning tricks that make it easier to do tasks to support their achievements. The way students to overcome the dependence on social media is to manage or manage time well, limit the use of social media, increase activities outside so that it is more minimized to open social media, by turn off notifications so that they can focus on doing tasks or other things that are being done.Abstrak. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui dampak penggunaan media sosial terhadap prestasi belajar mahasiswa dan cara mengatasi ketergantungan terhadap media sosial. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode survey. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah menggunakan angket atau kuesioner yang disebarkan dengan beberapa pertanyaan yang berkaitan dengan dampak media sosial terhadap prestasi belajar mahasiswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mahasiswa lebih banyak menghabiskan waktunya berselancar di media sosial. Media sosial yang paling banyak digunakan adalah whatsapp, Instagram, tiktok, youtobe, facebook, blogger dan twitter. Mahasiswa cenderung bosan ketika tidak menggunakan media social karena masing masing masing media social memiliki kelebihan yang membuat para penggunanya. Intensitas penggunaan media sosial tersebut rata-rata setiap hari lebih dari 4 jam dan media yang digunakan untuk mengakses media sosial tersebut adalah smartphone. Dampak dari media sosial mahasiswa menggunakan media sosial untuk mendapatkan informasi seputar pengetahuan, tips dan trik belajar yang mempermudah dalam mengerjakan tugas sehingga mendukung prestasinya. Cara mahasiswa untuk mengatasi ketergantungan terhadap media sosial yaitu dengan memanajemen atau mengatur waktu dengan baik, membatasi penggunaan media sosial, memperbanyak kegiatan di luar sehingga lebih meminimalisir untuk membuka media sosial, dengan mematikan notifikasi sehingga dapat fokus mengerjakan tugas atau hal lain yang sedang dikerjakan.
Pengaruh Pembelajaran Daring Terhadap Literasi Numerasi Ignasius Henio Altoris; Muhammad Yunus; Fathimah Az.Zahra Nasiruddin
EDUSTUDENT: Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran Volume 1 Nomor 4 Juli 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/edustudent.v1i4.35911

Abstract

This research aims to determine the effect of online learning on the numeracy literacy of eighth-grade students in SMP Negeri 35 Makassar. This type of research is ex post facto research with a quantitative approach. The research sample is 120 students of eighth-grade students. Data collection techniques used were questionnaires and test questions. The results showed that based on four indicators in online learning, namely, online learning during a pandemic, online learning processes, online learning effectiveness, and online learning supporting factors, the average value of online learning indicators was 65, 5%, proven to affect the numeracy literacy of eighth-grade students in SMP Negeri 35 Makassar includes four hands namely, numbers, operations and calculations, geometry and measurement, and mathematical data processing with the magnitude is 5.9%. The study results based on a simple regression test obtained a significance value of 0.007 <0.05. Thus, it can be concluded that online learning affects the numeracy literacy of eighth-grade students in SMP Negeri 35 Makassar.  
PENGARUH METODE JARIMATIKA TERHADAP KEMAMPUAN MENGHITUNG CEPAT PADA SISWA KELAS III SD INPRES RUMPIAH KABUPATEN BARRU Putri Ayu; Jaja Jamaluddin; Fathimah Az Zahra Nasiruddin
EMBRIO PENDIDIKAN: JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 6 No 2 (2021): Embrio Pendidikan: Jurnal Pendidikan Dasar
Publisher : Lembaga Jurnal FKIP Universitas Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (235.561 KB) | DOI: 10.52208/embrio.v6i2.182

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh metode jarimatika terhadap kemampuan menghitung cepat pada siswa kelas III SD Inpres Rumpiah Kabupaten Barru. Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan desain penelitian Pre-Experimental One Group Pretest-Posttest, yaitu memberi tes sebelum adanya perlakuan, kemudian memberi tes setelah adanya perlakuan dengan menggunakan metode jarimatika. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas III sebanyak 10 orang. Penelitian dilaksanakan sebanyak 6 kali pertemuan. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik tes dan observasi yang dianalisis dengan statistik deskriptif. Data yang diperoleh dianalisis juga menggunakan rumus uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan menggunakan metode jarimatika siswa lebih cepat menyelesaikan operasi menghitung tanpa perlu menggunakan coretan di buku tulis cukup dengan jari-jari tangan dan dengan gerakan jari tangan dapat menarik perhatian siswa sehingga siswa tidak cepat bosan. Dapat dilihat berdasarkan hasil analisis uji t diperoleh harga = 18,447 dan = 1,833 dengan rata-rata waktu yang digunakan siswa dalam mengerjakan soal pretest 67 menit (kriteria kurang cepat) dan setelah diberi perlakuan rata-rata waktu yang digunakan dalam mengerjakan soal posttest 45 menit (kriteria cepat). Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh positif antara metode jarimatika terhadap kemampuan menghitung cepat siswa kelas III SD Inpres Rumpiah Kabupaten Barru.
PENGARUH REMEDIAL TEACHING TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA SD NEGERI 003 BALLA KECAMATAN BALLA KABUPATEN MAMASA Arruanlipu Christian; Fathimah Az Zahra
EMBRIO PENDIDIKAN: JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 4 No 2 (2019): Embrio Pendidikan: Jurnal Pendidikan Dasar
Publisher : Lembaga Jurnal FKIP Universitas Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (192.143 KB) | DOI: 10.52208/embrio.v4i2.208

Abstract

Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan desain penelitian Pre-Experimental One Group Pretest-Posttest, yaitu memberikan tes sebelum adanya perlakuan, kemudian memberikan tes setelah adanya perlakuan dengan menggunakan Remedial Teaching. Perlakuan dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh Remedial Teaching terhadap hasil belajar matematika siswa kelas V SDN 003 Balla Kecamatan Balla Kabupaten Mamasa berpengaruh positif atau tidak terhadap hasil belajar. Sampel penelitian ini adalah siswa kelas V sebanyak 25 orang. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik tes dan observasi. Data yang diperoleh dianalisis juga dengan menggunakan uji-t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh Remedial Teaching terhadap hasil belajar matematika siswa kelas V SDN 003 Balla Kecamatan Balla Kabupaten Mamasa. Hal ini dapat dilihat berdasarkan hasil uji-t diperoleh thitung> ttabel atau 8,04 > 2,61. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa terdapat hubungan positif yang signifikan antara Remedial Teaching terhadap hasil belajar siswa.
PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL SISWA KELAS IV SD NEGERI I LABAKKANG KECAMATAN LABAKKANG KABUPATEN Yuli Lestari; Fathimah Az Zahra
EMBRIO PENDIDIKAN: JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol 4 No 2 (2019): Embrio Pendidikan: Jurnal Pendidikan Dasar
Publisher : Lembaga Jurnal FKIP Universitas Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (208.775 KB) | DOI: 10.52208/embrio.v4i2.212

Abstract

Masalah dalam penelitian adalah rendahnya hasil belajar siswa pada mata bagaimanakah penerapan pendekatan kontekstual dalam meningkatkan hasil belajar matematika pada siswa kelas IV SD Negeri I Labakkang Kecamatan Labakkang Kabupaten Pangkep. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan pendekatan kontekstual dalam meningkatkan hasil belajar matematika pada siswa kelas IV SD Negeri I Labakkang Kecamatan Labakkang Kabupaten Pangkep. Hipotesis dalam penelitian ini adalah Jika pendekatan kontekstual diterapkan maka hasil belajar matematika pada siswa kelas IV SD Negeri I Labakkang Kecamatan Labakkang Kabupaten Pangkep meningkat. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dan jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK) yang dilaksanakan sebanyak dua siklus dan setiap siklus disajikan dua kali pertemuan. Setiap siklus melalui 4 tahap yaitu tahap perencanaan, tahap pelaksanaan, tahap observasi dan tahap refleksi. Fokus penelitian ini adalah penerapan pendekatan kontekstual dan hasil belajar siswa. Pelaksanaan kegiatan ini, peneliti bertindak sebagai observer dan guru bertindak sebagai fasilitator atau guru yang mengajar. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan teknik observasi, tes dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah kualitatif deskriptif. Hasil observasi guru pada siklus I berada pada kategori cukup (C) dan siklus II berada pada kategori baik (B). Adapun hasil observasi siswa siklus I berada pada kategori cukup (C) sedangkan siklus II berada pada kategori baik (B). Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika siklus I dengan nilai rata-rata sebesar 68,9 dan berada pada kategori baik (B) sedangkan pada siklus II nilai rata-rata sebesar 86,5 dan berada pada kategori sangat baik (SB). Kesimpulan dalam penelitian ini adalah bahwa penerapan pendekatan kontekstual dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran matematika siswa kelas IV SD Negeri I Labakkang Kecamatan Labakkang Kabupaten Pangkep.
Pengaruh Penggunaan E-Learning Terhadap Motivasi Belajar Matematika Di SMP Negeri Kota Makassar Nikodemus Nikodemus; Fathimah Az.zahra Nasiruddin; Jainuddin Jainuddin
EDUSTUDENT: Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran Volume 2 Nomor 1 Oktober 2022
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/edustudent.v2i1.38535

Abstract

This research was conducted to know the effect of e-learning on the mathematics learning motivation of eighth-grade students of SMP Negeri 35 Makassar. This research is quantitative design. The sample of this research is the students of class VIII- Seven which consists of 33 students. The research method used is quantitative. This type of research is experimental research. Data collection techniques used in this study were observation sheets and questionnaires.The results show that the use of e-learning affected students' learning motivation. The validity test process conducted it with the value of t- table 0.349, and the reliability test of learning motivation is 0.958 with a high category. The results of the test data are typically distributed and homogeneous. This is evidenced by the paired sample test with a significance value of 0.000 <0.05. The data on the use of e-learning was obtained through learning observations which included e-learning systems, e-learning content, and e-learning infrastructure. E-learning system uses learning media such as zoom application, WhatsApp, and google classroom. E-learning content in the form of teaching videos and electronic math books in the format of applications that can be downloaded through the Playstore. E-learning infrastructure is used in learning activities, such as computers, laptops, and mobile phones connected to the network. The research was carried out as a whole and simultaneously. The value of learning motivation before e-learning was 48.033, an increase of 14.87 after the use of e-learning, with a total value of learning motivation of 62.9.
Randan, Gerton EKSPLORASI ETNOMATEMATIKA: PENGGUNAAN KONSEP GEOMETRI BANGUN DATAR PADA POLA, BENTUK, DAN MOTIF UKIRAN TORAJA DI TONDON MATALLO: ETHNOMATHEMATIC EXPLORATION: USE OF THE CONCEPT OF FLAT GEOMETRY IN TORAJA CARVING PATTERNS, FORMS, AND MOTIFS IN TONDON MATALLO Gerton Randan; Fathimah Az.Zahra Nasiruddin; Jainuddin
EMBRIO PENDIDIKAN: JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol. 7 No. 2 (2022): Embrio Pendidikan: Jurnal Pendidikan Dasar
Publisher : Lembaga Jurnal FKIP Universitas Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52208/embrio.v7i2.365

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengeksplor penggunaan konsep geometri bangun datar pada pola, bentuk, dan motif ukiran Toraja dalam proses pembuatan ukiran. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan pendekatan etnografi dan menggunakan desain penelitian kualitatif interaktif. Subjek dalam penelitian ini adalah pengukir dan tokoh adat masyarakat Toraja di Tondon Matallo. Penelitian ini dilakukan selama tiga minggu. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi yang dianalisis dengan menggunakan teknik analisis data model interaktif yang dikemukakan oleh Miles dan Huberman, yaitu reduksi data, display data (penyajian data), dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan konsep geometri yang terdapat pada pembuatan pola, bentuk, dan motif ukiran Toraja khususnya di Tondon Matallo pada lumbung padi (alang), yaitu persegi, persegi panjang, belah ketupat, lingkaran, dan segitiga. Adapun motif ukiran yang digunakan pada lumbung padi (alang) yaitu pa’ tedong, pa’ erong, pa’ tangke lumu’ merroro, pa’ kapu’ baka, pa’ tedong tumuru to Tondon, pa’ suletang, pa’ tangke lumu’ dierong. Makna ukiran yang digunakan tersebut memiliki makna filosofi masing-masing sesuai harapan berdasarkan pandangan hidup masyarakat Toraja. Makna motif yang terkandung dalam setiap lambang ukiran Toraja khususnya di Tondon Matallo yaitu kesejahteraan, memberkahi rezeki bagi kaum keluarga, kekayaan, keluarga senantiasa hidup rukun dan damai, memiliki kasta yang tinggi, terberkati, kekerabatan, dan kekeluargaan.
PENGARUH TIPE KEPRIBADIAN EKSTROVERT-INTROVERT TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS MATEMATIS SISWA SMA NEGERI 18 MAKASSAR: THE EFFECT OF EXTROVERT-INTROVERT PERSONALITY TIPE ON MATHEMATICAL CRITICAL THINKING SKILLS OF SMA NEGERI 18 MAKASSAR STUDENTS Elia Steven Silalong; Fathimah Az.Zahra Nasiruddin; Jainuddin
EMBRIO PENDIDIKAN: JURNAL PENDIDIKAN DASAR Vol. 7 No. 2 (2022): Embrio Pendidikan: Jurnal Pendidikan Dasar
Publisher : Lembaga Jurnal FKIP Universitas Bosowa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52208/embrio.v7i2.366

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh tipe kepribadian ekstrovert-introvert terhadap kemampuan berpikir kritis matematis siswa SMA Negeri 18 Makassar. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Sampel penelitian dalam ini adalah siswa kelas X IPA 3, X IPA 4, dan X IPA 5 sebanyak 108 siswa. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan angket, tes, dan dokumentasi yang dianalisis dengan analisis deskriptif dan analisis statistik inferensial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa dengan tipe kepribadian ekstrovert dan introvert memiliki tingkat kemampuan berpikir kritis matematis yang sama-sama termasuk pada kategori tinggi. Perbedaan kemampuan berpikir kritis matematis siswa ekstrovert dan introvert terdapat pada indikator interpretation dan evaluation. Adapun hasil uji hipotesis penelitian ini menunjukkan bahwa tidak ada pengaruh tipe kepribadian ekstrovert-introvert terhadap kemampuan berpikir kritis matematis siswa SMA Negeri 18 Makassar.
Eksplorasi Etnomatematika Terhadap Pola Gambar Bidang Permainan Tradisional Engklek Pada Anak Fathimah Az.zahra Nasiruddin; Nur Rezky Ramadhan; vivi alviani
EDUSTUDENT: Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran Volume 2 Nomor 4 Juli 2023
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26858/edustudent.v2i4.47197

Abstract

Culture is actually the habit or way of life of a group of people in a community that continues for generations, while mathematics is a science of logical assessment of the form, order, magnitude, and concepts related to each other. Ethnomatematika is a link or uniting between culture and mathematics learning, where a cultural result can be a source of mathematics learning in schools. With engklek games that are still very popular among children in East Aralle Village, this can be one of the sources of learning mathematics, especially in the pattern of drawing this field of play. This field research conducted by interview, observation, and documentation method aims to describe the results of ethnomatematic exploration on the drawing pattern of the field of play engklek. The results showed that in the drawing pattern of the field of play engklek in East Aralle Village contains mathematical elements, including the concept of flat build and nets - cube nets